Anda di halaman 1dari 9

GERAKAN PRAMUKA

GUGUSDEPAN KOTA SURABAYA 16 - 1281


GUGUSDEPAN KOTA SURABAYA 16 - 1282
BERPANGKALAN PADA SMK GEMA 45 SURABAYA
Jl. Mayjen Sungkono 106 Pakis Kec Sawahan SURABAYA
Telp.031 – 5661973

PROPOSAL
KEGIATAN PERKEMAHAN AMBALAN
PATIMURA DAN CUT NYAK DIEN
SMK GEMA 45 SURABAYA
TAHUN 2023

I. PENDAHULUAN

Pramuka adalah merupakan tunas – tunas muda yang nantinya menjadi motor penggerak
sarana sosial dan kepedulian yang tinggi bagi sesama mahkluk hidup Ciptaan Tuhan Yang
Maha Esa. Pramuka (Praja Muda Karana) Adalah suatu kegiatan yang dilakukan di luar
sekolah baik dalam sekolah untuk mendidik , melatih, membimbing generasi muda.
Sedangkan pelaksanaan kegiatan tersebut dilakukan bersama antara kakak dan adik untuk
menciptakan suasana kebersamaan dan kekeluargaan.

Namun, sekarang ini kegiatan Pramuka bersifat monoton. Pemberian materi hanya
berdasarkan teori saja tanpa memperdulikan apa arti Pramuka itu sendiri. Kegiatan yang
mengarah untuk mengasah otak baik untuk siswa maupun guru jarang ada.

Kegiatan PERKEMAHAN AMBALAN PATIMURA DAN CUT NYAK DIEN SMK


GEMA 45 SURABAYA yang dilakukan dalam kegiatan awal tahun ini untuk memberikan
pencerahan pada kegiatan Pramuka diwilayah lingkungan SMK GEMA 45 SURABAYA.
Karena kegiatan Perkemahan tersebut di kemas dalam bentuk perlombaan.

II. DASAR KEGIATAN

1. Undang – undang RI No. 10 Tahun 2010 tentang Gerakan Pramuka


2. Anggaran Dasar Gerakan Pramuka
3. Anggaran Rumah Tangga Gerakan Pramuka
4. SK Kwarnas No. 198 Tahun 2011 tentang Syarat – syarat Kecakapan Umum
5. SK Kwarnas No. 199 Tahun 2011 tentang Panduan Penyelesaian SKU
6. Program Kerja Dewan Ambalan Patimura dan Cut Nyak Dien
III. NAMA KEGIATAN

Kegiatan ini di beri nama “PERKEMAHAN AMBALAN PATIMURA DAN CUT NYAK
DIEN”

IV. TUJUAN DAN MANFAAT

Tujuan diadakan kegitan perkemahan ini adalah sebagai berikut :


a. Menjalin kerjasama yang sinergis antara anggota Pramuka yang ada di SMK Gema 45
Surabaya
b. Agar semua anggota Pramuka memahami dan mampu membuat dan menyusun
program kerja dan melaksanakan dengan penuh tanggung jawab sesuai dengan Tri
Satya dan Dasa Dharma Pramuka
c. Melatih Kemandirian dan kemampuan untuk percaya diri dalam kegiatan
d. Mengajarkan sejak mualai remaja untuk cinta lingkungan.

Manfaat dari kegiatan ini adalah :

a. Mendapatkan pengetahuan dalam tanggungjawab terhadap suatu kegiatan


b. Setiap anggota Pramuka agar memiliki jiwa pemimpin, tidak sombong dan
konsekuen.
c. Melatih kedisiplinan dan kemandirian

V. TEMA KEGIATAN

Kegiatan ini bertemakan “Pramuka Menjadi Pribadi Baru Yang Berkarakter”

VI. MOTTO KEGIATAN

“Satya Ku Ku Dharmakan Dharma Ku KuBaktikan”

VII. TEMPAT KEGIATAN

Kegiatan ini akan diselenggarakan pada :

Hari : Sabtu –Minggu


Tanggal : 21 – 22 JANUARI 2023
Tempat : SMK Gema 45 Surabaya
Waktu : 07.30 – Selesai

VIII. PESERTA

Semua anggota Pramuka SMK Gema 45 Surabaya Kelas X dan yang aktif dalam kegiatan
Pramuka.
IX. MATERI

1. Lomba masak wirausaha


2. Lomba SMS (Sandi, Morse dan Semapore)
3. Lomba Ketangkasan
4. Lomba Seni Budaya
5. Bela Negara

X. ESTIMASI DANA

“Terlampir”

XI. JADWAL KEGIATAN

“Terlampir”

XII. KEPANITIAAN

i. PELINDUNG
Kamabigus SMK Gema 45 Surabaya
Tjatur Wibowo B. Spd
ii. PENASEHAT
Waka Kesiswaan selaku Pembina Gudep
Erna Ningsih, S.pd
iii. PEMBINA SATAUN GUDEP 1281 – 1282
Abdullah Zikri, SE
Surya Marinda Perdana S.AB, Spd
iv. Ketua Sangga Kerja
Nensy Putri Valeria
v. Anggota Pelaksana Lapangan
Septa
Wahyudi
Dita
Dibantu oleh Dewan Ambalan, Pembina satuan dan Guru pendamping

XIII. HASIL YANG DIHARAPKAN

Hasil yang diharapkan dalam kegiatan ini adalah :

a. Mengetahui pengalaman dalam perlombaan


b. Mengetahui kemampuan anak didik dalam bidang kepramukaan
c. Menciptakan persaingan yang sehat
d. Pengembangan karakter peserta didik
e. Menjalin hubungan sinergis antara anggota dan meningkatkan daya saing antar siswa
dalam sekolah. Serta meningkatkan muttu dan kualitas pendidikan Pramuka.

XIV. PENUTUP

Demikian Proposal ini kami ajukan dengan harapan agar dapat dijalin kerjasama dalam
rangka peningkatan kualitas, peningkatan sumber daya manusia khususnya para anggota
Pramuka untuk menimbangi perkembangan dunia informasi di era global agar tidak
terjerumus kearah negatif.

Atas Kerja samanya kami ucapkan terimakasih.

Surabaya,07 JANUARI 2023

PANITIA KEGIATAN
KEGIATAN PERKEMAHAN SABTU – MINGGU
SMK GEMA 45 SURABAYA
TAHUN 2023

KETUA SANGGA KERJA PEMBINA GUDEP 1281 - 1282

Nensy Putri Valeria Erna Ningsih.S.Pd

Mengetahui

KAMABIGUS SMK GEMA 45 SURABAYA

TJATUR WIBOWO B.S.Pd


GERAKAN PRAMUKA
GUGUSDEPAN KOTA SURABAYA 16 - 1281
GUGUSDEPAN KOTA SURABAYA 16 - 1282
BERPANGKALAN PADA SMK GEMA 45 SURABAYA
Jl. Mayjen Sungkono 106 Pakis Kec Sawahan SURABAYA
Telp.031 – 5661973

JADWAL KEGIATAN
KEGIATAN PERKEMAHAN TAMU AMBALAN
SMK GEMA 45 SURABAYA
TAHUN 2023

Sabtu, 21 Januari 2023

Waktu Kegiatan Penanggung Jawab


........ - 07.30 Peserta Datang
07.30 – 08.30 Chek In Peserta / Pendirian Tenda
08.30 – 10.30 Upacara Pembukaan
10.30 – 13.00 Lomba Memasak Ala Pramuka
13.00 – 15.30 Giat Pribadi dan Isoma
15.30 – 17.00 Lomba Morse
17.00 – 19.30 Isoma
19.30 – 21.00 Materi Kepemimpinan
21.00 – 23.00 Api Unggun
23.00 – 24.00 Renungan Malam
24.00 – 04.00 Berlayar dipulau Kapuk

Minggu, 22 Januari 2023

Waktu Kegiatan Penanggung Jawab


04.00 – 05.00 Sholat Subuh dan Giat Pribadi
05.00 – 07.00 Apel Pagi dan makan pagi
07.00 – 09.30 Penjelajahan
09.30 – 10.30 Persiapan Pulang
10.30 – 11.30 Upacara Penutupan
11.30 – ........ Sayonara...
GERAKAN PRAMUKA
GUGUSDEPAN KOTA SURABAYA 16 - 1281
GUGUSDEPAN KOTA SURABAYA 16 - 1282
BERPANGKALAN PADA SMK GEMA 45 SURABAYA
Jl. Mayjen Sungkono 106 Pakis Kec Sawahan SURABAYA
Telp.031 – 5661973

RENCANA ANGGARAN
KEGIATAN PERKEMAHAN TAMU AMBALAN
PATIMURA DAN CUT NYAK DIEN
SMK GEMA 45 SURABAYA
TAHUN 2019

NO. RINCIAN VOLUME HARGA (Rp) JUMLAH (Rp)


1 Transport pemateri 2 Orang Rp 50.000 Rp 100.000
2 Transport guru pendamping 5 Orang Rp 50.000 Rp 250.000
3 Konsumsi107 Peserta 2 Kali Rp 15.000 Rp 3.210.000
4 Konsumsi 20 Panitia Lapangan 2 Kali Rp 15.000  Rp 600.000
5 Konsumsi 5 Guru Pendamping 2 Kali Rp 15.000  Rp 150.000
6 Konsumsi 2 Pemateri 2 Kali Rp 15.000 Rp 60.000
7 Api Unggun 1 Rp 100.000  Rp 100.000
8 Banner 1 Rp 100.000 Rp 100.000
9 Perlengkapan Out Bound Rp 565.000
Total Rp 5.135.000

KETUA SANGGA KERJA PEMBINA GUDEP 1281 - 1282

Nensy Putri Valeria Erna Ningsih, S.Pd

Mengetahui
Kepala SMK Gema 45 Surabaya
Selaku Kamabigus

TJATUR WIBOWO B.SPd


GERAKAN PRAMUKA
GUGUSDEPAN KOTA SURABAYA 16 - 1281
GUGUSDEPAN KOTA SURABAYA 16 - 1282
BERPANGKALAN PADA SMK GEMA 45 SURABAYA
Jl. Mayjen Sungkono 106 Pakis Kec Sawahan SURABAYA
Telp.031 – 5661973

No : 02/Persami/2023
Perihal : Minta Izin Orang Tua

Yth. Orang Tua / Wali Siswa

Di Tempat

Assalamualaikum Wr. Wb. Kami selaku Pembina Satuan Pramuka Pangkalan SMK Gema 45
Surabaya akan menyelenggarakan kegiatan perkemahan tamu ambalan. Kegiatan ini
diselenggarakan untuk memantapkan materi kepramukaan tentang perkemahan serta
mendidik pramuka yang mandiri, Terampil dan Bertanggung Jawab, kegiatan tersebut akan
diselenggarakan pada :
Hari : Sabtu s/d Minggu
Tanggal : 21dan 22 Januari 2023
Pukul : 07.30 s/d selesai
Tempat : Halaman Sekolah SMK Gema 45 Surabaya

Kegiatan sebagaimana tersebut diatas Wajib di ikuti seluruh siswa SMK Gema 45 Surabaya
Mengetahui
Kepala SMK Gema 45 Surabaya
Selaku Kamabigus

TJATUR WIBOWO B. S.Pd


GERAKAN PRAMUKA
GUGUSDEPAN KOTA SURABAYA 16 - 1281
GUGUSDEPAN KOTA SURABAYA 16 - 1282
BERPANGKALAN PADA SMK GEMA 45 SURABAYA
Jl. Mayjen Sungkono 106 Pakis Kec Sawahan SURABAYA
Telp.031 – 5661973

PROPOSAL
KEGIATAN PERKEMAHAN AMBALAN
PATIMURA DAN CUT NYAK DIN
SMK GEMA 45 SURABAYA
TAHUN 2019

GERAKAN PRAMUKA
GUGUSDEPAN KOTA SURABAYA 16 - 1281
GUGUSDEPAN KOTA SURABAYA 16 - 1282
BERPANGKALAN PADA SMK GEMA 45 SURABAYA
Jl. Mayjen Sungkono 106 Pakis Kec Sawahan SURABAYA
Telp.031 – 5661973
GERAKAN PRAMUKA
GUGUSDEPAN KOTA SURABAYA 16 - 1281
GUGUSDEPAN KOTA SURABAYA 16 - 1282
BERPANGKALAN PADA GEMA 45 SURABAYA
Email : pramuka.smeg45@gmail.com
Jl. Mayjen Sungkono 106 Pakis Kec Sawahan SURABAYA
Telp.031 – 5661973

HALAMAN PENGESAHAN

Kegiatan Perkemahan Ambalan Patimura dan Cut Nyak Dien Gugus Depan Kota Surabaya
16 – 1281 Gugus Depan Kota Surabaya 16 – 1282 Berpangkalan pada Gema 45 Surabya,
masa bakti 2019 / 2020 – 2021 / 2022.
Disahkan dan di setujui pada :

Hari : Senin
Tanggal : 09 Januari 2023
Ketua Sangga Kerja

Nensy Putri Valeria

PEMBINA SATUAN GUDEP 1281 PEMBINA SATUAN GUDEP 1282

Abdullah Zikri, SE Surya Marinda Perdana S.AB, Spd

Mengetahui Mengetahui
Kepala SMK Gema 45 Surabaya Waka Kesiswaan SMK Gema 45
Selaku Kamabigus I Surabaya
Selaku Pembina Gudep

Erna Ningsih, S.Pd


Tjatur Wibowo B.SPd

Anda mungkin juga menyukai