Anda di halaman 1dari 3

PELAYANAN IMUNISASI PCV

No. : UKM/ SOP. /


Dokumen 311.15 / 2021
No. Revisi :
SOP
Tanggal : 1 April 2021
terbit
Halaman : 1/3
UPTD.
Puskesmas Silo II dr. Dwi Hepti Wulandari
NIP.198804062019032012

1. Pengertian Suatu langkah untuk mencegah penyakit Pneumonia dengan


menyuntikkan vaksin PCV.
2. Tujuan Sebagai Acuan penerapan langkah-langkah untuk pencegahan
terhadap Streptococcus pneumoniae atau Pneumokokus dapat
menyebabkan penyakit pneumonia yang ringan dan bersifat non-
invasif, maupun berat dan bersifat invasif.
3. Kebijakan Berdasarkan Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Silo II Kabupaten
Jember Nomor : 440 / / 311.15 / 2021 Tentang Kegiatan
Program Imunisasi di UPTD Puskesmas Silo II.
4. Referensi PMK Nomor 12 Tentang Penyelenggaran Imunisasi Tahun 2017
5. Prosedur 1. Alat :
1.1 . Spuit 0,5 ml
1.2 . Safety Box
1.3 . Kapas DTT
1.4 . Alat Tulis dan Buku Bantu
2. Bahan :
2.1 Vaksin PCV
6. Langkah- 1. Petugas Memakai APD
langkah 2. Memastikan Vaksin dan spuit yang akan di gunakan keadaan
baik
3. Memeriksa status imunisasi bayi
4. Menjelaskan Kepada Ibu bahwa anaknya akan disuntik vaksin
dipahanya. Untuk pertama pemberian, jelaskan vaksin akan
diberikan sebanayk 3x sejak umur 2 bulan sampai dengan 12
bulan yaitu saat bayi berusia 2 bulan, 3 bulan dan 12 bulan.
5. Mengambil 0,5cc Vaksin
6. Menyuntikan secara intra muskuler (IM)
7. Menerangkan kepada Ibu anak tersebut, tentang efek samping
Akibat PCV, misalnya bengkak.
8. Menganjurkan untuk mengompres dengan air Hangat di lokasi
Penyuntikan dan tidak pulang dulu selama 15 menit
9. Membuang jarum ke safety box dan merapikan alat-alat
10.Mencatat di buku Kohot dan Buku KIA
7. Bagan Alir
Petugas Memakai
APD

Memastikan Vaksin dan spuit baik

Memeriksa status imunisasi bayi

Menjelaskan anaknya akan disuntik


Untuk pertama pemberian, vaksin akan
diberikan sebanyak 3x umur 2-12 bulan
yaitu saat bayi berusia 2 bulan, 3 bulan
dan 12 bulan

Mengambil 0,5cc Vaksin

Menyuntikan secara intra muskuler (IM)

Menerangkan, tentang efek samping

Menganjurkan untuk mengompres


dengan air Hangat di lokasi Penyuntikan

Membuang jarum ke safety box dan


merapikan alat-alat

8. Unit
Posyandu, Pustu, Polindes, Puskesmas
Terkait
9. Dokumen Kohort bayi, Buku KIA dan Buku Bantu Imunisasi
terkait

10. Riwayat Historis Perubahan


Tanggal mulai
No Yang di Ubah Isi Perubahan
diberlakukan

2
3

Anda mungkin juga menyukai