Anda di halaman 1dari 6

PROPOSAL

KUBE ANUGERAH SYUKUR


PERMOHONAN BANTUAN PENGADAAN
KURSI PELASTIK

DUSUN CENGOK DAYA


DESA WARINGIN
KEC. SURALAGA
KAB. LOMBOK TIMUR
NUSA TENGGARA BARAT
2020

081703444029
KUBE ANUGERAH SYUKUR
DUSUN CENGOK DAYA DESA WARINGIN KEC.SURALAGA
KAB. LOMBOK TIMUR NUSA TENGGARA BARAT

Nomor : 01/Anugerah/V/2020 Waringin, 10 Mei 2020


Lampiran :-
Hal : Mohon Bantuan Pengadaan Kursi Pelastik

Kepada
Yth. Bapak Gubernur Nusa Tenggara Barat
di-
Tempat
Bismillahi Wabihamdihi
Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Dengan mengharap ridho Allah SWT semoga kita tetap diberikan kesehatan dan
selalu dilimpahkan rahmat Nya untuk kita semua. Aamiin ya robbal aalamiin.
Melihat tingkat kebutuhan masyarakat akan adanya fasilitas yang mempermudah
segala urusan baik dalam pelayanan pribadi maupun kelompok meginspirasi kami untuk
membuat sebuah kelompok usaha untuk dijadikan sumber penghasilan yang bisa membantu
untuk memenuhi kebutuhan hidup keluarga. Dengan hajat tersebut maka kami mebentuk
kelompok Usaha ANUGERAH SYUKUR yang bergerak dibidang jasa penyewaan fasilitas
kebutuhan pesta, hajatan dan lain-lainnya. Tetapi selama terbentuknya kelompok usaha kami
ini masih terdapat kekurang fasilitas salah satunya kursi pelastik.
Oleh karena itu maka kami dari pengurus kelompok mohon bantuan kepada bapak
agar kekurangan tersebut bisa terpenuhi.
Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan bantuan bapak kami
sampaikan banyak terimakasih.

Wallahul Muafiqu Walhadi Ila Sabilirrasyad


Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Ketua Sekretaris

Mustamiuddin, S.Pd. Siti Sobariatul Aini, S.Pd.

Mengetahui
Kepala Desa Waringin

081703444029
Asikin, S.Pd.

A. Latar Belakang

Kelompok Usaha Anugerah Syukur kami bentuk bersama para pemuda-


pemuda Dusun Cengok Daya Desa Waringin dengan dasar pemikiran yang sangat
mulia yaitu untuk membantu para pemuda dalam memenuhi kebutuhan hidup sehari -
hari. Kami sadar bahwa kebutuhan hidup yang semakin tinggi menuntut kami untuk
ikut mengambil peran dalam kehidupan seperti sekarang ini. Selain itu juga kami
melihat sebuah peluang usaha yang mempunyai prospek bagus yaitu dibidang catring,
karena pola hidup masyarakat sekarang ini serba instan dan pelayanan cepat. Melihat
peluang tersebut dan dengan keterbatasan yang rata-rata kami miliki mendorong kami
untuk membentuk kelompok usaha yang mampu kami laksanakan, sehigga kelompok
tersebut bisa bertahan dan mampu kami kembangkan.
Namun sejak kami bentuk kelompok usaha tersebut masih banyak kekurangan
sehingga kelompok kami tersebut masih belum bisa berkembang sesuai dengan
harapan kami. Karena kelompok usaha kami bergerak dibidang Jasa Penyewaan maka
dari segi fasilitas masih sangat banyak yang kami butuhkan salah satu di antaranya
adalah Kursi Pelastik.
Oleh karenanya melalui proposal ini besar harapan kami terhadap bapak untuk
bisa memenuhi kebutuhan kami tersebut demi lancar dan berkembangnya kelompok
usaha kami ini. Kami yakin dengan lengkapnya fasilitas sebuah kelompok usaha maka
kelompok tersebut akan berkembang dengan baik dan akan menghasilkan pendapatan
yang baik pula.
.
B. Maksud dan Tujuan

● Maksud dan tujuan


Proposal ini kami sampaikan dengan maksud mohon bantuan pengadaan kursi
pelastik

C. Sasaran
Adapun sasaran dari pengadaan kursi ini adalah bagi masyarakat sekitar
wilayah Desa Waringin dan Kecamatan Suralaga pada umumnya yang membutuhkan
kursi pelastik untuk disewa.

081703444029
D. Kebutuhan

No Uraian Volume

1 Kursi Pelastik 600 buah

E. Penutup

Demikian proposal ini kami sampaikan untuk dapat perhatian dan atas
perhatian bapak kami sampaikan banyak terimakasih.

Waringin, 10 Mei 2020

Ketua Sekretaris

Mustamiuddin, S.Pd. Siti Sobariatul Aini, S.Pd.

Mengetahui
Kepala Desa Waringin

Asikin, S.Pd.

081703444029
SUSUNAN PENGURUS
KUBE ANUGERAH SYUKUR
DUSUN CENGOK DAYA DESA WARINGIN KEC.SURALAGA
KAB. LOMBOK TIMUR NUSA TENGGARA BARAT

Ketua : Mustamiuddin, S.Pd.

Sekretaris : Siti Sobariatul Aini, S.Pd.

Bendahara : Fitriawati.S.Pd.

Anggota : Murdi

Husnul khotimah

M. Syafiuddin

Zaenuddin

Muddasir

Bahdiatun Nufus

Cahyono

081703444029
Waringin, 10 Mei 2020

Ketua Sekretaris

Mustamiuddin, S.Pd. Siti Sobariatul Aini, S.Pd.

Mengetahui
Kepala Desa Waringin

Asikin, S.Pd.

081703444029

Anda mungkin juga menyukai