Anda di halaman 1dari 9

YAYASAN DARUT TAQWA AR-ROSUDINIYAH

MIS DARUT TAQWA


NSM :111.2.32.01.0245 TERAKREDITASI “A“ NPSN : 60706709
Alamat : Kp. Babakan Sukamaju RT.01/10 Desa Situ Udik Kec. CibungbulangKab. Bogor
Tlp./HP : 08561020454 / 085892616231

PROPOSAL
PERMOHONAN BANTUAN DANA
PENGADAAN SARANA DAN
PRASARANA

Diajukan Oleh :

MADRASAH IBTIDAIYAH SWASTA (MIS )DARUT TAQWA


NPSN. 60706709

Kp. Babakan Sukamaju Rt.001 Rw. 010 Desa Situ Udik Kecamatan
Cibungbulang Kabupaten Bogor Provinsi Jawa Barat
Kode Pos. 16630 HP. 08561020454
YAYASAN DARUT TAQWA AR-ROSUDINIYAH
MIS DARUT TAQWA
NSM :111.2.32.01.0245 TERAKREDITASI “A“ NPSN : 60706709
Alamat : Kp. Babakan Sukamaju RT.01/10 Desa Situ Udik Kec. CibungbulangKab. Bogor
Tlp./HP : 08561020454 / 085892616231

Nomor : B.025/ Mi.01.10.1.245/MI-DT/SP/6/2022 Bogor, 17 Maret 2023


Lamp : 1 (bundle) Proposal
Hal : Permohonan Bantuan Dana
Pengadaan dan Operaional

Kepada Yth.
Bapak Gubernur Provinsi Jawa Barat

Di
Bandung

Assalammualaikum Wr. Wb
Salam silaturrahim kami teriring Do'a semoga kita senantiasa dalam ridla dan
Lindungan Allah SWT. Aamiin.
Disampaikan dengan hormat, dalam rangka turut serta meningkatkan kualitas
Sumber Daya Manusia (SDM) di Wilayah Kp. Babakan Sukamaju Rt.001 Rw. 010 Desa
Situ Udik Kecamatan Cibungbulang sekitarnya. Madrasah Ibtidaiyah Swasta (MIS) Darut
Taqwa melaksanakan berbagai program pendidikan dan pembinaan kepada masyarakat.
Dalam proses pembinaan tersebut kami terkendala oleh terbatasnya dana.
Berkenaan dengan hal tersebut, bersama ini kami ajukan proposal permohonan dana
untuk operasional kebutuhan Madrasah. Sebagai bahan pertimbangan Proposal Permohonan
Bantuan Dana dilampirkan.

Akhirnya atas perkenan serta bantuan bapak/ibu kami haturkan terima kasih.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb

Kepala Madrasah, Sekretaris,

A. Hendrayudin Cecep Supriyadi


YAYASAN DARUT TAQWA AR-ROSUDINIYAH
MIS DARUT TAQWA
NSM :111.2.32.01.0245 TERAKREDITASI “A“ NPSN : 60706709
Alamat : Kp. Babakan Sukamaju RT.01/10 Desa Situ Udik Kec. CibungbulangKab. Bogor
Tlp./HP : 08561020454 / 085892616231

HALAMAN PENGESAHAN
Ketua Tim Pengusul
a. Nama : A. Hendrayudin
b. Jabatan : Kepala Madrasah
c. Alamat Kantor/Telp/Faks/E-mail :
Kp. Babakan Sukamaju Rt.001 Rw. 010
Desa Situ Udik Kecamatan
Cibungbulang Kabupaten Bogor
Provinsi Jawa Barat Kecamatan
Cibungbulang Kabupaten Bogor
Provinsi Jawa Barat
085222465750

d. Alamat Rumah/Telp/Faks/E-mail :
Kp. Babakan Sukamaju Rt.001 Rw. 010
Desa Situ Udik Kecamatan
Cibungbulang Kabupaten Bogor
Provinsi Jawa Barat Kecamatan
Cibungbulang Kabupaten Bogor
Provinsi Jawa Barat
085222465750
3. Anggota Tim Pengusul
a. Jumlah Anggota :
b. Nama Anggota I / bidang Sosial : Ridwan Taopik
c. Nama Anggota II / bidang : Abdul Latip
Kemasyarakatan
d. Nama Anggota III / bidang : Somadudin, S.Pd.I
Pendidikan
e. Nama Anggota III / bidang : Iqbal Imamul Muttaqin
Pengembangan Usaha
4. Lokasi
a. Dusun/Kampung : Babakan Rt.001/010
b. Desa/Kelurahan : Situ Udik
c. Kecamatan : Cibungbulang
d. Kabupaten/Kota : Bogor
e. Propinsi : Jawa Barat
7. Biaya Total : Rp. 565.000.000
8. - Sumber lain (sebutkan ….) :-
:-

Kepala Madrasah, Sekretaris,

A. Hendrayudin Cecep Supriadi


YAYASAN DARUT TAQWA AR-ROSUDINIYAH
MIS DARUT TAQWA
NSM :111.2.32.01.0245 TERAKREDITASI “A“ NPSN : 60706709
Alamat : Kp. Babakan Sukamaju RT.01/10 Desa Situ Udik Kec. CibungbulangKab. Bogor
Tlp./HP : 08561020454 / 085892616231

1.1. LATAR BELAKANG

Madrasah Ibtidaiyah Swasta (MIS) Darut Taqwa merupakan suatu wadah


kegiatan masyarakat yang mengarah kepada Sosial, Keagamaan dan Kemanusiaan,
serta sebagai sarana pertemuan antar masyarakat yang saling berinteraksi dalam
segala kegiatan. Madrasah Ibtidaiyah Swasta (MIS) Darut Taqwa diharapkan
sebagai tempat untuk mengembangkan potensi dan minat masyarakat yang
diharapkan dapat membantu pertumbuhan ekonomi masyarakat.
Mencerdaskan kehidupan regenerasi merupakan tanggung jawab semua
elemen masyarakat. Negara dan masyarakat, dua pihak yang tidak bisa terpisahkan
untuk melakukan hal ini (mencerdaskan). Karena sudah menjadi tuntutan dan
kewajiban sebagaimana yang telah diamanahkan oleh Undang-undang 45.
Kecerdasan tidak bisa dilakukan tanpa ada wadah yang memadai. Wadah
salah satu faktor penting dan peranan yang tidak bisa dilupakan. Madrasah
Ibtidaiyah Swasta (MIS) Darut Taqwa berkepentingan untuk ikut membangun
mencerdaskan anak-anak bangsa Indonesia umumnya, dan Mayarakat Kp. Babakan
Sukamaju Rt.001 Rw. 010 Desa Situ Udik Kecamatan Cibungbulang Kabupaten
Bogor Provinsi Jawa Barat Kecamatan Cibungbulang Kabupaten Bogor. Madrasah
yang sudah berjalan ini, kini sedikit banyak sudah bisa berkiprah dan terus
membangun kualitas dan kuantitasnya. Selain tuntutan dan amanah, memang
pendidikan Agama menjadi hak semua lapisan. Artinya anak-anak bangsa
mempunyai hak untuk mengenyam pendidikan Agama (Islam). Dari tahun ke
tahun Madrasah Ibtidaiyah Swasta (MIS) Darut Taqwa terus selalu melakukan
pembenahan.
Standar pelayanan sudah menjadi komitmen Madrasah Ibtidaiyah Swasta
(MIS) Darut Taqwa kepada masyarakat. Dalam memenuhi standar kualitas
pelayanan kepada masyarakat, lembaga memerlukan sarana dan prasarana dan
finansial yang mendukung dan memenuhi standar. Sarana dan prasarana yang
diperlukan untuk memenuhi standar pelayanan diantaranya:

1. Tempat yang memadai


2. Guru, Pembina, Pengelola yang professional memenuhi kualifikasi
3. Perangkat-perangkat penunjang pendidikan dan keilmuan yang memadai seperti
tersedianya buku-buku dan alat peraga yang edukatif
4. Fasilitas lain yang menunjang akan standar pelayanan kepada masyarakat

Dukungan operasional sesuatu hal yang wajar dalam dunia pendidikan.


Nyatanya kondisi yang kurang maksimal, maka dengan ini Madrasah
Ibtidaiyah Swasta (MIS) Darut Taqwa mengajukan permohonan Dana Biaya
Operasional.
YAYASAN DARUT TAQWA AR-ROSUDINIYAH
MIS DARUT TAQWA
NSM :111.2.32.01.0245 TERAKREDITASI “A“ NPSN : 60706709
Alamat : Kp. Babakan Sukamaju RT.01/10 Desa Situ Udik Kec. CibungbulangKab. Bogor
Tlp./HP : 08561020454 / 085892616231

1.2. PROFIL MADRASAH


Nama lembaga : Madrasah Ibtidaiyah Swasta (MIS) Darut Taqwa
Alamat lembaga :
Kp. Babakan Sukamaju Rt.001 Rw. 010
Desa Situ Udik Kecamatan Cibungbulang
Kabupaten Bogor Provinsi Jawa Barat
Kecamatan Cibungbulang Kabupaten
Bogor Provinsi Jawa Barat
Kepala Madrasah : A. Hendrayudin
Nama Kontak : 08561020454
Tanggal Akta Pendirian : WI/HK.008/PP.0041/1819/1991
SK Kemenkumham : AHU- AH.01.06-0010044. TAHUN 2018
Nomor Rekening : 0019464849100
Atas Nama : MIS Darut Taqwa

Visi:
Mewujudkan Siswa dan Siswi yang Unggul Dan Berakhlakul Karimah

Misi :
1. Merangkul pemerintah yang aktif dalam rangka ikut serta medidik dan
mencerdaskan anak bangsa khususnya di Wilayah Kp. Babakan Sukamaju
Rt.001 Rw. 010 Desa Situ Udik Kecamatan Cibungbulang Kabupaten
Bogor Provinsi Jawa Barat.
2. Memberdayakan generasi muda untuk berperan aktif untuk
memperjuangkan serta mengabdi untuk mendidik dan mencerdaskan
generasi bangsa khususnya yang ada di Wilayah Kp. Babakan Sukamaju
Rt.001 Rw. 010 Desa Situ Udik Kecamatan Cibungbulang Kabupaten
Bogor Provinsi Jawa Barat dan Indonesia umumnya.
3. Membentuk pribadi yang penuh etika sopan santun, disiplin, jujur dan
bertanggung jawab serta bertaqwa kepada Tuhan yang Maha Esa.
4. Melakukan pembimbingan, pengkajian terhadap dunia Sosial, Keagamaan
dan Kemanusiaan di masyarakat Wilayah Kp. Babakan Sukamaju Rt.001
Rw. 010 Desa Situ Udik Kecamatan Cibungbulang Kabupaten Bogor
Provinsi Jawa Barat.

Tujuan :
1. Melaksanakan kegiatan-kegiatan Pembelajaran yang aktif kreatif dan inovatif
juga menyenangkan.
2. Melaksanakan Praktik Pembelajaan TIK secara Rutin dan berkelanjutan
YAYASAN DARUT TAQWA AR-ROSUDINIYAH
MIS DARUT TAQWA
NSM :111.2.32.01.0245 TERAKREDITASI “A“ NPSN : 60706709
Alamat : Kp. Babakan Sukamaju RT.01/10 Desa Situ Udik Kec. CibungbulangKab. Bogor
Tlp./HP : 08561020454 / 085892616231

3. Mengadakan Bimbingan belajar dan ekstrakurikuler bidang Teknologi Informasi


dan komunikasi.

Program Kerja :

1. Pembinaan Keagamaan dan Keteladanan yang baik dan benar.


2. Membangun Proses Belajar Mengajar yang berpusat pada Anak didik,
dengan
mengacu pada kebutuhan anak.
3. Inovatif dan luwes berdasarkan bakat dan minat anak beragam, unik
dan
multi cerdas.
4. Membangun proses belajar yang kreatif dan bertanggung jawab dengan
mengajarkan kebiasaan belajar yang sehat.

Program Unggulan MIS. Darut Taqwa:


1. Kursus Mahir Komputer dan TIK
2. Program Intensif Tahsin, Tahfidz dan Tarjim Al-Quran
3. Program Hafalan dan Pemahaman Hadist-hadist Rasulullah
5. Program cinta kegiatan lingkungan melalui kegiatan pemilahan
sampah.
6. Program Muhadhoroh (latihan bicara) untuk melatih keterampilan berdakwah
di depan umum
7. Sholat Dhuha dan Motivasi Pagi setiap hari
8. Shalat dhuhur berjamaah. .

Program Harian (Harian)

1. Semangat Pagi
2. Shalat Dhuha
3. Do'a Kepada Orang Tua
4. Hafalan Do'a-do'a
5. Hafalan Ayat Pilihan

Ektrakurikuler
1.Komputer
2. Futsal,
3. Rebana
4. Pramuka

Program Tahunan (Tahunan)

1. Munaqosah Tahsin dan Tahfidz Al Quran


2. Wisuda Al Quran
3. Semarak Muharam
4. Gebyar Maulid Nabi
YAYASAN DARUT TAQWA AR-ROSUDINIYAH
MIS DARUT TAQWA
NSM :111.2.32.01.0245 TERAKREDITASI “A“ NPSN : 60706709
Alamat : Kp. Babakan Sukamaju RT.01/10 Desa Situ Udik Kec. CibungbulangKab. Bogor
Tlp./HP : 08561020454 / 085892616231

5. Perkemahan
6. Turnamen

1.3. Peta Lokasi Madrasah

1.4. Rencana Anggaran

No Kebutuhan Satuan Harga Jumlah


1 Komputer 20 Rp. 5.000.000 Rp 100.000.000
2 Laptop 4 Rp. 5.000.000 Rp 20.000.000
3 Infocus 2 Rp. 5.000.000 Rp 10.500.000
4 sound system 1 Rp. 14.500.000 Rp 15.000.000
5 Lemari 10 Rp. 2.000.000 Rp 10.000.000
6 Kamera 1 Rp. 8.500.000 Rp 8.500.000
7 Rak Buku 10 Rp. 1.000.000 Rp 10.000.000
8 Dispenser 5 Rp. 500.000 Rp 2.500.000
9 Sepeda Motor 1 Rp. 18.000.000 Rp 18.000.000
10 Karpet 10 Rp. 500.000 Rp 5.000.000
11 Printer 5 Rp. 3.000.000 Rp 15.000.000
12 Kipas Angin 10 Rp. 500.000 Rp 5.000.000
13 Mobil Operasional 1 Rp. 200.000.000 Rp 200.000.000
14 Pemeliharaan Bangunan 1 Rp. 10.000.000 Rp 10.000.000
YAYASAN DARUT TAQWA AR-ROSUDINIYAH
MIS DARUT TAQWA
NSM :111.2.32.01.0245 TERAKREDITASI “A“ NPSN : 60706709
Alamat : Kp. Babakan Sukamaju RT.01/10 Desa Situ Udik Kec. CibungbulangKab. Bogor
Tlp./HP : 08561020454 / 085892616231

15 Playground 1 Rp. 23.000.000 Rp 23.000.000


16 pot 50 Rp. 20.000 Rp 1.000.000
17 ATK 1 Rp. 2.000.000 Rp 2.000.000
18 Wifi 1 Rp. 1.000.000 Rp 1.000.000
19 Mic 5 Rp. 200.000 Rp 1.000.000
20 Gaji Tenaga Pegajar 5 Rp. 18.000.000 Rp 90.000.000
21 Seragam 50 Rp. 150.000 Rp 7.500.000
22 Sofa Tamu 1 Rp. 5.000.000 Rp 5.000.000
23 Buku Bacaan 100 Rp. 50.000 Rp 5.000.000
Jumlah Rp 564.500.000

1.5. Penutup

Demikian proposal dana operasional Madrasah Ibtidaiyah Swasta (MIS) Darut


Taqwa ini dibuat, demi terselenggaranya segala bentuk aktivitas di Madrasah
Ibtidaiyah Swasta (MIS) Darut Taqwa selama setahun kedepan. Dengan segala
kerendahan hati kami sampaikan terima kasih.

Bogor, 17 Maret 2023.


Kepala Madrasah, Sekretaris,

A. Hendrayudin Cecep Supriadi


YAYASAN DARUT TAQWA AR-ROSUDINIYAH
MIS DARUT TAQWA
NSM :111.2.32.01.0245 TERAKREDITASI “A“ NPSN : 60706709
Alamat : Kp. Babakan Sukamaju RT.01/10 Desa Situ Udik Kec. CibungbulangKab. Bogor
Tlp./HP : 08561020454 / 085892616231

LAMPIRAN-LAMPIRAN

Anda mungkin juga menyukai