Anda di halaman 1dari 18

TUGAS MEDSOS

Jenis-Jenis
INFLUENCER
Kelompok 1 :

1. Jhoni Lie (205200019)


2. Muhammad Wildan Ichsandi
(205200017)
3. Mendy Cevitra (205200005)
4. Aurelia Meagan Tan (205200026)
5. Sandrarina Hertanto (205200028)
Page —- 1
TABLE OF CONTENTS
01 02 03
Mega Influencer Macro Influencer Micro Influencer
adalah seseorang yang sangat adalah seseorang yang memiliki
audiens dalam kisaran pengikut Adalah pengguna media sosial
terkenal, influencer ini punya
100,000 (seratus ribu) hingga yang memiliki jumlah pengikut
lebih dari satu juta follower dari
1,000,000 (satu juta) pengikut di antara 1.000 hingga 100.000 orang
seluruh dunia.
saluran media sosial tertentu. di saluran media sosial tertentu.

04 05
Adalah Meso-influencer adalah
Meso influencer dengan jumlah Nano adalah seseorang yang memiliki
1.000-10.000 pengikut di media
pengikut antara 50.000 dan
Influencer 100.000. Meso-influencer berada Influencer sosial.
di tengah-tengah antara mikro
Page —- 2 dan makro-influencer.
MEDSOS

01
MEGA INFLUENCER
1. Ayu Ting-Ting
2. Zaskia Sungkar

Page —- 3
MEGA INFLUENCER
Ayu ting-ting memiliki pengikut sebanyak 23 juta lebih followers. Ayu Ting
Ting adalah seorang penyanyi yang namanya mulai dikenal sejak ia
mempopulerkan lagu alamat palsu di salah satu kanal YouTube. Ia kini
merambah dunia televisi sebagai pembawa acara, dan tak jarang juga
tampil sebagai narasumber. Dengan pengikut lebih dari 23 juta orang.

Ayu ting-ting masuk ke dalam kategori mega influencer di Indonesia selain


karena jumlah followersnya yang sangat banyak tetapi juga karena Ayu
ting-ting lebih terkenal di media sosial daripada berpengaruh. Selain itu,
hubungan Ayu ting-ting dengan para pengikutnya juga cenderung sangat
jauh karena sangat jarang nya interaksi di media sosial antara Ayu dan
pengikutnya.

Page —- 4
MEGA INFLUENCER
Zaskia Sungkar memiliki pengikut sebanyak 13 juta lebih followers. Zaskia Sungkar
adalah selebgram yang namanya juga mulai dikenal semenjak bermain di sinetron keluarga
Cinta Fitri. Kemudian, nama Zaskia Sungkar sendiri saat ini sudah dikomersilkan sebagai
brand fashion dan ia juga mendirikan e-commerce bernama Wokuwoku.

Zaskia Sungkar masuk ke dalam kategori mega influencer di Indonesia selain karena
jumlah followersnya yang sangat banyak tetapi juga karena ia sangat terkenal baik di
sosial media seperti instagram, youtube, bahkan sampai ke televisi sekalipun. Dengan
terkenal nya Zaskia Sungkar ini cukup membuktikan bahwa ia masuk ke dalam kategori
mega influencer di Indonesia yang mana ia tidak perlu ahli dalam satu hal saja, tetapi ia
dapat memberikan banyak jangkauan (reach) dalam satu kali pukulan misalnya dalam
sebuah platform di media sosial.

Page —- 5
MEDSOS

02
MACRO INFLUENCER
1. Alexander Thian
2. Rahne Putri

Page —- 6
MACRO INFLUENCER Instagram amrazing

Alexander Thian sendiri pertama dikenal sejak akun Twitter-nya di tahun 2010 mendadak meledak karena
ia mengulas tentang behind the scene penulisan naskah sinetron, yang saat itu merupakan pekerjaannya
menjadi viral dan followers-nya bertambah dengan cepat. Setelahnya, secara mengejutkan Alex mendapat
tawaran untuk melakukan sebuah campaign dari brand yang ia sukai dan menerima kesempatan tersebut.
Nama Instagramnya amrazing dan jumlah followernya 569 ribu

Alexander Thian pun kini dikenal sebagai influencer, khususnya travelling influencer. Udah banyak
banget kota ataupun Negara yang dikunjungi sama cowok kelahiran 5 Februari 1982 ini. Bukan tanpa
alasan kenapa cowok berkacamata ini suka banget travelling. Dia bilang, dengan travelling itu bisa kenal
diri kita sendiri. Selain itu bisa menghargai perbedaan karena setiap orang di tiap Negara memiliki
budaya, bahasa dan kehidupan yang berbeda. Rupanya selain hoby travelling, cowok yang punya nama
asli Alexander Thian ini pun juga suka nulis. Terbukti, dia udah nulis buku ‘The Not So Amazing Life of
Amrazing’ dan ‘Somewhere Only We Know’. Hobi menulisnya ini juga dia tuangkan di Vlog-nya,
amrazing.com. Dia ngasih saran nih buat kamu yang bingung gimana harus mulainya. Alexander juga
punya channel YouTube Alexander Thian. Pengikut channel youtubenya ada 18,9 ribu subscriber yang
membahas tentang travelling, lifestyle dan zodiak. Dia juga sering banget bahas zodiak di Instagram
Story nya, mulai dari bahas tentang karir, kesehatan sampai asmara.
Page —- 7
MACRO INFLUENCER
Rahne Putri mengaku bahwa ia mulai menganggap media sosial sebagai bagian dari gaya
hidupnya pada 2009, saat itu bertepatan dengan keputusannya merantau ke Jakarta untuk
bekerja. Merasa belum memiliki banyak teman di Ibukota, membuat Rahne menyibukkan diri
untuk aktif di media sosial seperti Facebook dan Twitter, sebagai hiburan untuk dirinya setelah
penat seharian bekerja.

Melalui platform Twitter, Rahne “bertemu” dengan beberapa orang yang memiliki frekuensi
dan kesukaan yang sama dengan dirinya, terlebih dalam jokes atau gombalan yang sering ia
tulis sebagai status di akun Twitter-nya. Lewat kegiatan rutin yang sering dijadwalkan untuk
bertemu di Twitter, Rahne mulai aktif membuat gombalan-gombalan puitis.

Selain itu Rahne Putri adalah seorang blogger yang fokus membahas kuliner ketika ia
mengunjungi berbagai kota. Namun, bukan hanya kuliner di kota-kota di dalam negeri tetapi
juga di luar negeri. Ia memang dikenal sebagai selebgram yang gemar jalan-jalan untuk
mencoba kuliner khas di setiap kota yang ia kunjungi. Nama Instagramnya amrazing dan
jumlah followernya 369 ribu

Page —- 8
MEDSOS

03
MICRO INFLUENCER
1. Samantha Hana
2. Vivi Octalia

Page —- 9
MICRO INFLUENCER
Samantha Hana memiliki pengikut sebanyak 44,3 ribu lebih followers.
Samantha Hana merupakan influencer sekaligus model cantik yang
berasal dari Indonesia.

Samantha Hana masuk ke dalam kategori micro influencer di Indonesia


selain karena jumlah followersnya yang relatif banyak, ia juga sering
menggunakan instagram dengan membagikan aktivitas kehidupan
sehari-harinya di Jakarta dan Bali. Samantha juga diketahui pernah
bekerja sama dengan sejumlah brand di berbagai bidang, mulai dari
brand kecantikan, makanan, hingga fashion.

Page —- 10
MICRO INFLUENCER
Vivi Octalia memiliki pengikut sebanyak 16,7 ribu lebih followers.

Vivi Octalia termasuk ke dalam kategori micro influencer di Indonesia


selain dengan jumlah followers yang lebih dari 10 ribu, influencer ini juga
hobi menghias wajahnya dengan berbagai karakter dan jika bisnis kita
berfokus pada bidang makeup, Vivi Octalia sangat cocok dengan pilihan
tersebut.

Page —- 11
MEDSOS

04
MESO INFLUENCER
1. Regiena Shaelynne
2. Melati Gunawan

Page —- 12
MESO INFLUENCER
Regiena Shaelynne atau kini dikenal sebagai BTR Regie, brand
ambassador Bigetron Esports terbaru. Yang mempunyai jumlah followers
71,8 rb di Instagram

Regiena Shaelynne termasuk ke dalam kategori meso influencer di


Indonesia selain dengan jumlah followers yang lebih dari 50 ribu,
influencer ini juga hobi bermain game Mobile Legends dan PUBG Mobile.

BTR Regie merupakan seorang model kecantikan, fashion dan style yang
kini telah diumumkan secara resmi menjadi Brand Ambassador Bigetron
Esports pada 31 Agustus 2022..

Page —- 13
MESO INFLUENCER
Melati Gunawan memiliki pengikut sebanyak 68,8 ribu lebih followers. Melati
Gunawan merupakan influencer sekaligus seorang pengusaha muda wanita yang
menginspirasi.

Melati Gunawan masuk ke dalam kategori Meso influencer di Indonesia karena


jumlah followersnya yang diatas 50 rb dan dibawah 100 rb. Berbekal pendidikan
design komunikasi visual dan pengalaman lebih dari 10 tahun mengelola bisnis
e-commercenya, Melati Gunawan sebagai seorang creativpreneur, tidak hanya
memiliki rupa karismatik premium, tetapi juga mampu membuat konten yang
tidak hanya estetik tetapi juga kuat data analitiknya. Dengan karakter dominant
influence yang seimbang berbalut suara premium dengan artikulasi jelas, Melati
Gunawan memiliki kemampuan persuasi untuk menghidupkan suasana sebagai
MC dan juga pembicara bisnis dalam atmosfir yang menyenangkan.

Page —- 14
MEDSOS

05
NANO INFLUENCER
1. Jill Smokler
2. Brea Feazel

Page —- 15
NANO INFLUENCER
JillI Smokler jumlah follower 9,611 (sebila ribu enam ratus seratus satu) pengusaha terkenal, influencer nano
top, penulis buku terlaris New York Times, pembicara motivasi, dan pembangun komunitas. Blog ibunya, Scary
Mommy, adalah salah satu platform pengasuhan digital paling berpengaruh yang menyediakan konten
berkualitas tinggi untuk orang tua. Scary Mommy didirikan pada Maret 2008 dan telah menerima banyak
penghargaan dan penghargaan di sepanjang jalan. Pada tahun 2013, Scary Mommy Nation dibentuk untuk
membantu keluarga yang tidak mampu membeli pesta Thanksgiving. Situs ini memenangkan Penghargaan
Webby pertamanya dalam kategori "Keluarga/Pengasuhan" pada tahun 2014, dan merupakan saluran
pengasuhan anak pertama di fitur Discover Snapchat pada tahun 2018. Scary Mommy dimulai sebagai blog bagi
pendirinya untuk mengeksplorasi pengasuhan dan keibuan, tetapi dengan cepat diperluas untuk mencakup
video dan artikel yang ditulis oleh tim penulis. Jill kembali pada tahun 2022 dengan She's Got Issues, platform
multimodal untuk wanita Generasi X yang berkonsentrasi pada banyak masalah yang mengikat mereka
bersama. Pada musim semi 2022, She's Got Issues memulai debutnya dengan podcast, yang akan disertai dengan
komunitas online pada pertengahan musim panas 2022. Nama Instagramnya JILLSMOKLER
Page —- 16
NANO INFLUENCER

Brea Feazel adalah seorang ibu gaya hidup nano influencer dan vlogger dari Illinois.
Pengikut Instagramnya yang berarti telah membuka pintu baginya, salah satunya menjadi
Amazon Influencer. Dia membagikan antusiasmenya untuk menata gaya rumah, kerajinan
DIY (Do It Yourself) artinya lakukan sendiri, serta metode pembersihan dan
pengorganisasian melalui saluran YouTube yang sedang naik daun, Glam by Brea. Akun
Instagram Brea memiliki hampir 8 ribu pengikut, dan foto Instagram terbarunya, dari Mei
2022, menunjukkan anaknya menikmati hari-hari musim panas di kolam renang. Akun
Instagram Brea yang cerah didedikasikan untuk profesinya yang berpengaruh, dengan
postingan yang mendorong barang, kemitraan baru, dan saran pengasuhan yang
bermanfaat. Dia adalah pendukung makan sehat yang hebat dan menikmati segala sesuatu
yang berhubungan dengan kecantikan dan mode. Akunnya memiliki banyak foto desain
yang indah serta beberapa rekomendasi desain untuk semua penggemarnya. Nama
Instagramnya GLAMBYBREA

Page —- 17
THANKYOU

Page —-

Anda mungkin juga menyukai