Anda di halaman 1dari 2

Tugas 3 Matakuliah Jaringan Syaraf Tiruan

“Diajukan Sebagai Tugas Mata Kuliah Jaringan Syaraf Tiruan 2021/2022”

Disusun Oleh :

Muhammad Reza || 1920006

Dosen Pembimbing :

 Hengki Saputra, S.Kom, M.Kom

Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer

Sistem Komputer
Jelaskan tentang arsitektur jaringan dalam ruang lingkup
JST

Artificial Neural Network atau yang biasa dikenal dengan istilah


Jaringan Saraf Tiruan (JST) adalah algoritma Deep Learning yang prinsip
kerjanya dikembangkan dari jaringan saraf biologis yang membentuk struktur
otak manusia. Arsitektur JST menggunakan berbagai lapisan pemrosesan
matematis untuk memahami informasi yang diberikan. Biasanya, jaringan
saraf tiruan memiliki puluhan hingga jutaan neuron buatan yang disebut
sebagai unit dan tersusun dalam beberapa lapisan atau layer. Dalam arsitektur
jaringan syaraf pula terdapat lapisan tunggal (single layer net), banyak lapisan
(multi layer net) dan lapisan kompetitif (competitive net). Pada bagian
paradigma pembelajaran terdapat Pembelajaran terawasi (supervised
learning), contoh : Hebb,Perceptron, Backpropagation dan Pembelajaran
tidak terawasi (unsupervised learning), contoh Linear Vector Quantization
(LVQ).

Anda mungkin juga menyukai