Anda di halaman 1dari 3

Pembelajaran Paradigma Baru

GURU BERGERAK | INDONESIA MAJU

LEMBAR KERJA BEDAH LMS PLATFORM BELAJAR

Nama : Syirajuddin
Sekolah : SMAN 1 Rajabasa

Bahan
1. LMS PPB H-1

Langkah-langkah Kegiatan
1. Tuliskan inti pembahasan berdasarkan alur MERRDEKA!
2. Tuliskan aktivitas peserta pada setiap alur MERRDEKA!
3. Tuliskan tugas/produk peserta pada setiap alur MERRDEKA!

ALUR INTI PEMBAHASAN AKTIVITAS PESERTA TUGAS/PRODUK PESERTA


M Peserta bisa melihat dan Mengisi Add New Topic dan
Mulai Dari Memulai Topik memberikan komentar memberikan Tanggapan
Diri kepada peserta lainya (Reply)

E Membaca panduan yang Mengerjakan lembar kerja


Eksplorasi diunggah untuk dikerjakan. berdasarkan materi yang
Konsep Mendownload materi ajar dibaca dari sumber lain
untuk di pelajari

R Peserta mengisi hasil Hasil dari setiap lembar


Ruang Kolaborasi bersama oleh tulisannya pada lembar kerja wajib dipresentasikan.
Kolaborasi pengajar dan peserta
Pembelajaran Paradigma Baru
GURU BERGERAK | INDONESIA MAJU

pembelajaran untuk
didiskusikan bersama

R Pada Forum diskusi (Peserta Memberikan Tanggapan (di


Refleksi Peserta menuliskan bisa melihat dan memberikan LMS ) yang sudah tersedia
Terbimbing refleksi pembelajaran komentar kepada peserta
dengan panduan lain)
pertanyaan

D Penugasan yang di hasilkan Tugas/produk peserta


Demonstrasi Penugasan Mandiri untuk sesuai dengan keadaan dipresentasikan dalam
Kontekstual mengevaluasi pemahaman sehari – hari / bersifat pembelajaran.
yang di lakukan secara kontekstual
kontekstual

E Video Conference melalui Mencapai kesepakatan


Elaborasi Diskusi dan Tanya jawab Zoom meeting Pembelajaran
Pemahaman dengan dosen
pembimbing dan guru
pamong

K Melihat hubungan antar Melakukan identifikasi Implementasi rencana aksi


Koneksi materi hubungan antara materi dan
Antar Materi praktik yang akan
dilaksanakan dalam PPL
Pembelajaran Paradigma Baru
GURU BERGERAK | INDONESIA MAJU

A Melakukan penerapan Bukti pelaksanaan berupa


Aksi Nyata Melaksanakan aksi Nyata konsep yang sudah didapat video pembelajaran yang
di sekolah/di kelas menjadi praktik mengajar
dalam PPL

Anda mungkin juga menyukai