Anda di halaman 1dari 2

LK1 INFORMATIKA

NEGASI/INGKARAN, KONJUNGSI, DISJUNGSI, DAN IMPLIKASI

1. Negasi/Ingkaran
Negasi/ingkaran suatu pernyataan adalah suatu pernyataan yang bernilai benar (B), jika
pernyataan semula bernilai salah (S) dan sebaliknya. Apabila sebuah kalimat pernyataan bernilai
benar, maka setelah dinegasikan, kalimat itu akan bernilai salah. Sebaliknya, apabila sebuah
kalimat pernyataan bernilai salah, maka setalah dinegasikan, kalimat tersebut akan bernilai
benar.
2. Konjungsi
Kata hubung konjungsi adalah “dan” dengan simbol “”. Sehingga semua pernyataan majemuk
yang dibentuk oleh kata penghubung “dan” disebut konjungsi.
3. Disjungsi
Dua kalimat deklaratif yang dihubungkan dengan kata hubung “atau” dan ditulis “∨” disebut
disjungsi.
4. Implikasi
Pernyataan majemuk yang dibentuk oleh kata hubung “jika … maka …” disebut implikasi dengan
simbol .

Dari keterangan diatas tugas Ananda adalah membuat kalimat-kalimat berdasarkan materi
diatas
1. Ingkaran

Kalimat Benar Kalimat Salah


Senin adalah hari setelah hari selasa ……………………………………………………
…………………………………………….. Surabaya terletak di Kalimantan

Buatlah Tabel Nilai Kebenaran Ingkaran atau Negasi


P ͂P

2. Konjungsi

P q Pˆq
Tahun 2008 adalah tahun Tahun 2008 memiliki 29
kabisat. hari pada bulan Februari.
Tahun 2008 adalah bukan Memiliki 29 hari pada
tahun kabisat  bulan Februari.
Buatlah Tabel Nilai Kebenaran Konjungsi
P q Pˆq

Anda mungkin juga menyukai