Anda di halaman 1dari 8

LAPORAN KEGIATAN

LAPORAN KEGIATAN DENGAN PIHAK LUAR

SD ISLAM NURUL QOMAR SEMARANG


TAHUN AJARAN 2022/2023
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat dan
hidayah, penyusunan laporan ini merupakan salah satu upaya mengimplementasikan
segala sesuatunya tentang keterampilan kretaif dan inovatif di lingkungan SD Islam
Nurul Qomar. Kami mengucapkan terima kasih dan penghargaan kepada seluruh
warga sekolah yang telah meluangkan waktu dan tenaganya untuk melaksanakan
program dan memberi saran dalam penyusunan

laporan ini. Semoga Allah SWT senantiasa memberikan petunjuk terhadap segala
upaya yang kita lakukan demi untuk peningkatan keterampilan kreatif dan inovatif siswa
yang telah dilaksanakan di SD Islam Nurul Qomar Semarang.

Semarang, 08 Juli 2022


Kepala Sekolah,

ABDUL ROUF, S.Pd.I.


NIP . -
LAPORAN KEGIATAN DENGAN PIHAK LUAR
1. Waktu dan Tempat
Hari : JUMAT
Waktu : 09.00 – 11.00
Tanggal : November 2020
Tempat : SD ISLAM NURUL QOMAR

2. Penyelenggara Kegiatan
TEH SISRI

3. Peserta
No Nama Kelas
1 Seluruh siswa 1-6

TIM Pelaksana
No Nama Peserta
1 TIM TEH SISRI Kelas 1-6

4. Dokumentasi foto
LAPORAN KEGIATAN DENGAN PIHAK LUAR
1. Waktu dan Tempat
Hari :-
Waktu : 09.00 – 12.00
Tanggal : 30 Maret 2020
Tempat : SD ISLAM NURUL QOMAR

2. Penyelenggara Kegiatan
PT TIGA PILAR SEJAHTERA FOOD (TARO RANGERS)

3. Peserta TARO RANGERS


No Nama Kelas
1 Seluruh siswa 1-6

TIM Pelaksana
No Nama Kelas
1 TIM TARO RANGERS 1-6

4. Dokumentasi foto
PENUTUP

Kegiatan pengembangan keterampilan kreatif dan inovatif membuat siswa


menemukan gagasan baru, menganalisis dan mengevaluasi ide-ide untuk
meningkatkan kreativitas dan inovasi, mengembangkan gagasan dan konsep yang
sudah ada serta menerapkan gagasan dan konsep baru dalam kegiatan pembelajaran.
Kami yakin dan percaya banyak kekurangan –kekurangan dari laporan ini baik
kekurangan –kekurangan dari sistim pelaksanaan kegiatan maupun bentuk penulisan
laporan ini, untuk itu kami mohon maaf. Semoga kekurangan-kekurang tersebut dapat
menjadi awal untuk lebih baik lagi dimasa yang akan datang.
Demikianlah laporan ini disusun, kritik dan saran sangat kami perlukan untuk
meningkatkan kualitas pelaksanaan kegiatan dan penulisan laporan ditahun berikutnya.

Semarang, 18 Juni 2022


Kepala Sekolah,

ABDUL ROUF, S.Pd.I.


NIP. -

Anda mungkin juga menyukai