Anda di halaman 1dari 2

KESEHATAN DAERAH MILITER III / SILIWANGI RUMKIT TK. IV 03.07.

03 SARININGSIH

RINCIAN KEWENANGAN KLINIS D III FARMASI

no Rincian kewenangan klinis


1 Melaksanakan proses prediksi perhitungan bekal kesehatan
2 Melaksanakan fungsi pengadaan bekal kesehatan
3 Melaksanakan fungsi pengadaan penyimpanan bekal kesehatan
4 Melaksanakan fungsi pendistribusian bekal kesehatan
5 Membantu fungsi monitoring proses menejemen suplai bekal kesehatan
6 Melaksanakan identifikasi resep
7 Membantu pengajian resep
8 Melaksanakan pengadministrasian resep
9 Melaksanakan penyimpanan obat
10 Membantu melaksanakan penghitungan dosis
11 Melaksanakan penimbangan obat dengan benar dan tepat
12 Melaksanakan pembuatan obat racikan
13 Melaksanakan penyetokan obat
14 Membuat etiket dan label obat
15 Melaksanakan pengecekan ulang obat berdasarkan resep
16 Melaksanakan pengemasan obat
17 Melaksanakan penyerahan obat
18 Membantu Apoteker dalam pemberian informasi obat
19 Melaksanakan proses produksi obat di rumah sakit
20 Melaksanakan supervise pengelolaan obat di ruang RJ / RI
21 Membantu apoteker dalam pengkajian farmakologi
22 Membatu dalam hal monitoring efek samping obat
23 Melaksanakan supervise terhadap pelaksanaan pengoplosan dan pengenceran obat
24 Membantu melaksanakan pengajian profil pengobatan pasien
25 Membantu melaksanakan pengkajian terjadinya KNC/KTD pelayanan farmasi
26 Membantu melaksanakan fungsi pendidikan, penelitian dan pengembangan bidang
kefarmasian
27 Melakukan fungsi customer service excellent
28 Membantu melaksanakan pemusnahan obat yang tidak di gunakan lagi
29 Melaksanakan pemusnahan dokumen farmasi

KESEHATAN DAERAH MILITER III / SILIWANGI RUMAH SAKIT TK. IV 03.07.03 SARININGSIH

RINCIAN KEWENANGAN KLINIS S I FARMASI

no Rincian kewenangan klinis


1 Bertanggung Jawab atas proses pelayanan farmasi
2 Melaksanakan proses prediksi perhitungan bekal kesehatan
3 Melaksanakan fungsi pengadaan bekal kesehatan
4 Melaksanakan fungsi pengadaan penyimpanan bekal kesehatan
5 Melaksanakan fungsi pendistribusian bekal kesehatan
6 Melaksanakan monitoring proses menejemen suplai bekal kesehatan
7 Melaksanakan identifikasi resep
8 Melaksanakan pengajian resep
9 Melaksanakan pengadministrasian resep
10 Melaksanakan penyimpanan obat
11 Melaksanakan penghitungan dosis
12 Melaksanakan penimbangan obat dengan benar dan tepat
13 Melaksanakan pembuatan obat racikan
14 Melaksanakan penyetokan obat
15 Membuat etiket dan label obat
16 Melaksanakan pengecekan ulang obat berdasarkan resep
17 Melaksanakan pengemasan obat
18 Melaksanakan penyerahan obat
19 Melaksanakan pemberian informasi obat
20 Melaksanakan proses produksi obat di rumah sakit
21 Melaksanakan supervise pengelolaan obat di ruang RJ / RI
22 Melaksanakan pengkajian farmakologi
23 Melakukan monitoring efek samping obat
24 Melaksanakan supervise terhadap pelaksanaan pengoplosan dan pengenceran obat
25 Melaksanakan pengajian profil pengobatan pasien
26 Melaksanakan pengkajian terjadinya KNC/KTD pelayanan farmasi
27 Melaksanakan fungsi pendidikan, penelitian dan pengembangan bidang kefarmasian
28 Melakukan fungsi customer service excellent
29 Melaksanakan pemusnahan obat yang tidak di gunakan lagi
30 Melaksanakan pemusnahan dokumen farmasi

Anda mungkin juga menyukai