Anda di halaman 1dari 1

Hasil Briefing QC

Jumat, 23 Juli 2021

1. Pengiriman Produk Seasoned Surimi ke Hongkong


a. Untuk QC preparasi
Saat produksi Seasoned surimi, SOP yang dipakai berubah – ubah
 Catat SOP yang di pakai pada saat produksi seasoned surimi.
 Buat data penggunaan SOP dari awal produksi.
 Sesekali lakukan pengecekan pada saat proses packing adonan (dikarenakan packing
dilakukan di area preparasi).
 Cek suhu adonan saat mendekati akhir proses packing.
b. QC packing dan kartoning
 Pengiriman menggunakan pesawat
 Menggunakan stearofoam
 Jumlah : 60 box (36 kg/box atau 12 pack/box).
 Dry es yang ditambahkan ke dalam box ± 6 kg (sudah di pecah – pecah dan di
bungkus kertas nasi).
 Jadwal packing hari Senin, 26 Juli 2021
 Catat kode produksi yang ada di stearofoam.
 Pastikan selesai sebelum jam 12 malam.
 Sediakan alkohol di dekat stearoform, Monitoring penyemprotan alkohol saat
packing
 Pengiriman menggunakan Kontainer
 Pengiriman ke JSF maksimal tanggal 30 Juli 2021 sudah sampai di JSF.
 Jumlah : 340 karton (36 kg/box atau 12 pack/box).
 Kode produksi diambil dari sisa kode produksi di stearofoam.
c. QC outgoing
 Pastikan jumlah pengiriman sesuai.
 Sisa stock plastik gunakan yang tanggal 16
 Proses koding dilakukan saat packing, agar kode berurutan. Bukan di packaging
lagi.

QC Preparasi dan QC Packing harus mengetahui realisasi jumlah produksi/hari ada berapa
d. QC Analyst
Lakukan pengujian Gel dan mikrobiologi, sampel yang diambil hanya perwakilan.
Contoh : pengambilan sampel per SOP.

2. Untuk QC shift 1, lihat ada temuan atau tidak. Jika ada, laporkan ke pihak MI agar bisa dibuat
improvement sebelum proses produksi.
Contoh : area kotor, atap terbuka, dll

Note : Setiap personil QC akan mendapatkan bagian untuk memimpin briefing secara bergantian

Anda mungkin juga menyukai