Anda di halaman 1dari 3

FORMAT LEMBAR KERJA KESIAPSIAGAAN BELA NEGARA

Nama Peserta : Riza Gantira, A.Md.Kes


NIP : 199704232020121008
Kelompok :1
Latsar CPNS Angk. : 52 Golongan : II
Tempat Latsar : Aula BKPSDM Kab. Banyumas
Jabatan/ Instansi : Calon Perawat Gigi Terampil / Puskemas Banyumas

Nilai Bela Indikator Sikap dan Paraf


No Aksi Tempat Waktu Bukti
Negara Perilaku Mentor
1. CINTA TANAH Jiwa dan raganya Menggunakan Bahasa Puskesmas Setiap saat
AIR bangga sebagai Indonesia yang baik dan
bangsa Indonesia benar saat pelayanan
Menjaga nama baik Menjaga sikap dan Puskesmas Setiap saat
bangsa dan negara perilaku setiap
pelayanan di lingkungan
kerja
Memberikan Mengikuti segala Puskesmas Setiap saat
konstribusi pada kegiatan program
kemajuan bangsa pemerintah contoh :
dan negara menjadi petugas
vaksinasi
Bangga Menggunakan seragam Puskesmas Setiap hari
menggunakan hasil batik di lingkungan selasa, rabu,
produk bangsa Puskesmas kamis, sabtu
Indonesia.
2. SADAR Menjalankan hak dan Melaksanakan tugas Puskesmas Setiap saat
BERBANGSA kewajibannya sebagai ASN (sesuai
DAN sebagai warga dengan profesi) dengan
BERNEGARA negara sesuai memberikan pelayanan
dengan peraturan terhadap klien sesuai
perundang-undangan kebutuhan
Absen tepat waktu Puskesmas Senin-sabtu
Berpartisipasi aktif Ikut menjadi anggota Puskesmas 2020-sekarang
dalam organisasi PTGMI (persatuan
kemasyarakatan, terapis gigi dan mulut
profesi maupun indonesia) cabang
politik. Kab.Banyumas
Berpikir, bersikap Menjalankan tugas Puskesmas Setiap saat
dan berbuat baik sesuai dengan tugas
bagi bangsa dan dan fungsi sebagai
negara perawat gigi
3. PANCASILA Paham nilai-nilai Menjunjung tinggi Puskesmas Setiap saat
SEBAGAI dalam Pancasila norma dan etika dalam
IDEOLOGI bersikap dan
BANGSA berinteraksi.
Mengamalkan nilai- Saling membantu antar Puskesmas Setiap saat
nilai Pancasila dalam teman kerja
kehidupan sehari- Melayani pasien dengan Puskesmas Setiap saat
hari adil, tidak membedakan
suku, ras, agama serta
golongan
Menjadikan Menggunakan Bahasa Puskesmas Setiap saat
Pancasila sebagai Indonesia sebagai
pemersatu bangsa Bahasa komunikasi
dan negara pemersatu bangsa
4. RELA Bersedia Bersedia bekerja diluar Puskesmas Setiap saat
BERKORBAN mengorbankan jam kerja untuk
UNTUK waktu, tenaga dan mendukung program
BANGSA DAN pikirannya untuk pemerintah seperti
NEGARA memajukan bangsa kegiatan vaksinasi dan
dan negara swab

Berpartisipasi aktif Melakukan kegiatan Posyandu Setiap saat


dalam pembangunan usaha kesehatan gigi di
masyarakatbangsa masyarakat dalam
dan negara meninggkatkan
kesehatan gigi dan
mulut
Gemar membantu Membantu para kader Posyandu Setiap saat
warga negara yang dalam kegiatan
mengalami kesulitan posyandu
5. KEMAMPUAN Senantiasa Mengikuti kegiatan Puskesmas Hari jumat
AWAL BELA memelihara jiwa dan senam/olahraga setiap
NEGARA raga jumat pagi di
Puskesmas
Senantiasa Beribadah di Puskesmas Setiap saat
bersyukur dan Lingkungan kerja
berdoa atas
kenikmatan yang
telah dibberikan
Tuhan Yang Maha
Esa
Senantiasa menjaga Melakukan pola hidup Puskesmas Setiap saat
kesehatan sehat
Melaksanakan kegiatan Puskesmas Setiap saat
PHBS di Puskesmas
maupun di lingkungan
rumah

Anda mungkin juga menyukai