Anda di halaman 1dari 12

1

BATALYON INFANTERI 999/JAYA BHAKTI


KOMANDO LATIHAN

RENCANA GARIS BESAR


LATIHAN DALAM SATUAN ILMU MEDAN KOMPI A YONIF 999/JAYA BHAKTI
TRIWULAN II TAHUN ANGGARAN 2022

BAB I
PENDAHULUAN
1. Umum.

a. Untuk melaksanakan Program Kerja dan Non Program yang mendukung


kemampuan prajurit jajaran Kompi A Yonif 999/Jaya Bhakti (JB) TA 2022 maka
diperlukan perencanaan dan persiapan yang cermat agar dapat mencapai sasaran
yang telah ditentukan. Sumber daya yang ada harus dapat dimanfaatkan seoptimal
mungkin untuk profesionalisme keprajuritan dalam rangka mendukung pelaksanaan
tugas pokok yang dibebankan kepada Kompi A Yonif 999/Jaya Bhakti.

b. Latihan merupakan pelaksanaan Non Program satuan untuk memelihara


dan meningkatkan kemampuan serta keterampilan dasar prajurit yang telah
diterima pada latihan Program namun perlu adanya latihan lambahan dalam
rangka mewujudkan profesionalisme dan membentuk kader-kader prajurit. Latihan
harus direncanakan, dipersiapkan dan dilaksanakan serta dievaluasi pencapaian
sasaran sebaik mungkin, sehingga program latihan bukan merupakan rutinitas
semata namun akan memberikan dampak yang positif bagi kemajuan satuan.

c. Dalam rangka tercapainya tujuan dan sasaran dari kegiatan latihan, maka
perlu adanya rencana garis besar latihan yang akan digunakan sebagai pedoman
dalam pelaksanaan LDS Ilmu Medan Kompi A Yonif 999/JB Triwulan II TA 2022.

2. Maksud dan Tujuan.


a. Maksud. Memberikan gambaran secara garis besar tentang
penyelenggaraan LDS Ilmu Medan Kompi A Yonif 999/JB.
b. Tujuan. Mendapatkan persetujuan dan arahan terkait penyelenggaraan LDS
Ilmu Medan Kompi A Yonif 999/JB Triwulan II TA 2022.
2

3. Ruang Lingkup dan Tata Urut.


a. Ruang Lingkup. Pembahasan rencana garis besar dalam dokumen ini
meliputi pokok-pokok dan rencana penyelenggaraan LDS Ilmu Medan Yonif
999/JB.
b. Tata Urut. Rencana garis besar ini tersusun dengan tata urut sebagai
berikut:
1) Pendahuluan.
2) Pokok-Pokok Penyelenggaraan Latihan.
3) Rencana Penyelenggaraan Latihan.
4) Komando dan perhubungan.
5) Penutup.

4. Dasar.
a. Surat Telegram Danbrigif 99/DK Nomor ST/200/IV/2022 tanggal 5 April 2022
tentang tentang Perintah untuk selalu memelihara dan meningkatkan kemampuan
pengetahuan dan Prajurit jajaran di satuan jajaran Brigif 44/Darma Kusuma.
b. Kalender Latihan Yonif 999/JB TW-II TA 2022, Non Program tentang
pelaksanaan latihan dalam satuan.
c. Pertimbangangan Komando dan Staf Yonif 999/Jaya Bhakti

BAB II
POKOK-POKOK PENYELENGGARAAN LATIHAN

5. Tujuan Latihan. Kegiatan LDS Ilmu Medan Kompi A Yonif 999/JB TW II TA 2022
bertujuan untuk meningkatkan kemampuan serta keterampilan dasar prajurit yang ada di
Kompi A Yonif 999/JB.

6. Sasaran Latihan.
a. Kuantitatif. Seluruh Prajurit Kompi A Yonif 999/JB yang berjumlah 114
orang.
b. Kualitatif.
1) Mampu melaksanakan Kompas Petak, meliputi;
a) Teknik mengkompas.
3

b) Teknik menghitung langkah.


2) Mampu melaksanakan Jalan Peta, meliputi:
a) Titik Pangkal.
b) Garis Pangkal.
c) Reseksi.
7. Materi Latihan.
a. Kompas Petak.
1) Teknik mengkompas
2) Teknik menghitung langkah
b. Jalan Peta.
1) Titik Pangkal
2) Garis Pangkal
3) Reseksion
8. Macam dan Metode Latihan.
a. Macam : Latihan teknis.
b. Metode : Teori dan praktik.

BAB III
RENCANA PENYELENGGARAAN LATIHAN

9. Organisasi Latihan.
a. Penyelenggara.
1) Pimpinan Umum Latihan : Letkol Bayu Jagat, S.I.P
2) Was/Ev : Mayor Inf Mega Kusuma
3) Komandan Latihan : Kapten Inf Angga Kusuma
4) Wadan Latihan : Lettu Inf Reki Chandra
5) Staf Latihan.
a) Sipamops : Letda Inf Aslama Odilak
b) Siminlog : Letda Inf Hasbudi
6) Koordinator Materi:
a) Letda Inf Army Wijaya.
4

7) Simalat:
a) Dansimalat : Sertu Arya Seal;
b) Provost : Kopda Bagas; dan
c) Komunikasi : Serda Fahmi
d) Keslap.
(1) Sertu Faisal; dan
(2) Sertu Fuad.
e) Angkutan : Sertu Fajar

8) Pelatih:
a) Serka Yusafat
b) Sertu Reza
c) Sertu Agus
d) Sertu Soka
e) Sertu Rumbay
f) Sertu Soso
g) Serda Rasa
.
9) Pembantu Pelatih:
a) Serda Fafa
b) Serda Tata
c) Serda Titi
d) Serda Soleh.
e) Serda Susi.
f) Serda Rani.
g) Serda Apram.

b. Pelaku. Seluruh Prajurit Kompi A Yonif 999/Jaya Bhakti.

10. Pelaksanaan Latihan.


a. Tahap Perencanaan. (Tgl 18 s.d 24 April 2022): Setelah menerima direktif
maka Komandan latihan yang ditunjuk melaksanakan kegiatan :
5

1) Mempelajari direktif latihan tentang :


a) Tujuan dan Sasaran latihan.
b) Materi latihan.
c) Peserta latihan.
d) Waktu dan tempat latihan.
2) Mempelajari referensi sesuai materi latihan .
3) Menyusun organisasi latihan.
4) Koordinasi dengan satuan/instansi terkait.
5) Peninjauan medan.
a) Menyusun rencana peninjauan medan / lapangan.
b) Briefing peninjauan medan/ lapangan.
c) Pelaksanaan peninjauan medan :
(1) Waktu dan Tempat Latihan.
(a) Waktu : 21 April 2022
(b) Tempat : Di lapangan Yonif 999/Jaya
Bhakti.
(2) Personil yang meninjau.
(a) Komandan Latihan.
(b) Staf Latihan.
(c) Simalat.
(3) Alat Perlengkapan yang dipergunakan.
(a) GPS.
(b) Kompas.
(c) Peta.
(d) Protraktor
(e) Alat Tulis.
(4) Sasaran yang akan ditinjau.
(a) Lokasi Kolat.
(b) Penempatan DP.
(c) Penempatan tiap pos.
(d) TB Akhir.
(e) Rute Gerakan.
(5) Hasil Peninjauan.
6

6) Membuat rencana garis besar.


a) Membuat konsep rencana sementara.
b) Mengatur kegiatan awal.
c) Rencana pembagian waktu.
d) Rencana kebutuhan adminsitrasi.
f) Menyempurnakan konsep rencana sementara dan membuat
bahan paparan.
7) Paparan rencana garis besar kepada Pimumlat.
8) Menyempurnakan rencana garis besar.
9) Menyusun rencana latihan.
10) Membuat rencana lapangan oleh Koordinator materi.
11) Distribusi rencana latihan dan rencana lapangan.

b. Tahap Persiapan. (Tgl 26 s.d 2 Mei 2022):

1) Persiapan penyelenggara.

a) Mendirikan komando latihan.


b) Briefing kepada pelaku dan pelatih.
c) Penataran pelatih.
d) Latihan pendahuluan.
e) Menyiapkan tempat /medan latihan.
f) Pengecekan akhir personel dan sarana prasarana latihan.
7

2) Persiapan pelaku.

a) Penyiapan pesonel dan alpal/materiil.


b) Menerima briefing dari komandan latihan.
c) Mengecek personel dan perlengkapan yang akan digunakan.
dalam latihan.
d) Pengecekan akhir.

c. Tahap Pelaksanaan. (Tgl 4 s.d 5 Mei 2022):

1) Pembukaan Latihan perorangan dalam satuan Yonif 999/Jaya Bhakti


yang disampaikan oleh Danlat yang akan dilaksanakan pada :

a) Hari/Tanggal : Rabu, 4 Mei 2022.


b) Tempat : Lap Apel KI A Yonif 999/Jaya Bhakti.
c) Pakaian :

(1) Pelatih : PDL topi rimba.


(2) Pelaku : PDLT.
d) Peserta :

(1)Pelatih : Perwira dan Bintara Yonif 999/Jaya


Bhakti.
(2) Pelaku : Seluruh prajurit dalam satuan Yonif
999/Jaya Bhakti.
2) Pentahapan Latihan :
a) Tahap I ( Tgl 4 Mei 2022 )
(1) Materi :
(a) Teknik mengkompas
(b) Teknik menghitung langkah

(2) Tempat :
a.) Aula Kipan A
b.) Lap Apel Kompi A
c.) Rahlat Kipan A
8

(3) Metode : Praktik Lapangan dan Aplikasi


(4) Peserta : Seluruh Organik Yonif 999/Jaya Bhakti.

b) Tahap II ( Tgl 5 Mei 2022 )


(1) Materi :
(a) Titik Pangkal
(b) Garis Pangkal
(c) Reseksion
(2) Tempat : Di lapangan sekitar kompi A2
(3) Metode : Praktik Lapangan dan
Aplikasi
(4) Peserta : Seluruh Organik 999/Jaya Bhakti.

3) Upacara Penutupan Latihan dalam satuan Kompi A Yonif 999/Jaya


Bhakti oleh Pimumlat yang dilaksanakan pada :
a) Hari/Tanggal : 5 Mei 2022.
b) Tempat : Lap Apel Yonif 999/Jaya Bhakti.
c) Pakaian :
(1) Pelatih : PDL 1 topi rimba.
(2) Pelaku : PDLT.
d) Peserta :
(1) Pelatih : Perwira dan Bintara Yonif
999/Jaya Bhakti.
(2) Pelaku : Seluruh peserta latihan.

d. Tahap Pengakhiran. (Tgl 6 s.d 9 Mei 2022):

1) Rapat pelatih dipimpin Danlat.


2) Pemeriksaan personel dan materiil.
3) Kaji ulang secara keseluruhan tentang pelaksanaan latihan.
4) Perhitungan ganti rugi ( Bila ada ).
5) Laporan hasil latihan kepada Pimumlat.
9

11. Tempat dan Waktu.


a. Tempat : Daerah Latihan Yonif 999/Jaya Bhakti Kompleks.
b. Waktu : 4 s.d 9 Mei 2022

12. Referensi.
a. Peraturan Kasad Nomor Perkasad/354-02/XII/2012 tanggal 27 Desember
2012 tentang Buku petunjuk administrasi penyelenggaraan latihan.
b. Perkasad , Nomor : Kep/ 1012/XII/2019 tanggal 4 November 2019 tentang
Bujukgar Garlat.
c. Keputusan Kasad Nomor Kep/942/XII/2020 tanggal 22 Desember 2020
tentang Penyusunan Produk Latihan.
d. Surat Keputusan Kasad Nomor Skep/51/I/1981 tanggal 28 Januari 1981
tentang Petunjuk pengamanan latihan TNI AD.
e. Bujuknis tentang Ilmu Medan Keputusan Kasad Nomor: Kep/262/III/2016,
tanggal 30 Maret 2016.

13. Dukungan Administrasi dan Logistik

a. Personel
1) Penyelenggara Latihan.
a) Komando Latihan : 6 orang
b) Koordinator Latihan : 6 orang
c) Pendukung : 14 orang
2) Pelaku.
a) Bintara : 17
b) Tamtama : 97
Jumlah : 114 orang

b. Materiil :
1) Kendaraan.
a) Truck : 1 unit
b) Ambulance : 1 unit
10

2) Kebutuhan BBM.
a) MT 88 : 100 ltr
b) HSD : 100 Ltr
c) Pelumas : 20 Ltr
3) Kebutuhan Alpal.
a) Bendera Warna : 10 Buah
b) Peta Subang : 20 Lembar
c) Kompas Prima : 20 Buah
d) Protektor : 20 Buah
4) Alkom
a) Megaphone : 1 Unit
b) HT : 10 unit.
c) Prc : 1 Unit
d) Natu Baterai : 40 buah

c. Anggaran
1) Dukungan dana latihan dari komando latihan 1.670.000 (data
terlampir)
(a) Tahap Perencanaan : Rp. 417.500,-
(b) Tahap Persiapan : Rp. 417.500,-
(c) Tahap Pelaksanaan : Rp. 417.500,-
(d) Tahap Pengakhiran : Rp. 417.500,-
2) Dukungan logistic menggunakan ransum tunggal.

BAB IV
KOMANDO DAN PERHUBUNGAN

14. Perhubungan.
a. Sesuai prosedur perhubungan yang berlaku.
b. Menggunakan HT dan PRC 77.
1) Radio PRC 77
(a) Utama : Frek. 7540
(b) Cadangan : Frek. 7450
11

2) HT
(a) Utama : Channel 15.
(b) Cadangan : Channel 16.
c. Caraka.

15. Komando.
a. Pos Komando Utama di Mako Yonif 999/Jaya Bhakti.
b. Pos Komando Latihan di Daerah Latihan Sekitar Yonif 999/Jaya Bhakti.

BAB V
PENUTUP
16. Penutup. Demikian Rencana Garis Besar latihan dalam satuan materi Ilmu
Medan Triwulan II TA 2022 dan dilaksanakan dengan penuh rasa tanggung jawab, yang
selanjutnya akan dijadikan sebagai pedoman / bahan acuan dalam penyelenggaraan
latihan.
Hal-hal yang belum tercantum di Rencana Garis Besar Latihan perorangan
sebelum ini akan disampaikan secara parsiil sesuai kebutuhan dan perkembangan di
Lapangan.

Dikeluarkan di : Cipatat
Pada tanggal : Mei 2022
Komandan Latihan

Angga Kusuma
Kapten Inf NRP 1221103980000334
Lampiran:
1. Struktur organisasi
2. Diagram Waktu Latihan
3. Mekanisme Latihan
4. Bagan Daerah Latihan
5. RPL.
6. AL.
12

7. Kebutuhan administrasi.

Anda mungkin juga menyukai