Anda di halaman 1dari 5

PANITIA PELAKSANA MUSABAQAH AL-ARABIYAH (MUBY)

HIMPUNAN MAHASISWA PRODI PENDIDIKAN BAHASA ARAB


FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN
UIN IMAM BONJOL PADANG
Sekretariat: Gedung TR Lt.I FakultasTarbiyah dan Keguruan UIN Imam Bonjol Padang CP: 088279019443

Nomor : 27/A/BAKMIN/HMP-PBA/UIN-IB/PDG/X/2022 Padang, 14 November 2022


Lampiran : Juknis Perlombaan
Hal : Permohonan Delegasi

Kepada Yth,
Kosma Prodi Pendidikan Bahasa Arab BP 20,21,22
Di
Tempat

Assalamu’alaikum Wr.Wb
Dengan hormat,
Do’a dan harapan kami semoga Saudara berada dalam lindungan Allah SWT,
dan sukses selalu dalam menjalankan aktivitas sehari-hari. Aamiin.

Sehubungan akan diadakan Musabaqah al-Arabiyah (MUBY), dengan tema


“Mengimplementasikan Intelektualitas, dan Ukhuwah Melalui Persaingan Edukatif
Menuju Era 5.0”, yang Insya Allah akan diadakan pada:

Hari/ tanggal : Minggu, 20 November 2022


Waktu : 07.30-17.20 WIB s/d selesai
Acara : Perlombaan Debat Bahasa Arab dan MQK
Tempat : Ruang T-22 dan T-24 Gedung SC UIN Imam Bonjol Padang

Maka bersama surat ini kami selaku panitia pelaksana memohon kesediaan
Saudara untuk mengutus perwakilan kelas agar mengikuti kegiatan Musabaqah al-
Arabiyah (MUBY) tingkat Mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa Arab.
Demikian surat permohonan delegasi ini kami sampaikan. Atas perhatian,
dukungan dan kerja sama Saudara kami ucapkan terimakasih.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb

Hormat Kami
Panitia Pelaksana,
Ketua Panitia Sekretaris Panitia

Arini Ulfa Salsabila Rahmah Octavioni


NIM. 2014020003 NIM. 2114020067

Mengetahui,
Ketua Umum HMP PBA

Ahmad Rizki
NIM. 2014020052
PANITIA PELAKSANA MUSABAQAH AL-ARABIYAH (MUBY)
HIMPUNAN MAHASISWA PRODI PENDIDIKAN BAHASA ARAB
FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN
UIN IMAM BONJOL PADANG
Sekretariat: Gedung TR Lt.I FakultasTarbiyah dan Keguruan UIN Imam Bonjol Padang CP: 088279019443

PETUNJUK TEKNIS MUSABAQAH AL-`ARABIYYAH (MUBY)


A. Ketentuan Umum
1. Seluruh peserta lomba wajib Her-registrasi pada hari Minggu pukul (07.00-07.30 WIB)
yang bertempat di gedung SC T-22 Adapun Prosedur Her-registrasinya sebagai
berikut:
a. Peserta menunjukkan bukti pembayaran
b. Peserta mengisi absen yang sudah disediakan oleh panitia
c. Para peserta akan mendapatkan kartu peserta
2. Setiap Kelas Prodi Pendidikan Bahasa Arab mulai dari BP 20-22 wajib mengutus
delegasi percabang lomba
3. Terakhir pendaftaran pada tanggal 18 November 2022
4. Seluruh peserta wajib mengikuti pembukaan Musabaqah al-Arabiyah (MUBY)
5. Masing-masing kelas Prodi Pendidikan Bahasa Arab mulai dari BP 20-22 wajib
membayar insert Rp. 150.000/kelas
6. Jika tidak mengirimkan delegasi maka akan dikenakan denda Rp. 50.000/cabang lomba
7. Adapun cabang lomba yang diadakan yaitu Debat Bahasa Arab dan MQK
B. Cabang Lomba Debat Bahasa Arab
1. Kategori Perlombaan
Cabang lomba Debat Bahasa Arab wajib diikuti untuk Mahasiswa PBA UIN Imam
Bonjol Padang Bp 20-22
2. Waktu dan Tempat
a. Waktu perlombaan: Minggu, 20 November 2022
b. Tempat perlombaan: Gedung SC T-22
3. Ketentuan Lomba
a. Masing-masing kelas mengutus 1 tim dari setiap kelas.
b. Setiap tim terdiri dari 3 orang
4. Teknis perlombaan
a. Penyampaian Pendapat
1) Debat menggunakan sisten Asian Parmelentary yaitu terdapat 2 tim (masing-
masing tim terdiri dari 3orang) yang saling mempertahankan argument masing-
masing.
2) Perlombaan dilakukan dalam 3 babak, yaitu: babak I, II, dan III
3) Waktu setiap 1 kali debat adalah 30 menit pada babak I dan 40 menit babak III
PANITIA PELAKSANA MUSABAQAH AL-ARABIYAH (MUBY)
HIMPUNAN MAHASISWA PRODI PENDIDIKAN BAHASA ARAB
FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN
UIN IMAM BONJOL PADANG
Sekretariat: Gedung TR Lt.I FakultasTarbiyah dan Keguruan UIN Imam Bonjol Padang CP: 088279019443

4) Peserta mengemukakan pendapatnya dengan didukung dengan argumentasi serta


contoh (opsional), kemudian menyimpulkan pendapat
5) Peserta hanya diperbolehkan mengemukakan argument berdasarkan data dan
fakta yang ada, dan tidak diperbolehkan mengemukakan dalil Qath`I seperti ayat
al-qur`an dan hadis agar debat tetap berjalan
6) Peserta tidak diperbolehkab membawa sumber atau referensi tertulis maupun
referensi digital selama perdebatan, dan diperbolehkaan membawa sebuah catatan
keci; atau ringkasan.
7) Peserta diharuskan menyampaikan argument secara sopan.
b. Job Deskripsi Masing-masing Peserta
1) Pihak Pro
a) Pembicara I: Mendefiniskan topik, memberikan batasan masalah, dan
memberikan argumen yang mendukung.
b) Pembicara II: Mengakritisi argumen pembicara I tim kontra.
c) Pembicara III: Menanggapi pembicara II tim kontra dan meguatkan argumen
pembicara I dan II tim pro
2) Pihak Kontra
a) Pembicara I: Mendefinisikan topik, memberikan batasan masalah, dan
memberikan argumen yang mendukung.
b) Pembicara II: Mengakritisi argumen pembicara I tim pro dan memperkuat
argumen pembicara I tim kontra
c) Pembicara III: Mennaggapi pembicara II tim pro dan menguatkan argumen
pembicara I dan II tim kontra
c. Pertanyaan dan Interupsi
1) Tim lawan berhak meyampaikan interupsi minimal 1 kali
2) Penyampaian interupsi diperbolehkab selama 20 detik
3) Pertanyaan dan interupsi dijawab oleh pembicara yang sedang memiliki waktu
berbicara.
d. Tanda Peringatan Lomba
Setiap tim akan menemui 3 nyala bola lampu sebagai tanda berikut ini:
a. Hijau : Tanda waktu bicara untuk pembicara I
b. Kuning : Tanda waktu bicara untuk pembicara II
c. Merah : Tanda waktu bicara untuk pembicara III
PANITIA PELAKSANA MUSABAQAH AL-ARABIYAH (MUBY)
HIMPUNAN MAHASISWA PRODI PENDIDIKAN BAHASA ARAB
FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN
UIN IMAM BONJOL PADANG
Sekretariat: Gedung TR Lt.I FakultasTarbiyah dan Keguruan UIN Imam Bonjol Padang CP: 088279019443

Setiap bola lampu padam bertanda habisnya kesempatan bicara bagi masing-
masing peserta.
e. Mosi Debat
a. Larangan keluar malam efektif untuk menjauhkan remaja dari masalah.
b. Perkembangan teknologi memberikan dampak negatif terhadap kehidupan sosial
remaja
c. Pembenaran menggunakan kekerasan dan menegakkan keamanan nasional
d. Penerapan moderasi beragama di Indonesia
e. Ujian tidak dapat dijadikan tolak ukur kemmapuan siswa.
f. Kenaikan BBM merupakan hal yang wajar dan harus diterima oleh masyarakat.
f. Kriteria Penilaian
a. Materi: kesesuaian argumen dengan tema debat, ketuntasan pembahasan, kualitas
gagasan, dan logika (Nilai 30 %)
b. Team Work: Kesinambungan penyampaian gagasan antar anggota, kerjasama
(Nilai 20 %)
c. Manner: Kesatuan, volume suara, bahasa tubuh (Nilai 20 %)
d. Bahasa: keselasaran bahasa, dan ketepatan bahasa (Nilai 30 %)
e. 4 tim terbaik akan masuk kedalam babak semifinal
f. 2 tim pemenang dari babak semifinal akan memperebutkan juara 1 dan 2.

Penaggung Jawab: Indria Elfina (0823-4755-7688)

C. Cabang Lomba Musabaqah Qiraatul Kutub (MQK)


1. Kategori Perlombaan
Cabang lomba MQK wajib diikuti untuk mahasiswa PBA UIN Imam Bonjol
Padang Bp 20-22
2. Waktu dan Tempat
a. Waktu perlombaan: Minggu, 20 November 2022
b. Tempat perlombaan: Gedung SC T-024
3. Ketentuan Lomba
a. masing-masing kelas mengutus dari perwakilan kelas nya minimal 1 orang dan
maksimal 2 orang
b. Dalam Musabaqah Qiraatul Kutub, peserta membaca kitab klasik berbahasa arab
dengan tema atau bab yang telah ditentukan panitia.Kitab yang akan dibaca adalah
kitab Ia'natu At-thalibin Syarah dari Fathul Mu'in tentang zakat
PANITIA PELAKSANA MUSABAQAH AL-ARABIYAH (MUBY)
HIMPUNAN MAHASISWA PRODI PENDIDIKAN BAHASA ARAB
FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN
UIN IMAM BONJOL PADANG
Sekretariat: Gedung TR Lt.I FakultasTarbiyah dan Keguruan UIN Imam Bonjol Padang CP: 088279019443

c. Maqra` (Materi yang dibaca) akan ditentukan oleh dewan juri secara random (Juz 1,
bab 1)
d. Pemenang akan diambil dari juara
e. Keputusan juri bersifat final dan tidak dapat diganggu gugat.
4. Teknis Perlombaan
a. Peserta berkumpul di lokasi lomba 15 menit sebelum waktu lomba dimulai.
b. Panitia membacakan tata tertib lomba setelah semua peserta hadir, atau sesudah
memasuki waktu lomba meskipun belum semua peserta hadir.
c. Panitia memanggil peserta untuk tampil sesuai dengan nomor urut tampil.
d. Nomor urut tampil diundi pada saat registrasi ulang.
e. Peserta memulai dan mengakhiri penampilan dengan salam.
f. Kriteria penilaian:
1) Qira`ah (aksentuasi/pelafadzan huruf): 10 %
2) Fahmul Lafadz (artimufradat): 25 %
3) Fahmul Jurnal (pemahaman makna/ menjelaskan tekstual dan kontesktual) :25
%
4) Qaidah Nahwu dan Sharf :25 %
5) Tanya Jawab :15 %
5. Pembagian Babak
a. Lomba MQK terdiri dari satu babak
b. Juara lomba ditetapkan atas dasar jumlah nilai tertinggi 1, 2, 3 dari masing-masing
peserta.
c. Keputusan dewan juri bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.

Penanggung Jawab : Dwi Rani Puspita (0812-6854-2621)

Anda mungkin juga menyukai