Anda di halaman 1dari 2

CAUTER

No Dokumen : No Revisi : Halaman :


003/C/FBA.22 11/10/22 2 Halaman

Ditetapkan oleh
STANDAR Tanggal Terbit : Penanggung Jawab Fima Beauty Aesthetic Skin
PROSEDUR
KERJA …………………. Dr. Fitri Anindya Sarathi
SIP.33.22/50733/DU/01/449.1/081/IX/2020

Cauter adalah prosedur perawatan yang dilakukan untuk menghilangkan berbagai kelainan


pada kulit. Contohnya titik-titik hitam pada kulit, milia (lemak dipermukaan kulit), kutil,
PENGERTIAN syringoma atau tahi lalat.

TUJUAN Cauter dapat mengatasi beberapa gangguan pada tubuh, serta sebagai kosmetik.

KEBIJAKAN Keputusan Pimpinan Fima Beauty Aesthetic Skin

REFERENSI Permenkes No.5 Tahun 2014 tentang panduan praktik klinis bagi tenaga medis di fasilitas
kesehatan pelayanan primer

PROSEDUR A. PERSIAPAN
1. Persiapan Pasien
a. Cek rencana keperawatan pasien
b. Analisa Jenis Kulit dan kebutuhan perawatan pasien
c. Beri penjelasan kepada pasien terkait tindakan yang akan dilakukan

2. Persiapan Alat
a. Sarung Tangan Steril
b. Masker
c. Spons
d. Lampu
e. Gunting
f. Lampu
g. Pinset Anatomis
h. Kacamata Penutup Mata Pasien
i. Mesin Cauter

3. Persiapan Bahan
a. Tisu
b. Cotton Bud
c. Anastesi Cream
d. Anti Iritasi Cream
e. Krim Tabir Surya (Sunscreen)
f. Pembersih Wajah
g. Selotip
PROSEDUR B. PELAKSANAAN
1. Lakukan pembersihan pada wajah pasien dengan menggunakan pembersih wajah.
2. Ber kacamata kepada pasien untuk dikenakan.
3. Beri anastesi cream pada daerah yang akan dilakukan tindakan cauter.
4. Kemudian tutup area yang telah diolesi dengan anastesi cream tadi dengan selotip
khusus, kemudian tunggu 10 menit hingga cream benar-benar telah terserap dengan
baik.
5. Setelah 10 menit, buka selotip pada area yang telah dipilih untuk dilakukan tindakan
cauter tahap demi tahapan.
6. Setelah semua area yang telah dipilih sudah dilakukan tindakan, oleskan krim anti
iritasi
7. Kemudian dilanjutkan dengan sunscreen apabila pasien datang di pagi hingga sore
hari.

Anda mungkin juga menyukai