Anda di halaman 1dari 9

APLIKASI TURUNAN

Permasalahan dalam kehidupan


sehari hari dapat diselesaikan dengan
turunan
1. Sebuah peluru ditembakkan ke atas. Jika tinggi h meter
setelah t detik dirumuskan dengan h(t)=120t−5t2, maka tinggi
maksimum yang dicapai peluru tersebut adalah ⋯ meter.
• Pembahasan :
• Diketahui h(t)=120t−5t2
• Nilai t akan maksimum saat h’(t)= 0
• Sehingga 120 – 10t = 0
• -10t = -120
• t = 12
• Artinya ketinggian maksimum yang dapat dicapai peluru
adalah saat t = 12
• Artinya nilai h(t) saat t=12, yaitu
• h(12)=120(12)−5(12)2
• =1440−720
• =720
• Jadi, ketinggian maksimum peluru
adalah 720 meter
2. Suatu perusahaan memproduksi x unit barang dengan
biaya (4x2−8x+24) ribu rupiah untuk tiap unit. Jika barang tersebut
terjual habis dengan harga Rp40.000,00 untuk tiap unit, maka
keuntungan maksimum yang diperoleh perusahaan tersebut
adalah ⋯⋅
A. Rp16.000,00
B. Rp32.000,00
C. Rp48.000,00
D. Rp52.000,00
E. Rp64.000,00
Pembahasan
• Misalkan B(x) menyatakan total biaya produksi x unit barang,
• H(x) menyatakan harga jual x unit barang dalam satuan ribu rupiah, dan
• K(x) menyatakan keuntungan yang diperoleh atas penjualan x unit barang, maka
• B(x) =x(4x2−8x+24)
=4x3−8x2+24x
H(x)= 40x
K(x)= H(x)−B(x)
= 40x−(4x3−8x2+24x)
= − 4x3−8x2+16x
Agar maksimum, nilai turunan pertama K′(x) = 0.
K(x) = − 4x3−8x2+16x
K′(x)= 0
−12x +16x+16 = 0
2

3x2−4x−40 = 0
(3x+2)(x−2) = 0
(3x+2) = 0 atau x−2 = 0
x=−2/3 atau x=2..
• X=2
• K(2)=−4(2)3+8(2)2+16(2)
=−4(8)+8(4)+32
=32

Jadi, keuntungan maksimum yang diperoleh


perusahaan tersebut adalah Rp32.000,00
3. Reaksi terhadap obat serangga t jam sesudah
disemprotkan pada tanaman dapat dinyatakan sebagai
bilangan tak negatif yang sama dengan 15t2-t3. kapan raksi
maksimum yang dicapai?
• Penyelesaian :
• Misal 𝑹 𝒙 adalah reaksi tanaman terhadap obat serangga
• Maka 𝑹 𝒙 = 𝟏𝟓𝒕𝟐 − 𝒕𝟑
• Agar maksimum , nilai 𝑹′ 𝒙 = 0
• 𝑹 𝒙 = 𝟏𝟓𝒕𝟐 − 𝒕𝟑
• 𝑹′ 𝒙 = 𝟑𝟎𝒕 − 𝟑𝒕𝟐
• 𝟑𝟎𝒕 − 𝟑𝒕𝟐 = 𝟎
• 𝟑𝒕 𝟏𝟎 − 𝒕 = 𝟎
• 3t = 0 atau 10 – t = 0
• t = 0 atau t = 10
• Jadi 𝑹 𝒙 mencapai maksimum pada saat t = 10
LATIHAN
1. Suatu bola dilempaar ke atas dengan kecepaatan 20 m/dt. Setelah t
detik tingginya h meter dari titik asal ditentukan dengan h(t) = 20t-
5t2. detik ke berapa bola mencapai tinggi maksimum ?
2. Tinggi suatu benda yang dilemparkan vertiksl dinystsksn dslsm
persamaan h(t) = 30t - 5t2. berapa tinggi maksimum yang dapat
dicapai oleh bola ?
3. Suatu pembangunan proyek gedung sekolah dapat diselesaikan
dalam x hari dengan biaya proyek per hari (2x−600+30/x) ribu
rupiah. Agar biaya proyek minimum, proyek tersebut harus
diselesaikan dalam waktu ⋯ hari.
4. Proyek pembangunan suatu gedung dapat diselesaikan
dalam x hari dengan menghabiskan biaya proyek per hari
sebesar (3x−180+5.000/x) ratus ribu rupiah. Biaya minimum proyek
pembangunan gedung tersebut adalah ⋯ juta rupiah.
5. Sebuah bola menggelinding sepanjang bidang miring.
Jarak yang ditempuh s dari titik asal t detik dinyatakan oleh
rumus s = 1,5 t2 + 0,6t ( s dalam meter dan t dalam detik )
• Tentukanlah s’
• Tentukan kecepatan sesaat pada waktu t=0,3 detik.
• Carilah waktu yang diperlukan sehingga kecepatan
sesaatnya mencapai 6,6 meter/detik.

• Selamat mengerjakan
• Jangan cepat menyerah

Anda mungkin juga menyukai