Anda di halaman 1dari 2

SBDP 3.

3
REKLAME
A. PENGERTIAN : Merupakan suatu karya seni rupa yang memuat teks
dan gambar yang menarik untuk menginformasikan, mengajak,
menganjurkan, atau menawarkan produk berupa barang atau jasa.
B. Berbagai reklame yang ada di sekitar dibedakan menjadi beberapa,
diantaranya:
Berdasarkan Reklame komersial untuk Reklame nonkomersial
tujuan menarik perhatian dan untuk menyampaikan
menggerakkan keinginan informasi kepada masyarakat
seseorang untuk membeli untuk memberikan kesadaran
barang/ jasa yang masyarakat mengenai suatu
diinformasikan, contoh : hal, contoh : reklame
reklame menawarkan mengajak hidup sehat,
shampoo atau sabun mematuhi protocol
kesehatan

Berdasarkan Reklame luar ruang, Reklame dalam ruang, (dipasang


tempat (dipasang di luar bangunan). di dalam bangunan).

pemasangan

C. Jenis-jenis reklame:
1. BALIHO
- Berukuran besar.
- Berisi gambar dan tulisan menarik dan informatif.
- Diletakkan di tempat umum dan strategis menggunakan tiang
besar dan kuat tetapi bersifat semipermanen.
2. Spanduk
- Jenis reklame yang memuat informasi komersial atau
nonkomersial.
- Dibuat secara ringkas, padat, dan jelas.
- Dibuat dengan media kain.
3. Pamflet
- Selembar kertas yang dikemas dengan cara
dilipat yang saling berhubungan satu sama lain.
- Tidak memiliki cover.
- Tidak dijilid.
- Diletakkan di tempat yang mudah diambil/ langsung
disebarkan.
4. BROSUR
- alat promosi yang d ibuat pada selembar kertas.
- Berisi informasi secara rinci tentang barang/jasa
- Disebarkan atau diberikan kepada konsumen (diberikan secara
langsung).
5. POSTER
- Berupa selebaran kertar berukuran sedang yang memuat
gambar dan tulisan yang dibuat semenarik mungkin.
- Ditempelkan di tempat-tempat umum yang strategis agar
mudah dilihat.
- Secara umum poster terdiri atas tiga komponen yaitu
huruf/teks berupa kalimat iklan/ajakan, gambar
ilustrasi, dan latar belakang.

Anda mungkin juga menyukai