Anda di halaman 1dari 2

MEMBERSIHKAN LANTAI

No. Dokumen :
800/033/SOP/Pusk.Py/2019
SOP No. Revisi : 01
Tanggal terbit : 14 November 2019
Halaman : 1/2
UPTD Made Arisani
PUSKESMAS NIP.197712282010012012
PAYANGAN
1. Pengertian Serangkaian proses membersihkan terdiri dari menyapu, mengambil
sampah,dan mengepel.
2. Tujuan Menciptakan kebersihan lantai yang higienis dan nyaman.
3. Kebijakan SK Kepala UPTD Nomor 800/030/Pusk.Py/2019 tentang Pengelolaan
Fisik dan Pengelolaan Perawatan di UPTD Puskesmas Payangan.
4. Referensi 1. Permenkes Nomor 75 Tahun 2014 Tentang Puskesmas
2. Permenkes Nomor 13 tahun 2015 Tentang Penyelenggaraan
Lingkungan Sehat puskesmas
5. Alat dan Alat : APD, Alat Perlengkapan, Sapu duk
Bahan Bahan: Cairan pembersih lantai
6. Prosedur/ 1. Menggunakan Alat Perlindungan Diri (APD)
Langkah- 2. Memasang kain pel ketangkainya
langkah 3. Mencampur 3 liter air dengan 30 ml cairan pembersih lantai
kedalam ember
4. Mencelupkan kain pel kedalam ember berisis air
5. Mengepel lantai dengan gerakan dari kanan ke kiri, berjalan
mundur, hingga semua bidang lantai terbasahi
6. Mengeringkan lantai (bila diperlukan pada kondisi tertentu).

7. Bagan Alir
Menggunakan Alat
Perlindungan Diri (APD)

Memasang kain pel


ketangkainya

Mencampur 3 liter air dengan 30


ml cairan pembersih lantai
kedalam ember

Mencelupkan kain pel kedalam


ember berisis air

Mengepel lantai dengan gerakan dari kanan ke


kiri, berjalan mundur, hingga semua bidang lantai
terbasahi

Mengeringkan lantai (bila


diperlukan pada kondisi
tertentu)

8. Hal-hal Kebersihan lantai dan ruangan sekitarnya.


yang perlu
diperhatika
n
9. Unit Terkait 1. Petugas kebersihan
2. Penanggungjawab masing-masing ruangan

10. Dokumen 1. Program kebersihan lingkungan


terkait 2. Cheklist kebersihan lingkungan
11. Rekam
Historis No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan
1 Kotak UPTD 14 November 2019
Kop/Heading Puskesmas
SOP Payangan
2 Kebijakan yang SK Kepala UPTD 21 Oktober 2019
dijadikan acuan Nomor
800/030/Pusk.Py/
2019 tentang
Pengelolaan Fisik
dan Pengelolaan
Perawatan di
UPTD
Puskesmas
Payangan.

2/2

Anda mungkin juga menyukai