Anda di halaman 1dari 13

PENDAFTARAN

GTOG KOREA SELATAN


PUSAT DATA DAN INFORMASI
BADAN PELINDUNGAN PEKERJA MIGRAN INDONESIA
MARET 2022
overview

1 2 3 4
Persiapan Alur proses Alur proses Rangkuman
Pendaftaran pendaftaran verifikasi
Persiapan Pendaftaran
1 Selalu cek pengumuman resmi BP2MI
Melalui website bp2mi.go.id , halaman pengumuman gtog.
Persiapan Pendaftaran
Buka website g2g.bp2mi.go.id , halaman home gtog korea.
Persiapan Pendaftaran
2 Siapkan email aktif
Email digunakan untuk pengiriman bukti pendaftaran dan juga untuk
pemberian info selanjutnya terkait proses penempatan.

3 Scan dokumen persyaratan


File scan dokumen akan digunakan ketika mendaftar, selain itu juga
sebagai cadangan jika selanjutnya dibutuhkan kembali. Sebaiknya
disimpan dalam flashdisk atau media lainnya.
Alur proses pendaftaran

Siapkan data pribadi dan dokumen persyaratan

Buka website g2g

Lengkapi persyaratan yg tertera

Submit pendaftaran dan dapat bukti pendaftaran beserta pembayaran ujian

Lakukan pembayaran melalui bank yang ditunjuk

Tunggu pengumuman penjadwalan verifikasi


Alur proses verifikasi

Datang sesuai jadwal dan tempat yang akan diumumkan melalaui web BP2MI

Siapkan semua dokumen asli

Siapkan bukti pendaftaran

Proses verifikasi data diri dan dokumen

Proses perekaman sidikjari

Proses pencetakan kartu ujian CBT


Rangkuman

Jadi, apa saja yang harus dilakukan waktu akan mendaftar program
GtoG korea?
Rangkuman

Selalu pantau informasi melalui website resmi bp2mi.

Siapkan email aktif, dan scan dokumen persyaratan.

Lakukan pendaftaran melalui g2g.bp2mi.go.id , sampai sukses(mendapatkan bukti pendaftaran)

Simpan bukti pendaftaran (print dan pdfnya)

Lakukan pembayaran ujian melalui atm atau mobile banking

Cek jadwal dan verifikasi, bawa dokumen asli dan bukti pendaftaran

Ikuti proses verifikasi hingga mendapatkan kartu ujian


DEMO
TANYA JAWAB
MATERI
BAHAN MATERI SOSIALISASI DAPAT DIUNDUH MELALUI:

bit.ly/gtogkorea_materi
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai