Anda di halaman 1dari 3
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS HASANUDDIN JL Perintis Kemerdekaan Km. 10, Makassar 90245 Telepon (0411) $86128, $86200, 584200 Fax. (0411) 586128, 585188 Web. kemahasiswaan.unhas ac id KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS HASANUDDIN Nomor 10/UN4.1/KEP/2022 TENTANG PENETAPAN BIAYA PEMBINAAN DAN PEMBERIAN PENGHARGAAN (REWARD) Menimbang Mengingat 10. BAGI TIM/MAHASISWA DI LINGKUNGAN UNIVERSITAS HASANUDDIN TAHUN 2022 REKTOR UNIVERSITAS HASANUDDIN bahwa dalam rangka meningkatkan motivasi dalam meraih prestasi kepada Tim/Mahasiswa Universitas Hasanuddin yang berprestasi pada bidang olahraga, seni dan keilmuan di tingkat wilayah, nasional dan internasional serta penerbitan buku, artikel penelitian dan opini di media cetak internasional, nasional, dan lokal tahun 2022 dipandang perlu memberikan biaya pembinaan dan penghargaan; bahwa untuk kepentingan huruf a tersebut di atas, dipandang perlu menerbitkan surat keputusan Rektor. UU. RI Nomor 20 tahun 2003 L.N. No.78 Tahun 2003 tanggal 8 Juli 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional; UU. RI Nomor : 12 Tahun 2012 L.N. Tahun 2012 No.158 tanggal 10 Agustus 2012 tentang Pendidikan Tinggi; PP. RI Nomor : 23 Tahun 1956 L.N. Tahun 1956 No.39 tentang Pendirian Universitas Hasanuddin; PP. RI Nomor : 4 Tahun 2014 tanggal 30 Januari 2014 tentang Penyelenggaraan Pendidikan Tinggi; PP, RI Nomor : 53 Tahun 2015 tanggal 22 Juli 2015 tentang Statuta Universitas Hasanuddin; Peraturan Menteri Keuangan R.I. Nomor 119/PMK.02/2020 tanggal 31 Agustus 2020 tentang Standar Biaya Masukan tahun. anggaran 2021; Peraturan Majlis Wali Amanat Nomor 46116/UN4.01/OT.10/2016 tanggal 31 Oktober 2016 tentang Sistem Perencanaan dan Penganggaran Perguruan Tinggi Negeri Badan Hukum Universitas Hasanuddin; Peraturan Rektor Nomor : 8/UN4/2018 tanggal 08 Juli 2018 tentang Organisasi dan Tata Kerja Universitas Hasanuddin; Keputusan Majelis Wali Amanat Nomor 005/UN4.0/KEP/2018 tangeal 26 Maret 2018 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan Rektor Universitas Hasanuddin tahun 2018-2022; Keputusan Rektor Universitas Hasanuddin _ Nomor 2812/UN4.1/KEP/2018 tanggal 18 Juli 2018 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Alumni Universitas Hasanuddin; MEMUTUSKAN. sant CG YKAN MEMUTUSKAN Menetapkan : KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS HASANUDDIN TENTANG KESATU PENETAPAN BIAYA PEMBINAAN DAN PEMBERIAN PENGHARGAAN (REWARD) BAGI TIM/MAHASISWA DI LINGKUNGAN UNIVERSITAS HASANUDDIN TAHUN 2022. : Memberikan biaya pembinaan dan penghargaan bagi Tim/Mahasiswa Universitas Hasanuddin yang ditugaskan oleh Rektor dan meraih prestasi pada bidang olahraga, seni dan keilmuan di tingkat wilayah, nasional dan internasional serta penerbitan buku, artikel penelitian dan opini di media cetak internasional, nasional, dan lokal tahun 2022, sebagai berikut : a. Juara I, II dan Ill tingkat wilayah, yaitu : Piagam Penghargaan dan Sertifikat; b. Juara I, I dan Il tingkat Nasional untuk Kompetisi yang diselenggarakan oleh Pusat Prestasi Nasional, yaitu : Piagam Penghargaan, Sertifikat, dan dana pembinaan; c. Juara I, Il dan Ill tingkat Internasional untuk Kompetisi yang diselenggarakan oleh Pusat Prestasi Nasional, yaitu : Piagam Penghargaan, Sertifikat, dan dana pembinaan; d. Juara |, II dan III tingkat Nasional untuk Kompetisi Mandiri, yaitu : Piagam Penghargaan, Sertifikat, dan dana pembinaan; e. Juara I, II dan III tingkat Internasional untuk Kompetisi Mandiri, yaitu : Piagam Penghargaan, Sertifikat, dan dana pembinaan; f. Penerbitan buku, artikel penelitian dan opini di media cetak Internasional, Nasional, dan Lokal, yaitu : Dana Pembinaan. Besarnya dana pembinaan sebagai berikut : aca win t Presta: Tim ee Tingkat | Perorangen | ia corang) | distes | Kemendikbud) | orang) Kompetisi Nasional | Olahraga/Seni/ |« Juaral —_| Rp 3.000.000 | Rp 5.000.000 | Rp 7.500.000 Keilmuan + Juara ll | Rp 2.000.000 | Rp 3.000.000 | Rp 5.000.000 + Juara il | Rp 1.000.000 | Rp 1.500.000 | Rp 2.500.000 Internasional «Juaral | RP 5.000.000 | Rp 7.500.000 | Rp10.000.000 sJuara it | Rp 3.000.000 | Rp 4.000.000 | Rp 7.000.000 | ‘juara im _ | RP 1.500.000 | Rp 2.500.000 | Rp 5.000.000 Tim Jenis Kegiatan | tingkat | Perorangan a (diatas Mandy | TE (1-6 orang) tate Kompetisi Nasional a Olahraga/Seni/ | Juarat | Rp 1.000.000 | Rp 2.000.000 | Rp 3.000.000 Keilmuan |«Juaratt | Rp 500.000 | Rp 750.000 | Rp 1.000.000 sJuaraitl | Rp 250.000 | Rp 500.000 | Rp 750.000 Internasional «Juaral | Rp 2.000.000 | Rp 3.000.000 | Rp 4.000.000 = Juara ll | Rp 1.500.000 | Rp 2.000.000 | Rp 2.000.000 ‘Suara mt | Rp 1.000.000 | Rp 1.500.000 | Rp 1.750.000 Jenis Kegiatan | Fiksi7von Penerbitan Buku "Rp 750.000 if __ Jurnal Internasional “Jumal Nasional eo Bereputasi dan Terakreditasi Kogiatan | firnites ontine | teFAises online | gay! earahcos online Penerbitan - | Artikel Rp 1.000.000 Rp 500.000 Rp 250.000 | Penelitian s) Jenis Kec, | Internasional Nasional Lokal | Penerbitan Opini di media | __Rp1.000.000 Rp 500.000 Rp 250.000 cetak KEDUA : Segala biaya yang diperlukan untuk pelaksanaan kegiatan tersebut dibebankan pada anggaran DPAU Badan Hukum/BP PTN Badan Hukum Universitas Hasanuddin alokasi Bidang Kemahasiswaan tahun 2022; KETIGA: Keputusan ini berlaku mulai tanggal 3 Januari s.d 31 Desember 2022, dengan ketentuan bahwa apabila dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan di dalam surat keputusan ini, akan ditinjau dan diperbaiki kembali sebagaimana mestinya. Ditetapkan di Makassar pada tanggal 3 Januari 2022 an, REKTOR AKIL REKTOR BIDANG KEMAHASISWAAN ALUMNL4~ NIP 196212311991031178 ‘Tembusan Yth.: 1. Rektor Unhas; ae 2. Kepala Biro Administrasi Kemahasiswaan;; S 3. Direktur Alumai dan Penyiapan Karir; 4. Wakil Dekan Bid. Kemah. Kemitraan & Alumni Faiultas; 5. Kabag dan Kasubag pada Biro Administrasi Kemahasiswaan; 6. 7. 8, 9. 1 . BPP Bidang Kemahasiswaan; ”. Ketua BEM Unhas; Koordinator Forbes UKM Unhas: 1. Ketua UKM se-Unhas; (0.Ketua BEM/ SEMA Fakultas.

Anda mungkin juga menyukai