Anda di halaman 1dari 5

UPT MPK UNIVERSITAS SRIWIJAYA

Kampus Inderalaya: Jln. Palembang-Prabumulih Km. 32 Inderalaya, Ogan ilir 30662


Telp. 0711-580058, 580085, Fax 0711-580058
Website: www.fkip.unsri.ac.id, Email: support@fkip.unsri.ac.id

Mid Semester Bahasa Indonesia

Mata Kuliah : Bahasa Indonesia


Dosen Pengampu: Armilia Sari, S.Pd., M.Pd.
Kredit : 2 sks
Sistem : Tutup buku

1. a. Jelaskan tahapan perkembangan bahasa Indonesia sejak tahun 1901 hingga saat ini!
(skor 5)
b. Berikan 1 contoh kalimat dengan Ejaan Van Ophuisjen! (skor 5)
c. Berikan 1 contoh kalimat dengan Ejaan Soewandi! (skor 5)
d. Berikan 1 contoh kalimat dengan Ejaan yang Disempurnakan (EyD)! (skor 5)
e. Berikan contoh PUEBI! (skor 5)

2. Kelompokkanlah frasa-frasa berikut ke dalam table di bawah ini dan perbaikilah cara
penulisannya!
Nama Jenis Nama Asal

• gula jawa
• bunga kamboja
• sate padang
• pempek palembang
• petai cina
• batik pekalongan
UPT MPK UNIVERSITAS SRIWIJAYA
Kampus Inderalaya: Jln. Palembang-Prabumulih Km. 32 Inderalaya, Ogan ilir 30662
Telp. 0711-580058, 580085, Fax 0711-580058
Website: www.fkip.unsri.ac.id, Email: support@fkip.unsri.ac.id

• nangka belanda
• garam inggris
• kunci inggris
• bubur manado
• pisang ambon
• siomay bandung
• gajah afrika
• soto banjar
• jeruk bali
• asinan bogor
• kacang bogor
• harimau sumatera
• dodol garut
• ukiran jepara
• apel malang

3. Perbaikilah kesalahan dalam kalimat-kalimat di bawah ini sehingga menjadi kalimat


efektif!
a. Dari hasil penelitian membuktikan bahwa teknik mendeskripsikan gambar dapat
meningkatkan penguasaan kosakata siswa Kelas V di SD Negeri 101 Bengkulu
tahun akademik 2010/ 2011. (skor 10)
b. Menurut Keraf menyatakan bahwa keterampilan berbahasa terdiri dari
keterampilan menyimak, berbicara, membaca, dan menulis.
c. Dalam buku PUEBI menjelaskan tentang diftong dalam bahasa Indonesia ada 4
yaitu ai, oi, au, dan ei.
d. Dalam Surah An-Nisa menyebutkan dosa memakan harta anak yatim.
e. Berdasarkan pemeriksaan polisi, membuktikan bahwa dia tidak bersalah.
f. Dengan adanya lowongan kerja ini meningkatkan taraf hidup masyarakat ekonomi
rendah.
g. Melalui Asian Games 2018 meningkatkan sportivitas bangsa.
UPT MPK UNIVERSITAS SRIWIJAYA
Kampus Inderalaya: Jln. Palembang-Prabumulih Km. 32 Inderalaya, Ogan ilir 30662
Telp. 0711-580058, 580085, Fax 0711-580058
Website: www.fkip.unsri.ac.id, Email: support@fkip.unsri.ac.id

h. Lewat kegiatan PK2 ini menjaga tali silaturahim antar mahasiswa senior dan
mahasiswa baru.
i. Sebagai generasi muda harus tekun dan ulet bekerja.
j. Akibat perbuatannya menanggung malu seumur hidupnya.

4. Pilihlah salah satu jenis teks berikut ini dan buatlah contoh paragrafnya! (skor 20)
• Deskripsi
• Persuasi
• Eksposisi
• Argumentasi

☺☺☺ Selamat Bekerja ☺☺☺

A. Perkembangan Bahasa Indonesia dibagi dalam 4 tahap, yaitu dimulai dari


sebelum kemerdekaan dan setelah kemerdekaan. Pada masa sebelum
kemerdekaan digunakan ejaan bahasa Van Ophuisjen (1901) dimana
penggunaan bahasa seperti OE merupakan u dan maklum ma’lum, kemudian
setelah merdeka Bahasa Indonesa mengalami revisi dan perbaikan sehingga
berubah menjadi ejaan Soewandi (1947) dimana masih ada peraturan yang sama
tetapi terdapat perubahan-perubahan yang dilakukan contohmya OE tidak lagi U
tetapi digunakan huruf ‘u’untuk u. Kemudian berlanjut lagi ke ejaan yang
disempurnakan atau EYD pada tahun 1972 dimana banyak terjadi perubahan signifikan,
contoh yang awalnya DJ menjadi J dan TJ menjadi c dan banyak hal lainnya. Dan pada
akhirnya dirubah menjadi PUEBI yang digunakan dari 2015 sampai sekarang, contoh
penambahannya adalah diftong ai, oi, au, ei.
B. Nipon tjahaja Asia
Djoko jatoeh tcinta kepada poetri.
C. Frederik Kiran adalah tjutju pa’ presiden Soekarno
D. Bob sadino merupakan seorang pengusaha yang sangat kaya-raya.
Ibu sedang memasak sayur2-an di dapur.
UPT MPK UNIVERSITAS SRIWIJAYA
Kampus Inderalaya: Jln. Palembang-Prabumulih Km. 32 Inderalaya, Ogan ilir 30662
Telp. 0711-580058, 580085, Fax 0711-580058
Website: www.fkip.unsri.ac.id, Email: support@fkip.unsri.ac.id

E. Malam itu, Budi dan Joko sedang makan malam saat rumah mereka
kemalingan.
1. .
Nama jenis Nama asal
bunga kamboja sate padang
gula jawa bubur manado
garam inggris asinan bogor
nangka belanda soto banjar
pisang ambon siomay bandung
kunci inggris batik pekalongan
apel malang pempek palembang
gajah afrika dodol garut
petai cina ukiran jepara
harimau sumatera

2. A. -Hasil penelitian membuktikan bahwa teknik mendeskripsikan gambar dapat


meningkatkan penguasaan kosakata siswa kelas V di SD Negeri 101 Bengkulu
tahun akademik 2010/ 2011.
B. Keraf menyatakan bahwa keterampilan berbahasa terdiri dari keterampilan
menyimak, berbicara, membaca, dan menulis.
C. Buku PUEBI berisi tentang empat diftong dalam bahasa Indonesia, yaitu ai, oi,
au, ei.
D. Surah An-Nisa menyebutkan bahwa mengambil harta anak yatim merupakan
suatu perbuatan dosa.
E. Pemeriksaan polisis membuktikan bahwa dia tidak bersalah.
Berdasarkan pemeriksaan polisi, dia tidak bersalah.
F. - Dengan adanya lowongan kerja, taraf hidup masyarakat ekonomi rendah akan
meningkat.
- Dengan adanya lowongan kerja ini meningkatkan taraf hidup masyarakat
ekonomi rendah.
G. Asian Games 2018 meningkatkan sportivitas bangsa.
H. Melalui kegiatan PK2 ini, tali silaturahim antarmahasiswa senior dan
mahasiswa baru dapat terjaga.
UPT MPK UNIVERSITAS SRIWIJAYA
Kampus Inderalaya: Jln. Palembang-Prabumulih Km. 32 Inderalaya, Ogan ilir 30662
Telp. 0711-580058, 580085, Fax 0711-580058
Website: www.fkip.unsri.ac.id, Email: support@fkip.unsri.ac.id

I. - Sebagai generasi muda, kita harus tekun dan ulet bekerja.


- Sebagai generasi muda harus tekun dan ulet bekerja.
- generasi muda harus tekun dan ulet bekerja.
J. Akibat perbuatannya, dia menanggung malu seumur hidup
4. Deskripsi :
- Handphone atau hp adalah alat telekomunikasi elektronik dua arah yang bisa
dibawa kemana-mana dan memiliki kemampuan untuk mengirimkan pesan berupa
suara. Seiring dengan perkembangan jaman, handphone dapat digunakan untuk
berbagai kegiatan yang mempermudah manusia. Contohnya saat ini handphone
dapat digunakan untuk mencari informasi-informasi yang dapat kita gunakan sehari
hari, hasil yang didapat juga tidak hanya dalam bentuk teks tetapi dapat juga dalam
bentuk video dan gambar. Selain mencari informasi handphone juga dapat
digunakan untuk mengambil gambar dan video, sehingga kita tidak perlu lagi
membawa kamera yang besar dan berat untuk mengabadikan suatu momen.
Handphone juga dapat digunakan untuk hiburan seberti menonton film, video, dll.
Dan untuk melakukan pekerjaan seperti rapat di zoom, belanja di shoppe, juga
banyak hal lainnya. Maka dari itu handphone merupakan alat yang sangat berguna,
sehingga harus kita gunakan dengan baik dan manfaatkan semaksimal mungkin.

Anda mungkin juga menyukai