Anda di halaman 1dari 2

Hendriawan

1811503190

Kecerdasan Tiruan (AF)

1. Sebutkan contoh penerapan Machine Learning pada kehidupan sehari-hari!


2. Apa kelebihan dan kekurangan teknik Machine Learning ?

Jawab

1. A. Bidang Computer Vision


Machine learning yang dimanfaatkan dalam suatu aplikasi yang dapat mengenali wajah
seseorang. Anda dapat menemukan hal ini dalam media sosial, CCTV, dan bahkan
smartphone yang sedang Anda pegang sekarang.
Lalu ada juga Machine Learning yang digunakan dalam pendektesian tulisan tangan menjadi
teks dalam penterjemahan. Hal-hal ini adalah contoh dari penerapan Machine Learning
dalam Bidang Computer Vision

B. Bidang Informasi Retrival


Masih berhubungan dengan penterjemah, bedanya kali ini untuk menerjemahkan bahasa
menggunakan komputer. Machine Learning mampu membantu menerjemahkan bahasa
dengan mengubah suara menjadi teks dan juga filter anti spam dalam platform email.

C. Bidang Kedokteran
Penerapan Machine Learning di bidang kedokteran dapat berupa deteksi penyakit pasien
dengan mempelajari data-data yang berhubungan dengan gejala yang ditunjukan. Misalnya
mendeteksi sakit jantung yang dilihat dari hasil rekaman elektrokardiogram.

D. Speech Understanding
Anda pernah menggunakan Assistant pada smartphone hanya dengan menggunakan suara?
Maka Anda sudah berhubungan langsung dengan Machine Learning. Pada penerapan
Speech Understanding, Machine Learning akan mengingat dan memproses suara Anda,
sehingga Anda tidak akan perlu repot mengetik, hanya cukup mengucapkan apa yang kita
cari atau apa yang kita butuhkan. Dalam seketika apa yang Anda cari akan muncul di layar
smartphone Anda.

E. Recommendation Search Pada Google


Sepertinya ini yang paling sering ditemui oleh Anda. Mesin Pencari Google. Saat Anda
mengetik sesuatu di dalam kolom search Google, maka Google akan memunculkan
rekomendasi dari hal yang sedang Anda cari. Jika Google Anda sedang Log-in, maka Google
juga akan menampilkan hasil pencarian yang pernah Anda cari.
2. Kelebihan :
– Menjadi peluang bagi para wirausahawan dan praktisi teknologi untuk terus ber karya
dalam mengembangkan teknologi machine learning.
– Manusia lebih mudah dalam melakukan sebuah pekerjaan seperti menerjemahkan bahasa
Indonesia menjadi bahasa Inggris.
– Kelebihannya dapat mem- bantu menentukan keakuratan rekomendasi produk tiap
pembelian di marketplace
– Membantu penggunanya untuk melakukan pencarian di internet, pencarian jalan, cuaca,
melakukan panggilan telepon, hingga membuka aplikasi.
– Mendeteksi suatu tindak kejahatan atau kecelakaan yang disempatkan pada CCTV

Kekurangan :
– Adanya pemotongan tenaga kerja karena pekerjaan telah di gantikan oleh teknologi
machine learning.
– Membuat manusia menjadi malas,karena Machine learning membuat manusia menjadi
ketergantungan.
– Perkembangan di sektor usaha tertentu tidak berkembang pesat karena ketergantungan
oleh pelaku teknologi machine learning.
– Machine learning akan mem- pengaruhi keberhasilan bisnis secara global, karena machine
learning intelejen berbasis data yang akan menyerap setiap sudut industri.
– Machine learning dapat membuat keputusan sendiri tanpa memerlukan input manusia.

Anda mungkin juga menyukai