Anda di halaman 1dari 3

AGAMA HINDU

OLEH:

Nama : Sang Ayu Kinara Chanda Kayana


No : 37
Kelas : XI MIPA 6
1. Menceritakan kehidupan sehari hari dirumah dari baru bangun sampai
tidur malam.

Jawab:
Pagi hari saya bangun pukul 06.00, lalu saya minum air mineral
(hangat), membersihkan tempat tidur dan langsung bergegas ke kamar
mandi untuk membersihkan diri setelah itu saya menyiapkan buku
pelajaran untuk dari di jam 07.30 sebelum mulai saya menyempatkan diri
untuk mebanten/sembahyang sebelum memulai kegiatan hingga tiba
pukul 07.30 saya melaksanakan pembelajaran daring, jika diberi tugas
saya mengerjakannya atau jika ada google meet saya mendengarkan
penjelasan yang diberikan oleh guru yang sedang mengajar, lalu tiba jam
istirahat saya istirahat untuk makan setelah itu Kembali melanjutkan
pembelajaran daring hingga pukul 12.30. Setelah selesai pembelajaran
daring saya istirahat sejenak sambil menyiapkan keperluan yang akan
dibawa untuk les, jika ada tugas saya akan melanjutkan tugas yang
diberikan atau membuat tugas untuk pembelajaran hari besoknya. Setelah
semua tugas selesai, saya makan siang sehabis itu saya berangkat untuk
les, saya les pukul 15.00 sampai 19.00, setelah les saya pulang dan
sampai rumah pukul 20.00 lalu saya lanjut mandi dan bersih – bersih
setelah itu saya bersantai bermain Handphone membuka Instagram, scroll
tiktok dan jika bosan saya akan menonton film di Netflix Bersama
keluarga atau sekedar mengobrol, setelah itu saya Kembali ke kamar lalu
biasanya saya akan mengecek handphone Kembali sebelum tidur, jika
belum mengantuk saya akan membaca novel jika sudah mengantuk saya
bergegas untuk tidur dan besok Kembali beraktivitas.

2. Menceritakan kebiasaan dirumah pd waktu hari hari tertentu spt.


Rerainan Purnana,Tilem,kajeng kliwon ataupun hari hari besar spt
Galungan,kuningan,Nyepi dsb.(boleh dipilih kegiatan pd salah satu
Rerainan)

Jawab:
Pada Hari Raya Galungan saya biasanya bangun pukul 05.00, sebelum
mandi biasanya saya akan membersihkan tempat tidur dan kamar lalu
saya bergegas mandi pukul 06.00 saya membatu ibu untuk menyiapan
keperluan banten dan setelah itu saya membantu ibu mebanten keliling
rumah, setelah selesai mebanten biasanya saudara saya akan datang untuk
sembahyang di rumah dan setelah itu biasanya kami akan berangkat ke
Pura dan ke rumah- rumah saudara untuk sembahyang, setelah selesai
semua kegiatan persembahyangan kami biasanya makan Bersama lalu,
kami bercerita, bercanda, bermain dan mengobrol hingga pukul 13.00
baisanya kami akan pulang ke rumah masing-masing. Setelah sampai
rumah biasanya saya akan berganti pakaian lalu setelah itu kami
sekeluarga bersantai sambil beristirahat, jika sudah sore saya mandi dan
membantu ibu membersihkan rumah setelah itu saya dan keluarga bersiap
untuk makan Bersama di ruang makan, berkumpul sambil mengobrol lalu
beristirahat.

Anda mungkin juga menyukai