Anda di halaman 1dari 14

9 TRANSAKSI

Transaksi (a)
Pada tahun 2021 hery mendirikan perusahaan jasa pencucin mobil dan motor yang bergerak
pada jasapembersihan. Perusahaanini berpacu diwilayah Gorontalo. Pada tanggal 1
februari 2021, pencucian mobil dan motor menerima setoran uang tunai sebessar Rp
50.500.000 Sebagai setoran modal Saham (pemilik) perusahaan.
Penyerahan uang tunai dari Hery untuk modal pendirian Usaha ini mangakibatkan
pencucian mobil dan motor memiliki uang kas sebesar Rp 500.000.000.
Aset Liabilitas/Kewajiban Ekuitas
Saldo Modal
Kas
Saham
Awal
50.50 50.50
(a)
0 0
50.50 50.50
Akhir
0 0

Transaksi (b)
Empat hari kemudian yaitu tanggal 5 Februari 2021. Heri sebagai pemilik perusahaan
menyerahkan sebuah bangunan beserta tanahnya masing-masing seharga Rp100.000.000
dan Rp150.000.000sebagai seluruh modal saham tambahan bagi perusahaan pencucian
mobil dan motor.
Transaksi ini mengakibatkan aset perusahaan bertambah menjadi Rp250.000.000,
yang berupa bangunan Rp100.000.000 dan tanah senilai Rp150.000.000,00 jadi, secara
keseluruhan aset perusahaan menjadi Rp300.500.000. Atas transaksi ini perusahaan membuat
persamaan akutansi sebagai berikut:
Aset Liabilitas/Kewajiban Ekuitas
Saldo Modal
Kas Bangunan Tanah
Saham
50.50
Awal 50.500
0
(b) 100.000 150.000 250.000
Akhir 100.000 150.000 300.500

Transaksi (c)
keesokan harinya, yaitu tanggal 6 Februari 2021, Manajemen PT.CUCI MOBIL HERY
membeli berbagai peralatan seperti jet cleaner mesin cuci mobil motor, Kanebo, dll, seharga
7.000.000 pembelian peralatan usaha ini dilakukan secara kredit dari toko car accessories.
transaksi pembelian peralatan usaha secara kredit tersebut akan menambah aset
(peralatan usaha) sebesar 7.000.000 dan, pada saat yang sama, transaksi ini mengakibatkan
timbulnya utang usaha sebesar Rp5.000.000
Aset Liabilitas/Kewajiban Ekuitas
Saldo Utang Modal
Kas Bangunan Tanah Peralatan
Usaha Saham
150.00
Awal 50.500 100.000 300.500
0
(c) 7.000 7.000
150.00
Akhir 50.500 100.000 7.000 7.000 300.500
0

Transaksi (d)
pada tanggal 7 Februari 2021, PT.CUCI MOBIL HERY memperoleh kredit usaha dari
Citibank sebesar Rp20.000.000 dengan jaminan tanah.
Transaksi ini menyebabkan kas perusahaan bertambah Rp 20.000.000 sedangkan
tanah yang dijaminkan kredit tidak mempengaruhi laporan posisi keuangan perusahaan atas
transaksi ini, dapat dibuat persamaan akuntansi sebagai berikut:
Aset Liabilitas/Kewajiban Ekuitas
Saldo Utang Utang Modal
Kas Bangunan Tanah Peralatan
Usaha Bank Saham
150.00
Awal 50.500 100.000 7.000 7.000 300.500
0
(d) 20.000 20.000
150.00
Akhir 70.500 100.000 7.000 7.000 20.000 300.500
0

sampai Fase ini, perusahaan pencucian mobil dan motor belum pernah memperoleh
penghasilan. transaksi yang terjadi hanya menambah aset perusahaan dan menambah
kewajiban serta modal saham jika transaksi yang dilakukan perusahaan ini sudah termasuk
transaksi penjualan produk, maka hal yang harus diperhatikan adalah bahwa memperoleh
penghasilan perushaan akan jumlah aset dan pada saat yang sama, menambah jumlah modal
saham, sedangkan transaksi pembayaran beban operasi akan mengakibatkan kekurangan aset
(kas) dan pada saat yang sama akan mengurangi jumlah modal saham.
Transsaksi (e)
pada tanggal 10 Februari 2021, PT.PENCUCIAN MOBIL HERY pesanan jasa untuk
mencuci 10 unit mobil dengan ongkos Rp5.000.000 untuk transaksi ini pelanggan-pelanggan
tersebut membayar secara tunai dan pada saat yang sama perusahaan pencucian mobil
memperoleh pesanan data mencuci 8 unit mobil dengan ongkos Rp4.000.000 untuk transaksi
ini pelanggan Belum sama sekali membayar kepada perusahaan pencucian mobil.
transaksi penjualan jasa atau pendapatan akan menambah akun laba ditahan. karena
itu kedua saksi penjualan jasa ini mengakibatkan kenaikan kas sebesar Rp5.000.000 atas
penjualan jasa kepada pelanggan dan bertambahnya piutang usaha sebesar Rp4.000.000
(karena belum dibayar) atas penjualan jasa ke pelanggan tersebut. kedua transaksi ini
mengakibatkan kenaikan laba ditahan sebesar Rp9.000.000. sampai pada tahap ini,
persamaan akuntansi yang dapat dibuat adalah

Liabilitas/
Aset Ekuitas
Kewajiban
Saldo
Piutang Utang Utang Modal Laba
Kas Bangunan Tanah Peralatan
usaha Usaha Bank Saham Ditahan
Awal 70.500 100.000 150.000 7.000 7.000 20.000 300.500
(e) 5.000 4.000 9.000
Akhi
75.500 100.000 150.000 7.000 4.000 7.000 20.000 300.500 9.000
r

Transaksi (f)
tahap berikutnya yaitu tanggal 25 Februari 2021, PT. CUCI MOBIL HERY membayar
berbagai beban usaha secara tunai, mulai dari beban tenaga kerja sebesar Rp1.000.000
beban perlengkapan sebesar Rp2.000.000 dan beban bunga sebesar Rp1.000.000
setiap transaksi pembayaran beban akan mengakibatkan berkurangnya akun bertahan
karena itu, atas transaksi pembayaran beban sebesar Rp4.000.000 ini akun kas berkurang
sebesar Rp4.000.000, dan akun laba ditahan berkurang sebesar jumlah yang sama.
Liabilitas/
Aset Ekuitas
Kewajiban
Saldo Piutan Laba
Banguna Peralata Utang Utang Modal
Kas Tanah g Ditaha
n n Usaha Bank Saham
usaha n
150.00 300.50
Awal 75.500 100.000 7.000 4.000 7.000 20.000 9.000
0 0
(4.000
(e) (4.000)
)
Akhi 150.00 300.50
71.500 100.000 7.000 4.000 7.000 20.000 5.000
r 0 0

Transaksi (g)
pada tanggal 26 Februari 2021, PT.CUCI MOBIL hery membayar sebagian utang usaha
sebesar Rp4.000.000 Kepada Toko car accessories atas pembelian peralatan usaha pada
tanggal 6 Februari 2021.
atas transaksi ini kas perusahaan berkurang sebesar Rp4.000.000 dan akun utang
usaha juga berkurang sebesar jumlah yang sama.
Saldo Liabilitas/
Aset Ekuitas
Kewajiban
Kas Banguna Tanah Peralata Piutan Utang Utang Modal Laba
g Ditaha
n n Usaha Bank Saham
usaha n
150.00 300.50
Awal 71.500 100.000 7.000 4.000 7.000 20.000 5.000
0 0
(4.000
(e) (4.000)
)
Akhi 150.00 300.50
67.500 100.000 7.000 4.000 3.000 20.000 5.000
r 0 0

Transaksi (h)
pada tanggal 27 Februari 2021, PT.CUCI MOBIL HERY menerima pembayaran sebagai
piutang usaha dan pelanggan kedua sebesar Rp2000.000 .
transaksi pembayaran piutang oleh pelanggan akan mengakibatkan akun piutang
usaha berkurang dan kas bertambah sebesar Rp2.000.000 dan pada saat yang sama, akun
piutang usaha berkurang sebesar jumlah yang sama

Liabilitas/
Aset Ekuitas
Kewajiban
Saldo
Piutang Utang Utang Modal Laba
Kas Bangunan Tanah Peralatan
usaha Usaha Bank Saham Ditahan
Awal 67.500 100.000 150.000 7.000 4.000 3.000 20.000 300.500 5.000
(e) 2.000 (2.000)
Akhi
69.500 100.000 150.000 7.000 2.000 3.000 20.000 300.500 5.000
r

Transaksi (i)
pada tanggal 28 Februari 2021, PT.CUCI MOBIL HERY membagikan dividen sebesar
Rp1.000.000 kepada pemegang sahamnya.
transaksi pembayaran deviden kepada pemegang saham ini akan mengakibatkan
transaksi pembayaran deviden kepada pemegang saham ini akan akun kas berkurang dan
akun laba ditahan berkurang dengan jumlah yang sama. karena itu kas perusahaan berkurang
sebesar Rp1.000.000 dan pada saat yang sama, akun laba ditahan berkurang sebesar jumlah
yang sama.
Liabilitas/
Aset Ekuitas
Kewajiban
Saldo Piutan Laba
Banguna Peralata Utang Utang Modal
Kas Tanah g Ditaha
n n Usaha Bank Saham
usaha n
150.00 300.50
Awal 69.500 100.000 7.000 2.000 3.000 20.000 5.000
0 0
(1.000
(e) (1.000)
)
Akhi 68.500 100.000 150.00 7.000 2.000 3.000 20.000 300.50 4.000
r 0 0

Semua transaksi tersebut jika diringkas dalam bentuk catatan persamaan akutansi,
adalah sebagai berikut (dalam ribuan):
Liabilitas/
Aset Ekuitas
Kewajiban
Transaks
Piutan Laba
i Banguna Peralata Utang Utang Modal
Kas Tanah g Ditaha
n n Usaha Bank Saham
usaha n
(a) 50.500 50.500
150.00 250.00
(b) 100.000
0 0
(c) 7.000 7.000
(d) 20.000 20.000
(e) 5.000 4.000 9.000
(4.000
(f) (4.000)
)
(4.000
(g) (4.000)
)
(h) 2.000 (2.000)
(1.000
(i) (1.000)
)

150.00 300.50
Saldo 68.500 100.000 7.000 2.000 3.000 20.000 4.000
0 0
Jumlah 327.500 327.500

Jurnal Umum

Tanggal
Keterangan Ref Debet Kredit
2021
februari 1 kas 50.500.000
Modal saham 50.500.000
5 Bangunan 100.000.000
Tanah 150.000.000
Modal saham 250.000.000
6 Peralatan 7.000.000
Utang usaha 7.000.000
7 Kas 20.000.000
Utang bang 20.000.000
10 Kas 5.000.000
Piutang usaha 4.000.000
Laba ditahan 9.000.000
25 Kas 4.000.000
Laba ditahan 4.000.000
26 Kas 4.000.000
Utang usaha 4.000.000
27 Kas 2.000.000
Piutang usaha 2.000.000
28 Kas 1.000.000
Laba ditahan 1.000.000
Total 347.500.000 347.500.000
Buku Besar
Nama akun : kas
Saldo
tanggal Keterangan Ref Debet kredit
Debet Kredit
2021
Setoran modal 50.500.00
Februari 1 50.500.000
0
Pinjaman bank 20.000.00
7 70.500.000
0
10 Pendapatan jasa 5.000.000 75.500.000
25 Beban gaji 1.000.000 74.500.000
25 Beban perlengkapan 2.000.000 72.500.000
25 Beban bunga 1.000.000 71.500.000
26 Pembayaran utang 4.000.000 67.500.000
27 Penerimaan utang 2.000.000 69.500.000
28 Dividen 1.000.000 68.500.000

Nama akun : piutang usaha


Saldo
tanggal Keterangan Ref Debet kredit
Debet Kredit
2021
Februari 10 Pelanggan kedua 4.000.000 4.000.000
27 Pembayaran sebagian 2.000.000 2.000.000

Nama akun : utang usaha


Saldo
tanggal Keterangan Ref Debet kredit
Debet Kredit
2021
Februari 6 Pembelian peralatan 7.000.000 7.000.000
26 Pembayaran utang 4.000.000 3.000.000

Nama akun : bangunan


Saldo
tanggal Keterangan Ref Debet kredit
Debet Kredit
2021
Setoran modal
Februari 5 100.000.000 1.000.000
saham

Nama akun : tanah


Saldo
tanggal Keterangan Ref Debet kredit
Debet Kredit
2021
Februar Setoran modal saham
5 150.000.000 150.000.000
i
Nama akun : modal saham
Saldo
tanggal Keterangan Ref Debet kredit
Debet Kredit
2021
Februar Setoran modal heri
1 50.500.000 50.000.000
i
Setoran modal heri 250.000.00
5 300.500.000
0

Nama akun : peralatan


Saldo
tanggal Keterangan Ref Debet kredit
Debet Kredit
2021
Februari 6 Pembelian peralatan 7.000.000 7.000.000

Nama akun : utang bang


Saldo
tanggal Keterangan Ref Debet kredit
Debet Kredit
2021
Kredit siti bank 20.000.00
Februari 7 20.000.000
0

Nama akun : pendapatan


Saldo
tanggal Keterangan Ref Debet kredit
Debet Kredit
2021
Februari 10 Pelanggan pertama 5.000.000 5.000.000
10 Pelanggan kedua 4.000.000 9.000.000

Nama akun : beban gaji & upah


Saldo
tanggal Keterangan Ref Debet kredit
Debet Kredit
2021
Februari 25 Gaji & upah 1.000.000 1.000.000

Nama akun : bahan perlengkapan


Saldo
tanggal Keterangan Ref Debet kredit
Debet Kredit
2021
Februari 25 Perlengkapan dll 2.000.000 2.000.000

Nama akun : bahan bunga


Saldo
tanggal Keterangan Ref Debet kredit
Debet Kredit
2021
Februari 25 Bunga bang 1.000.000 1.000.000

Nama akun : dividen


Saldo
tanggal Keterangan Ref Debet kredit
Debet Kredit
2021
Februari 28 Dividen tunai 1.000.000 1.000.000
PT.CUCI MOBIL HERY
Neraca Saldo

Nama akun debet Kredit


Kas 68.500.000
Banguna 100.000.000
Tanah 150.000.000
Modal saham 300.500.000
Peralatan usaha 7.000.000
Utang usaha 3.000.000
Utang bang 20.000.000
Piutang usaha 2.000.000
Penghasilan 9.000.000
Gaji 1.000.000
Beban perlengkapan 2.000.000
Beban bunga 1.000.000
Dividen 1.000.000
Total 332.500.000 332.500.000
7 Ayat Jurnal Penyesuaian
Data penyesuaian untuk bulan februari 2021
1. Perlengkapan yang habis dipakai pada buln februari 2021 Rp2.000.000
2. Gaji karyawan bulan februari yang belum dibayar Rp1.000.000
3. Pendapatan sewa cuci kendaraan yang masih harus diterima Rp2.000.000
4. Kendaraan disusutkan 5% untuk 1 bulan Rp35.000
5. Peralatan kantor bulan februari disusutkan Rp7.000.000
6. Beban gaji dan upah bulan februari yang belum dibayar Rp1.000.000
7. Bangunan disustkan 5% untuk 1 bulan Rp5.000.000

Tanggal Keterangan Ref Debet Kredit


Februari 2 Beban perlegkapan 2.000.000
2021 5
perlengkapan 2.000.000
2 Bebabn gaji 1.000.000
8
Hutang gaji 1.000.000
2 Piutang usaha 2.000.000
7
pendapatan 2.000.000
2 Beban peny. kendaraan 35.000
7
Akumulasi peny kendaraan 35.000
6 Beban peny peralatan kantor 7.000.000
Akumulasi peny peralatan kantor 7.000.000
2 Beban gaji dan upah 1.000.000
5
Tenaga kerja 1.000.000
5 Beban peny. bangunan 500.000
Akumulasi peny bangunan 500.000
6 Laporan Keuagan

Laporan laba rugi


PT.CUCI MOBIL HERY
1-30 JUNI 2021

Debit Kredit
Pendapatan 9.000.000
Beban gaji & upah (1.000.000)
Beban perlengkapan (2.000.000)
Beban bunga (1.000.000) (4.000.000)
Beban usaha total 5.000.000
Laba usaha

Laporan perubahan ekuitas


PT.CUCI MOBIL HERY
Keterangan Modal saham Laba ditahan Ekuitas
#Saldo awal 50.500.000 50.500.000
#Perubahan:
Tambahan setoran 250.000.000 250.000.000
modal
Laba usaha - 5.000.000 5.000.000
Dividen - (1.000.000) (1.000.000)

#Saldo akhir 300.500.000 4.00.000 304.500.000

Laporan posisi keuangan


PT.CUCI MOBIL HERY
Aktiva Kewajiban Modal
Kas 68.500.000 Utang usaha 3.000.000
Piutang 2.000.000 Utang bank 20.000.000
Peralatan usaha 7.000.000
Bangunan 100.000.000 Modal saham 300.500.000
tanah 1.500.000.000 Laba ditahan 4.000.000

Total 327.500.000 total 327.500.000


Laporan arus kas ( metode langsung)
PTCUCI MOBIL HERY
Kas yang diterima dari pendapatan 570.000.000  
kas yang dibayar untuk beban 250.000.000  
laba sebelum pajak 290.000.000  
kas yang dibayar untuk pajak 45.000.000  
kas bersih dari aktivitas operasi   240.000.000
arus kas dari aktivitas aktivitas    
investasi :
pembelian tanah   70.000.000
arus kas dari aktivitas keuangan :    
kenaikan obligasi   95.000.000
dividen tunai   145.000.000
kas pada 1 januari 2017   245.000.000
kas pada 31 januari 2017   345.000.000

Catatan atas laporan keuangan


PT.CUCI MOBIL HERY
Dari laporan laba rugi diketahui bahwa pendaptan yang diterima perusahaan adalah
Rp .tetapi dari total pendapatan tersebut tidak semuanya merupakan pendaptan tunai. Hal itu
terlihat dari kenaikan jumlah piutang dilaporan posisi keuangan sebesar Rp . (pada awal
tahun sebesar Rp dan pada akhir tahun menjadi sebesar Rp ). Karena itu, kas yang masuk
perusahaan yang berasal dari pendapatan usaha adalah Rp . (pendaptan total dikurangi
kenaikan piutang = Rp – Rp ). Sementara beban usaha perusahaan dilaporan laba rugi tercatat
sebesar Rp . tetapi dari seluruh beban usaha tersebut tidak seharusnya merupakan beban yang
mengeluarkan kas selama periode tersebut. Hal ini terlihat dari kenaikan jumlah utang usaha
dilaporan posisi keuangan sebesar Rp (pada awal tahun sebesar Rp dan tidak mengeluarkan
kas beban penyusutan sebesar Rp . karena itu, beban usaha yang mengeluarkan kas pada
periode tersebut hanya sebesar Rp (beban usaha total dikurangi kenaikan utang usaha
dikurangi beban penyusutan = Rp – Rp – Rp ). Pendaptan tunai sebesar Rp dikurangi beban
usaha tunai sebsar Rp akan menghasilkan laba tunai sebesar Rp . laba usaha tunai itu bila
dikurangi dengan kas dikeluarkan untuk pajak sebesar Rp akan menghasilkan kas bersih yang
berasal dari aktivitas operasi sebesar Rp .

JURNAL PENUTUP
PT.CUCI MOBIL HERY

Pendapatan Rp
Ikhtisar laba rugi Rp

Ikhtisar laba rugi Rp


Beban gaji & upah Rp
Beban bunga Rp
Beban perlengkapan Rp
Beban penyusutan peralatan Rp
Beban penyusutan bangunan Rp

Ikhtisar laba rugi Rp


Laba ditahan Rp

Laba ditahan Rp
Dividen Rp

Anda mungkin juga menyukai