Anda di halaman 1dari 9

PENDAHULUAN

1. Produksi film pendek perdana LAREMO, yang berjudul “Ternyata Series” film pendek

Ternyata Series ini sudah memliki 2 episode dengan 7.000 ribu viewers di akun youtube

LAREMO, sehingga memberikan motivasi tersendiri bagi tim produksi LAREMO untuk

memproduksi film pendek berikutnya.

2. Pengalaman dalam produksi film pendek perlu diteruskan agar bisa dikembangkan

sehingga menghasilkan karya-karya yang semakin berkualitas.

TUJUAN

1. Media kreativitas anggota LAREMO dalam bidang sinematografi.

2. Menumbuhkan kebiasaan riset dan penelitian dalam semua bidang.

3. Menjadi media dokumentasi atas hasil pengamatan dan pengembangan ide terhadap

kondisi diri dan social.

4. Media apresiasi anak muda / pelajar pada khususnya dan masyarakat luas pada

umumnya.

5. Menghadirkan tontonan yang mendidik dan menghibur bagi masyarakat.

6. Media publikasi yang efektif terhadap keadaan dan keberadaan LAREMO.

7. Memberikan informasi terhadap masyarakat tentang tempat – tempat wisata yang ada di

lingkungan Kecamatan Parangloe.

8. Meningkatkan kreatifitas dan produktifitas karya digital pemuda lokal khususnya di

kabupaten gowa, dengan cara ini diharapkan suatu saat ada banyak pemuda yang

memiliki bakat di bidang ini bisa tampil dan memposisikan diri sejajar dengan konten

kreator sukses di makassar.


PROFIL FILM

Jenis Film yang akan di produksi :

1. Jenis : Film Pendek

2. Genre : Romantis, edukasi dan Komedi

3. Tema : Sosial, Jasmaniah dan Organik

4. Judul : Ternyata

5. Durasi : ± 15 Menit

SINOPSIS

Lala adalah seorang remaja pendatang baru di parangloe yang kemudian menetap di Alur.

C. Lalu bertemu dengan teguh yang membantu memperbaiki sepeda lala yang berlanjut

salah satunya memiliki perasaan.

Selang beberapa lama teguh dan lala sering berjalan bersama dan akhirnya teguh memiliki

perasaan terhadap lala, kemudian bertemu dengan rusdi di warkop memperkenalkan lala,

akan tetapi lala pura – pura tidak mengenalinya padahal rusdi ini adalah teman kecil lala,

disisi lain teguh tidak mengetahui bahwa sahabatnya ini rusdi juga menyukai lala.

Rusdi pun merasa kecewa dan memutuskan untuk keluar kota, untuk melupakan lala dan

menyibukkan diri dengan pekerjaan di jogja.

PESAN

1. Terkadang mendapatkan sesuatu yang kita inginkandibutuhkan kerja keras, terus

berjuang dan jangan menyerah

2. Kesabaran dan rasa syukur yang cukup akan selalu memberikan akhir yang baik

3. Belajarlah memilih hal yang bisa menjadi prioritas agar tidak menimbulakan penyesalan.
TAHAPAN PRODUKSI

1. PRA PRODUKSI

b. Dilaksanakan tanggal 18 Maret 2021

- Pembuatan cerita, Skenario dan Storyboard

- Persiapan alat

- Casting

- Survey tempat

- Penyusunan jadwal

2. PRODUKSI

a. Dilaksanakan tanggal 21 Maret 2021

- Shooting / Pengambilan gambar

- Pengecekan hasil shooting

- Pembuatan kembali hasil shooting yang gagal

b. Lokasi shooting :

- Café

- Sanggar Pramuka

- Jalan Raya

- Rumah

3. PASCA PRODUKSI

Pengecekan Akhir & Editing dilaksanakan mulai 11 April 2021

- Editing Video

- Editing Sound

- Color Grading

- Rendering

- Finishing

- Upload di Social Media


TARGET AUDIENCE & SEGMENTAION

PRIMARY

 Jenis Kelamin : Wanita dan Pria

 Umur : 15 – 25 Tahun

 Kelas Ekonomi : A, B

 Pendidikan : SLTP s/d Sarjana

 Pekerjaan : Siswa, Mahasiswa, Karyawan, Eksekutif, Praktisi, Akademisi

 Psikografi : Aktif, Outgoing, Ekspresif, Kritis, Well Informed, Anggota

Komunitas

SECONDARY

 Jenis Kelamin : Wanita dan Pria

 Umur : Semua Umur

 Kelas Ekonomi : B, C

 Pendidikan : SLTP s/d Sarjana

 Pekerjaan : Wiraswasta, Karyawan, Politisi

 Psikografi : Pasif, Well Informed, Religius

DISTRIBUSI

1. Media sosial online ( facebook.com ; twitter.com ; youtube.com ; telegram ; whatsapp )


STRATEGI KOMUNIKASI & PROMOSI

A. BELOW THE LINE

1. Marketing Event : Rilis Film (TrailerYoutube)

2. Digital Media : Artikel Behind The Scene, Profil, Review Film, Trailer Youtube,

3. Social Media : Facebook, Twitter, Instagram dan Whatsapp.

B. PUBLIC RELATIONS

1. Special Interview : Artikel, Profil

2. Media Visi : Liputan shooting dan Behind The Scene

ESTIMASI BIAYA

Kegiatan yang dilaksanakan sejak perencanaan, pra produksi, produksi,dan pasca produksi

diperkirakan akan menghabiskan anggaran Rp. 32.900.000 Perincian disampaikan terlampir.


TIM PRODUKSI

Tim produksi sebanyak 10 orang terdiri anggota TIM LAREMO MAKASSAR. Daftar Tim

produksi yaitu :

 Pembimbing : Rahmat

 Pemimpin Produksi (Project) : Abdul Muksith

 Wakil : Wahyudi

 Sekretaris : Lala

 Produser : Abdul Muksith

 Sutradara : Abdul Muksith

 Ass. Sutradara : Wahyudi

 Ide Cerita : TIM LAREMO MAKASSAR

 Penulis Skenario : Wahyudi, Abdul Muksith, Sukrillah, Lala

 Tata Sinematografi : Abdul Muksith

 Editor : Abdul Muksith

 Kameraman : Abdul Muksith, Muh. Nur Khaeril

 Tata Kostum : Lala

 Tata Musik : Abdul Muksid

 Instrumen : Sukrillah

 Marketing : Azwan Rizandhy, Wahyudi

 Promosi & Publikasi : Syahril Jamal, Nur Ihcwan,

 Keuangan : Wahyudi, Lala


SPONSORSHIP & BENEFIT

 Gold Sponsor : Rp 4.500.000,-

Mempunyai hak mempromosikan film dalam bentuk poster

1. Build-in produk dalam film.

2. Pencantuman logo pada seluruh merchandize film.

3. Penempatan logo dan ucapan terima kasih pada bagian akhir film.

4. Hal – hal lainnya yang menyangkut promosi dan branding product dapat dibicarakan

lebih lanjut.

 Silver Sponsor : Rp 3.500.000,-

1. Mempunyai hak mempromosikan film dalam bentuk poster

2. Build-in produk dalam film.

3. Penempatan logo dan ucapan terima kasih pada bagian akhir film.

4. Hal – hal lainnya yang menyangkut promosi dan branding product dapat

dibicarakan lebih lanjut.

 Bronze Sponsor : Rp. 2.000.000,-


1. Mempunyai hak mempromosikan film dalam bentuk poster

2. Penempatan logo dan ucapan terima kasih pada bagian akhir film.
PENUTUP

Demikian Proposal yang kami buat sebagai bahan acuan dan kerangka dasar demi

terlaksananya kegiatan yang dimaksud , sekaligus menjadi bahan pertimbangan bagi

Bapak/Ibu/Saudara untuk berpartisipasi dalam kegiataan ini. Atas perhatian dan bantuannya

kami hanturkan Terima Kasih.

ESTIMASI BIAYA

 Transportasi : Rp. 50.000 x 10 Orang x 30 Hari = Rp. 15.000.000

 Konsumsi : 15.000 x 10 orang x 30 Hari = Rp. 4.500.000

 Peralatan

- Tripot : = Rp. 1.400.000

- Kleper : = Rp. 350.000

- Memori : = Rp. 150.000

- Hardisk : = Rp. 800.000

- Tascam DR-40 : = Rp. 2.900.000

- Sennheiser WM : = Rp. 3.200.000

- Boya By–Mi : = Rp. 1.500.000

- Ohuhu BM-800 : = Rp. 1.100.000

 Dan Lain Lain : = Rp. 2.000.000,-

Jumlah Rp. 32.900.000


LEMBAR PENGESAHAN

Parangloe, 09 Maret 2021

Pimpinan Produksi Sekretaris

ABDUL MUQSITH SALSABILA QUDRATUL NADA

Mengetahui,

Pembimbing

RAHMAT

Anda mungkin juga menyukai