Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama sekolah : SMA Katolik St. Andreas


Mata pelajaran : Fisika
Kelas / Semester : X/I
Pertemuan ke : 15
Alokasi Waktu : 2 x 45 menit

Standar Kompetensi
Menerapkan konsep dan prinsip dasar kinematika dan dinamika benda titik.

Kompetensi Dasar
2.3 Menerapkan Hukum Newton sebagai prinsip dasar dinamika untuk gerak lurus,
igerak vertikal, dan gerak melingkar beraturan.
Indikator
 Mengidentifikasi penerapan prinsip Hukum 1 Newton ( Hukum Inersia) dalam
kehidupan sehari-hari.
 Mengidentifikasi penerapan prinsip Hukum 2 Newton ( Hukum Inersia) dalam
kehidupan sehari-hari.
 Menyelidiki karakteristik gesekan statis dan kinetis melalui percobaan.
 Mengidentifikasi penerapan prinsip Hukum 3 Newton ( Hukum Inersia) dalam
kehidupan sehari-hari.
 Menerpkan Hukum Newton pada gerak benda pada bidang datar/miringdengan dan
atau tanpagesekan.
 Menerapkan Hukum Newton pada gerak vertikal.
 Menerapkan Hukum Newton pada gerak melingkar.

I. Tujuan pembelajaran
Setelah belajar materi ini diharapkan siswa dapat:
1. Menyebutkan bunyi hukum-hukum Newton tentang gerak.
2. Menyebutkan contoh penerapan hukum-hukum Newton dalam kehidupan sehari-hari.
3. Menerapkan hukum-hukum Newton untuk menyelesaikan soal analisis dan soal
hitungan.
4. Menjelaskan aplikasi hukum Newton pada benda di atas bidang datar, pada gaya yang
membentuk sudut, pada benda di atas bidang miring, dan pada gerak vertikal.
5. Membedakan gaya gesekan statik dan gaya gesekan kinetik.
6. Menyebutkan gaya gesekan yang bekerja pada benda.
7. Menjelaskan pengertian gaya sentripental.
8. Menerapkan konsep gaya sentripental pada berbagai macam kasus.

II. Materi Pelajaran


Gerak Melingkar

III. Metode Pembelajaran


Model : Direct Intruction, Tanya jawab, diskusi, tugas kelompok dan individual

IV. Langkah-langkah pembelajaran


Pendahuluan:
1. Apersepsi :
 Mengingat kembali materi sebelumnya.
2. Pemberian motivasi :
Mengapa pada saat di dalam mobil tubuh kita akan bergerak ke depan ketika
mobil direm mendadak?

Kegiatan Inti :
1. Guru membimbing siswa dalam membentuk kelompok belajar.
2. Siswa dibimbing oleh guru membahas mengenai pengertian serta permasalahan
dalam kehidupan sehari-hari berkaitan Hukum I Newton, Hukum II Newton, dan
Hukum III Newton.
3. Perwakilan kelompok memaparkan hasil diskusi kelompok dan ditanggapi oleh
kelompok lain.
4. Mengerjakan soal-soal yang berkaitan dengan materi ajar yang terdapat pada LKS
Eksis dan mengumpulkan hasilnya.
Penutup :
1. Membimbing siswa untuk merangkum materi yang baru saja dibahas.
2. Guru memberi tugas rumah.
V. Sumber Alat / Bahan Pembelajaran
Sumber : Buku FISIKA untuk SMA Kelas X dan buku penunjang lainnya.
LKS Eksis
Alat / Media : Charta

VI. Penilaian
1. Jenis Tes : Tes Tertulis
2. Instrumen : (terlampir)

Mengetahui Palu, 2009


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Stanis Polii, S.Ag I Komang Wiratno,S.Pd


NIP 19670531200031001

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Nama sekolah : SMA Katolik St. Andreas
Mata pelajaran : Fisika
Kelas / Semester : X/I
Pertemuan ke : 16
Alokasi Waktu : 2 x 45 menit

Standar Kompetensi
Menerapkan konsep dan prinsip dasar kinematika dan dinamika benda titik.

Kompetensi Dasar
2.3 Menerapkan Hukum Newton sebagai prinsip dasar dinamika untuk gerak lurus,
igerak vertikal, dan gerak melingkar beraturan.
Indikator
 Mengidentifikasi penerapan prinsip Hukum 1 Newton ( Hukum Inersia) dalam
kehidupan sehari-hari.
 Mengidentifikasi penerapan prinsip Hukum 2 Newton ( Hukum Inersia) dalam
kehidupan sehari-hari.
 Menyelidiki karakteristik gesekan statis dan kinetis melalui percobaan.
 Mengidentifikasi penerapan prinsip Hukum 3 Newton ( Hukum Inersia) dalam
kehidupan sehari-hari.
 Menerpkan Hukum Newton pada gerak benda pada bidang datar/miringdengan dan
atau tanpagesekan.
 Menerapkan Hukum Newton pada gerak vertikal.
 Menerapkan Hukum Newton pada gerak melingkar.

I. Tujuan pembelajaran
Setelah belajar materi ini diharapkan siswa dapat:
1. Menyebutkan bunyi hukum-hukum Newton tentang gerak.
2. Menyebutkan contoh penerapan hukum-hukum Newton dalam kehidupan sehari-hari.
3. Menerapkan hukum-hukum Newton untuk menyelesaikan soal analisis dan soal
hitungan.
4. Menjelaskan aplikasi hukum Newton pada benda di atas bidang datar, pada gaya yang
membentuk sudut, pada benda di atas bidang miring, dan pada gerak vertikal.
5. Membedakan gaya gesekan statik dan gaya gesekan kinetik.
6. Menyebutkan gaya gesekan yang bekerja pada benda.
7. Menjelaskan pengertian gaya sentripental.
8. Menerapkan konsep gaya sentripental pada berbagai macam kasus.

II. Materi Pelajaran


Gerak Melingkar

III. Metode Pembelajaran


Model : Direct Intruction, Tanya jawab, diskusi, tugas kelompok dan individual

IV. Langkah-langkah pembelajaran


Pendahuluan:
1. Apersepsi :
 Membahas PR dari pertemuan sebelumnya.
 Mengingat kembali materi pertemuan sebelumnya.
2. Pemberian motivasi:
Bagaimana menentukan arah gaya normal dan gaya berat pada benda yang
diletakan pada bidang yang berbeda-beda.
Kegiatan Inti :
1. Guru memaparkan materi secara ringkas mengenai yang diajarkan
2. Melalui diskusi dan tanya jawab dibahas mengenai penerapan Hukum-hukum
Newton pada berbagai kasus dalam permasalahan kehidupan sehari-hari.
3. Mengerjakan soal-soal yang berkaitan dengan materi ajar yang terdapat pada LKS
Eksis dan mengumpulkan hasilnya.
4. Membahas bersama-sama soal-soal yang telah dikerjakan.
Penutup :
1. Membimbing siswa untuk merangkum materi yang baru saja dibahas.
2. Guru memberi tugas rumah.

V. Sumber Alat / Bahan Pembelajaran


Sumber : Buku FISIKA untuk SMA Kelas X dan buku penunjang lainnya.
LKS Eksis
Alat / Media : Charta

VI. Penilaian
1. Jenis Tes : Tes Tertulis
2. Instrumen : (terlampir)

Mengetahui Palu, 2009


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Stanis Polii, S.Ag I Komang Wiratno,S.Pd


NIP 19670531200031001

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama sekolah : SMA Katolik St. Andreas


Mata pelajaran : Fisika
Kelas / Semester : X/I
Pertemuan ke : 17
Alokasi Waktu : 2 x 45 menit

Standar Kompetensi
Menerapkan konsep dan prinsip dasar kinematika dan dinamika benda titik.

Kompetensi Dasar
2.3 Menerapkan Hukum Newton sebagai prinsip dasar dinamika untuk gerak lurus,
igerak vertikal, dan gerak melingkar beraturan.
Indikator
 Mengidentifikasi penerapan prinsip Hukum 1 Newton ( Hukum Inersia) dalam
kehidupan sehari-hari.
 Mengidentifikasi penerapan prinsip Hukum 2 Newton ( Hukum Inersia) dalam
kehidupan sehari-hari.
 Menyelidiki karakteristik gesekan statis dan kinetis melalui percobaan.
 Mengidentifikasi penerapan prinsip Hukum 3 Newton ( Hukum Inersia) dalam
kehidupan sehari-hari.
 Menerpkan Hukum Newton pada gerak benda pada bidang datar/miringdengan dan
atau tanpagesekan.
 Menerapkan Hukum Newton pada gerak vertikal.
 Menerapkan Hukum Newton pada gerak melingkar.

I. Tujuan pembelajaran
Setelah belajar materi ini diharapkan siswa dapat:
1. Menyebutkan bunyi hukum-hukum Newton tentang gerak.
2. Menyebutkan contoh penerapan hukum-hukum Newton dalam kehidupan sehari-hari.
3. Menerapkan hukum-hukum Newton untuk menyelesaikan soal analisis dan soal
hitungan.
4. Menjelaskan aplikasi hukum Newton pada benda di atas bidang datar, pada gaya yang
membentuk sudut, pada benda di atas bidang miring, dan pada gerak vertikal.
5. Membedakan gaya gesekan statik dan gaya gesekan kinetik.
6. Menyebutkan gaya gesekan yang bekerja pada benda.
7. Menjelaskan pengertian gaya sentripental.
8. Menerapkan konsep gaya sentripental pada berbagai macam kasus.

II. Materi Pelajaran


Gerak Melingkar

III. Metode Pembelajaran


Model : Direct Intruction, Tanya jawab, diskusi, tugas kelompok dan individual

IV. Langkah-langkah pembelajaran


Pendahuluan:
1. Apersepsi :
 Membahas PR dari pertemuan sebelumnya.
 Mengingat kembali materi pertemuan sebelumnya.
2. Pemberian motivasi.
 Sebutkan contoh gaya gesekan yang terjadi dalam kehidupan sehari-hari.
 Mengapa ban mobil dibuat agak kasar?

Kegiatan Inti :
1. Guru memaparkan materi secara ringkas mengenai yang diajarkan
2. Melalui diskusi dan tanya jawab dibahas mengenai pengertian gaya gesek, jenis-
jenis gaya gesek, serta keruguan dan manfaat gaya gesekan dalam kehidupan
sehari-hari.
3. Mengerjakan soal-soal yang berkaitan dengan materi ajar yang terdapat pada LKS
Eksis dan mengumpulkan hasilnya.
4. Membahas soal-soal yang telah dikerjakan secara bersama-sama.
Penutup :
1. Membimbing siswa untuk merangkum materi yang baru saja dibahas.
2. Guru memberi tugas rumah.

V. Sumber Alat / Bahan Pembelajaran


Sumber : Buku FISIKA untuk SMA Kelas X dan buku penunjang lainnya.
LKS Eksis
Alat / Media : Charta

VI. Penilaian
1. Jenis Tes : Tes Tertulis
2. Instrumen : (terlampir)

Mengetahui Palu, 2009


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Stanis Polii, S.Ag I Komang Wiratno,S.Pd


NIP 19670531200031001

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama sekolah : SMA Katolik St. Andreas


Mata pelajaran : Fisika
Kelas / Semester : X/I
Pertemuan ke : 18
Alokasi Waktu : 2 x 45 menit

Standar Kompetensi
Menerapkan konsep dan prinsip dasar kinematika dan dinamika benda titik.

Kompetensi Dasar
2.3 Menerapkan Hukum Newton sebagai prinsip dasar dinamika untuk gerak lurus,
igerak vertikal, dan gerak melingkar beraturan.
Indikator
 Mengidentifikasi penerapan prinsip Hukum 1 Newton ( Hukum Inersia) dalam
kehidupan sehari-hari.
 Mengidentifikasi penerapan prinsip Hukum 2 Newton ( Hukum Inersia) dalam
kehidupan sehari-hari.
 Menyelidiki karakteristik gesekan statis dan kinetis melalui percobaan.
 Mengidentifikasi penerapan prinsip Hukum 3 Newton ( Hukum Inersia) dalam
kehidupan sehari-hari.
 Menerpkan Hukum Newton pada gerak benda pada bidang datar/miringdengan dan
atau tanpagesekan.
 Menerapkan Hukum Newton pada gerak vertikal.
 Menerapkan Hukum Newton pada gerak melingkar.

I. Tujuan pembelajaran
Setelah belajar materi ini diharapkan siswa dapat:
1. Menyebutkan bunyi hukum-hukum Newton tentang gerak.
2. Menyebutkan contoh penerapan hukum-hukum Newton dalam kehidupan sehari-hari.
3. Menerapkan hukum-hukum Newton untuk menyelesaikan soal analisis dan soal
hitungan.
4. Menjelaskan aplikasi hukum Newton pada benda di atas bidang datar, pada gaya yang
membentuk sudut, pada benda di atas bidang miring, dan pada gerak vertikal.
5. Membedakan gaya gesekan statik dan gaya gesekan kinetik.
6. Menyebutkan gaya gesekan yang bekerja pada benda.
7. Menjelaskan pengertian gaya sentripental.
8. Menerapkan konsep gaya sentripental pada berbagai macam kasus.

II. Materi Pelajaran


Gerak Melingkar

III. Metode Pembelajaran


Model : Direct Intruction, Tanya jawab, diskusi, tugas kelompok dan individual

IV. Langkah-langkah pembelajaran


Pendahuluan:
1. Apersepsi :
 Membahas PR dari pertemuan sebelumnya.
 Mengingat kembali materi pertemuan sebelumnya.
2. Pemberian motivasi:
Apa syarat yang harus dipenuhi agar saat menuju puncak lintasan roller coaster
tidak jatuh?
Kegiatan Inti :
1. Guru memaparkan materi secara ringkas mengenai yang diajarkan
2. Melalui diskusi dan tanya jawab dibahas mengenai gaya sentripetal berkaitan
dengan Hukum Newton, serta menganalisis gaya setripetal dalam permasalahan
sehari-hari.
3. Mengerjakan soal-soal yang berkaitan dengan materi ajar yang terdapat pada LKS
Eksis dan mengumpulkan hasilnya.
4. Membahas soal-soal yang telah dikerjakan secara bersama-sama.
Penutup :
Membimbing siswa untuk merangkum materi yang baru saja dibahas.

V. Sumber Alat / Bahan Pembelajaran


Sumber : Buku FISIKA untuk SMA Kelas X dan buku penunjang lainnya.
LKS Eksis
Alat / Media : Charta

VI. Penilaian
1. Jenis Tes : Tes Tertulis
2. Instrumen : (terlampir)

Mengetahui Palu, 2009


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Stanis Polii, S.Ag I Komang Wiratno,S.Pd


NIP 19670531200031001

Lampiran Penilaian

No Soal Kunci Jalaban


1. Sebuah batu besar berada pada jarak Dik x = 25 m
25 m di depan sebuah kendaraan m = 500 kg
bermassa 500 kg yang sedang v = 25 m/s
bergerak dengan kecepatan 25 m/s. Dit F = ….
tentukan besar gaya yang diberikan Penyelesaian
agar mobil tepat berhenti sebelum v 02  vt2 0  10 2
menabrak batu. a    2m / s2
2.x 2.25
F  m.a
 500 kg. (2 m / s 2 )   1000 N
2. Sebuah kotak bermassa 10 kg
diletakan di atas meja. Tentukan Dik m = 10 kg
gaya normal kotak tersebut jika P = 40 N
ditekan dengan gaya P sebesar 40 N. Dit N = ………….?
Penyelesaian
 Fy  0
 N  w P 0
N  w P
 m.g  P
 10 kg.10 m / s 2  40 N
 140 N

Mengetahui Palu, 2009


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Stanis Polii, S.Ag I Komang Wiratno,S.Pd


NIP 19670531200031001

Anda mungkin juga menyukai

  • RPP KD 2.1
    RPP KD 2.1
    Dokumen9 halaman
    RPP KD 2.1
    I Komang Wiratno
    Belum ada peringkat
  • RPP KD 1.2
    RPP KD 1.2
    Dokumen7 halaman
    RPP KD 1.2
    I Komang Wiratno
    Belum ada peringkat
  • 01 Besaran Dan Vektor
    01 Besaran Dan Vektor
    Dokumen34 halaman
    01 Besaran Dan Vektor
    I Komang Wiratno
    Belum ada peringkat
  • RPP 02 Fluida C
    RPP 02 Fluida C
    Dokumen2 halaman
    RPP 02 Fluida C
    I Komang Wiratno
    Belum ada peringkat
  • RPP 02 Fluida B
    RPP 02 Fluida B
    Dokumen3 halaman
    RPP 02 Fluida B
    I Komang Wiratno
    Belum ada peringkat
  • RPP 01 Benda Tegar
    RPP 01 Benda Tegar
    Dokumen6 halaman
    RPP 01 Benda Tegar
    I Komang Wiratno
    Belum ada peringkat
  • RPP 02 Fluida A
    RPP 02 Fluida A
    Dokumen3 halaman
    RPP 02 Fluida A
    I Komang Wiratno
    Belum ada peringkat
  • RPP KD 2.2
    RPP KD 2.2
    Dokumen5 halaman
    RPP KD 2.2
    I Komang Wiratno
    Belum ada peringkat
  • RPP.10 Genap
    RPP.10 Genap
    Dokumen23 halaman
    RPP.10 Genap
    I Komang Wiratno
    Belum ada peringkat
  • RPP.4 Ganjil
    RPP.4 Ganjil
    Dokumen13 halaman
    RPP.4 Ganjil
    I Komang Wiratno
    Belum ada peringkat
  • RPP Gerak Lurus
    RPP Gerak Lurus
    Dokumen9 halaman
    RPP Gerak Lurus
    I Komang Wiratno
    Belum ada peringkat
  • RPP Besaran Dan Satuan
    RPP Besaran Dan Satuan
    Dokumen7 halaman
    RPP Besaran Dan Satuan
    I Komang Wiratno
    Belum ada peringkat
  • RPP.11 Genap
    RPP.11 Genap
    Dokumen17 halaman
    RPP.11 Genap
    I Komang Wiratno
    Belum ada peringkat
  • RPP.5 Ganjil
    RPP.5 Ganjil
    Dokumen11 halaman
    RPP.5 Ganjil
    I Komang Wiratno
    Belum ada peringkat
  • RPP.9 Genap
    RPP.9 Genap
    Dokumen18 halaman
    RPP.9 Genap
    I Komang Wiratno
    Belum ada peringkat
  • RPP.2 Ganjil
    RPP.2 Ganjil
    Dokumen11 halaman
    RPP.2 Ganjil
    I Komang Wiratno
    Belum ada peringkat
  • RPP.3 Ganjil
    RPP.3 Ganjil
    Dokumen13 halaman
    RPP.3 Ganjil
    I Komang Wiratno
    Belum ada peringkat
  • RPP.1 Ganjil
    RPP.1 Ganjil
    Dokumen9 halaman
    RPP.1 Ganjil
    I Komang Wiratno
    Belum ada peringkat