Anda di halaman 1dari 3

KEMENTERIAN AGAMA KAB.

LIMA PULUH KOTA


YAYASAN FISABILILLAH
‫معهد شيخ ادمن الراجي‬
MADRASAH TSANAWIYAH
Jln. Masjid Baitul Kiramah Tanjung Kubang Taram Kecamatan Harau Kab. Lima Puluh Kota Telp (0752)789127 Kode Pos 26271
NSM. 121213070011 NPSN.10311271 E-mail: mtssyechadiminarradji@gmail.com

Mata Pelajaran : BAHASA INDONESIA Hari/Tanggal :


Kelas : IX Waktu :

PETUNJUK UMUM:
1. Tulislah lebih dahulu nama, nomor peserta, dan mata pelajaran pada tempat yang tersedia pada lembaran jawabannya!
2. Bacalah soal-soal dengan teliti sebelum menjawabnya!
3. Laporkan pada pengawas jika ada tulisan kurang jelas, rusak, atau jumlah soal kurang!
4. Dahulukan menjawab soal-soal yang dianggap mudah!
5. Periksa ulang lembar jawaban anda sebelum diserahkan kepada pengawas!
PETUNJUK KHUSUS:
Pilihlah jawaban paling tepat di antara a, b, c, d atau e dengan cara menghitamkan bulatan yang disediakan pada lembaran jawaban!

1. Setelah melalui langkah- langkah pembuatan, kini alat 5. Kalimat- kalimat tersebut dapat disusun menjadi teks
perangkat nyamuk yang sederhana dan ampuh telah laporan yang padu dengan urutan nomor .....
berhasil dibuat. Kamu dapat menggunakannya pada siang A. 1-3-2-5-4-7-6
dan malam hari. Paragraf di atas merupakan bagian ....... B. 1-2-3-4-5-7-6
dalam teks laporan percobaan. C. 1-2-4-3-6-5-7
A. Tujuan D. 1-3-2-4-5-7-6
B. Langkah- langkah
C. Hasil 6. Manakah di bawah ini yang merupakan kalimat
D. Simpulan perintah .....
A. Daun jeruk dapat memperkaya aroma dalam masakan
2. Di bawah ini termasuk ciri- ciri teks laporan percobaan, tersebut
kecuali ....... B. Masukkan daun jeruk yang telah dicuci
A. Bersifat abstrak C. Apakah daun jeruk dapat menghilangkan amis pada
B. Dapat dibuktikan kebenarannya ikan?
C. Datanya konkret ( nyata) D. Daun jeruk dapat diganti dengan daun kemangi.
D. Berisi fakta
7. Pada tanaman pacar air yang ada atau tidak akar tidak
3. Manakah dibawah ini yang termasuk contoh teks memengaruhi karena pada batang juga terdapat pembuluh
laporan percobaan ....... xilem. Pembuluh xilem menyerap air dan mineral, lalu
A. Cara mengolah asparagus diedarkan ke seluruh bagian tumbuhan, maka daun dan
B. Biografi W.S Rendra pembuluh xilem pada tanaman tersebut akan berubah
C. Penelitian Bakteri warna menjadi warna merah dan biru.
D. Bunga Mawar Paragraf di atas merupakan bagian struktur teks laporan
hasil percobsaan yaitu .....
4. Struktur teks laporan percobaan yang benar adalah ....... A. Hasil
A. Komplikasi, resolusi, koda B. Prosedur
B. Pernyataan umum, uraian C. Tujuan
C. Orientasi, identifikasi, kesimpulan D. Simpulan
D. Orientasi, uraian, kesimpulan
8. Kebahasaan teks laporan percobaan adalah sebagai
Cara mematikan komputer berikut, kecuali .....
1). Tutup semua program atau aplikasi yang sedang aktif A. Kalimat kompleks
2). Klik menu “turn off computer” B. Kata bilangan
3). Klik tombol “start” dengan mouse pada menu Dekstop C. Kata kerja mental
4). Diamkan beberapa saat hingga komputer mati D. Kata kerja aktif
5). Pada kotak dialog “turn off computer”, klik tombol
“turn off” 9. Seni mengungkapkan prndapat/ informasi kepada
6). Cabut kabel listrik dari jala- jala listrik khalayak umum, dinamakan dengan .....
7). Tekan tombol off pada monitor untuk memadamkan A. Slogan C. Persentasi
monitor B. Pidato persuasif D. Puisi
10. Menyanpaikan pendapat/ gagasan kepada banyak 19. Di bawah ini merupakan manfaat dari cerpen, kecuali
orang agar gagasan kita tersebut dapat dilakukan oleh .....
orang lain, merupakan ..... dari pidato persuasif. A. Sebagai hiburan bagi pembaca
A. Struktur C. Definisi B. Laporan bagi suatu lembaga
B. Tujuan D. Unsur- unsur C. Media pembelajaran di sekolah
D. Wadah berekspresi bagi penulis
11. Sruktur pidato secara umum yang benar adalah .....
A. Pembukaan, pendahuluan, dan penutup 20. Urutan struktur cerpen yang benar adalah .....
B. Pembukaan, isi, dan kesimpulan A. Identifikasi, resolusi, dan koda
C. Pendahuluan, isi, dan kesimpulan B. Orientasi, komplikasi, dan koda
D. Pendahuluan, isi, dan penutup C. Orientasi, komplikasi, dan resolusi
D. Orientasi, komplikasi, resolusi, dan koda
12. Berikut merupakan ciri- ciri paragraf persuasif .....
A. Menceritakan suatu kejadian Cermatilah cuplikan cerpen berikut!
B. Mendorong/ mengajak Pagi itu Rina terlihat bolak- balik di teras rumah
C. Mendeskripsikan/ menggambarkan lingkungan menunggu temannya Fina yang akan menjemputnya
sekitar. untuk pergi sekolah bersama. Namun Fina tak juga
D. Proses terjadinya suatu peristiwa alam atau sosial. kunjung datang untuk menjemput Rina. Sesekali Rina
tampak memegang telfon genggamnya dan terlihat
13. Berikut ini termasuk kalimat ajakan, kecuali ..... sedang menelfon. Tak lama kemudian Fina baru datang.
A. Ayo, kita pergi berwisata. Ternyata Fina terlambat datang karena motor yang
B. Mari, belajar dengan baik. dikendarainya tersebut sedikit mengalamai kerusakan
C. Akan lebih baik jika kita saling bertegur sapa. ketika akan berangkat.
D. Sayangilah orang tuamu. 21. Latar waktu dan tempat pada kutipan cerpen tersebut
adalah .....
14. Berikut ini yang termasuk persiapan yang perlu A. Siang hari di rumah fina
dilakukan agar pidato berjalan lancar adalah ..... B. Pagi hari di rumah fina
A. Menghargai perbedaan pendapat. C. Siang hari di rumah rina
B. Membuat kerangka pidato. D. Pagi hari di sekolah
C. Menyampaikan dengan menarik.
D. Memilih masalah yang tepat. 22. Watak Fina pada kutipan cerpen di atas adalah .....
A. Suka menolong C. Pilih kasih
15. hal- hal yang perlu diperhatikan dalam berpidato B. Suka mencari perhatian D. Sombong
adalah .....
A. aksentuasi harus jelas. 23. Latar suasana pada cerpen tersebut adalah .....
B. Bila ada istilah asing, jelaskan secara singkat. A. Menyedihkan C. Mengharukan
C. Pandangan mata ke seluruh pendengar. B. Menggembirakan D. Membingungkan
D. Gunakan gerakan aktraktif agar pendengar tertarik.
24. Dan mereka akhirnya berdamai kembali setelah
16. Langkah awal yang perlu ditentukan dalam menyusun sekian lama. Dina dan teman- temannya yang lain
naskah pidato adalah ..... akhirnya memaklumi sikap dini selama ini yang
A. Tujuan pidato dianggapnya tidak peduli dan simpati pada teman-
B. Tema pidato temannya yang lain.
C. Kerangka pidato Cuplikan cerpen di atas termasuk bagian ..... pada struktur
D. Sambutan cerpen.
A. Koda C. Resolusi
17. Pembicara terlalu sibuk membaca sehingga tidak ada B. Orientasi D. Komplikasi
perhatian terhadap pendengar. Hal ini merupakan
kekurangan pidato menggunakan metode ..... 25. yang termasuk kebahasaan cerpen adalah .....
A. Naskah C. ekstemporan A. Kalimat langsung C. Kata pembendaan
B. Hafalan D. Impromtu B. Sinonim D. Kata istilah

18. Di bawah ini yang termasuk unsur- unsur instrinsik 26. kalimat langsung yang benar di bawah ini adalah .....
cerpen adalah ..... A. “Besok kita belajar kelompok bersama”, kata Budi.
A. Amanat, watak, dan citraan B. Besok kita belajar kelompok bersama, Kata budi.
B. Tokoh, tema, dan gaya bahasa C. “Besok kita belajar kelompok bersama”, kata budi.
C. Alur, tema, dan watak D. Besok kita belajar kelompok bersama, Kata Budi.
D. Nilai moral dan moril
27. Suatu teks yang berisi kritikan dan pujian terhadap A. Kucing mati kemarin sore
suatu karya sastra dinmakan teks ..... B. Kucing meninggal kemarin sore
A. Fantasi C. Penumpang bis trans jakarta tumpah ruah
B. Teks Laporan Hasil Observasi D. Lipatan cahaya itu terlihat di belakang pintu
C. Teks Tanggapan
D. Teks Laporan Percobaan SOAL ESSAY
1. Tuliskanlah beberapa contoh yang termasuk teks
28. Apakah fungsi dari teks tanggapan ..... laporan percobaan!
A. Supaya bisa diberikan nilai 2. Tuliskan dan jelaskan struktur dari pidato!
B. Membuat karya sastra lebih baik 3. Tuliskanlah sebuah kutipan pidato singkat bagian “isi
C. Mencari kelemahan karya sastra pidato” dengan tema bebas!
D. Menemukan keanehan- keanehan pada karya 4. Tulislah kutipan cerpen singkat bagian resolusi, dengan
tema sahabat!
29. Awal teks yang mengandung pernyataan umum 5. Apakah manfaat dari teks tanggapan?
tentang suatu masalah yang hendak disampaikan penulis
dalam sebuah teks tanggapan adalah bagian dari ......
A. Identifikasi C. Orientasi
B. Evaluasi D. Interpretasi

30. Akhir teks yang mengandung penegasan ulang


terhadap apa yang sudah dilakukan lalu diputuskan dalam
sebuah teks tanggapan adalah bagian .....
A. Evaluasi C. Identifikasi
B. Penegasan ulang D. Interpretasi

31. Struktur teks tanggapan yang benar adalah .....


A. Identifikasi, penegasan, kesimpulan
B. Evaluasi, deskripsi teks, penegasan ulang
C. Orientasi, Resolusi, Evaluasi
D. Orientasi, Komplikasi, Kesimpulan

32. Uraian yang berisi informasi mengenai data


dilengkapi fakta dan opini disebut dengan .....
A. Identifikasi C. Evaluasi
B. Deskripsi teks D. Penegasan ulang

33. di bawah ini merupakan kebahasaan teks tanggapan,


kecuali .....
A. Kalimat kompleks C. Kata perujukan
B. Kata penghubung D. Kata istilah teknis

Cermatilah teks tanggapan di bawah ini untuk menjawab


soal nomor 34
(1) Saya sepakat OSIS meniadakan pesta perpisahan dan
pentas seni untuk tahun ajaran ini. Keputusan tersebut
sudah tepat karena kerumunan di sekolah rentan menjadi
penularan virus dan bakteri.
(2) Worldometers mencatat, sampai senin (30/11/2020)
Indonesia menduduki peringkat ke- 22 kasus tertinggi
covid-19. Jumlahnya mencapai 538.883 kasus, dengan
16.945 kematian. Data tersebut menunjukkan bahwa
bahaya pandemi masih mengancam.
34. Poin no 1 pada kutipan teks tanggapan di atas
dinamakan .....
A. Identifikasi C. Kesimpulan
B. Evaluasi D. Penutup

35. Di bawah ini yang merupakan contoh kalimat dengan


penggunaan kata diksi yang benar adalah .....

Anda mungkin juga menyukai