Anda di halaman 1dari 3

 

NOTULEN RAPAT
PENYUSUNAN RUK DAN RPK PUSKESMAS MARTOBA

1. Penanggung Jawab : Puskesmas Martoba


2. Hari/Tanggal : Rabu / 14 Desember 2016
3. Penanggung jawab : Kepala Puskesmas Martoba
4. Peserta : 25 (dua puluh Lima ) Orang

Tertip Acara

1. Pembukaan
2. Pemaparan pencapaian program tahun 2016
3. Pemaparan hasil SMD dan MMD tahun 2016
4. Penyusunan RUK

Pembukaan

Rapat dibuka Ibu kepala Puskesmas memberikan pengarahan sebagai berikut :

 Bahwa penyusunan RUK dan RPK Puskesmas harus sesuaidengan


Visi,Misi,Tata Nilai,Tugas pokok , fungsi Puskesmas yaitu :
 Visi Puskesmas Martoba Mewujudkan Puskesmas Martoba sebagai Pusat
 pelayanan Kesehatan yang berkualitas melalui Upaya Kesehatan berbasis
Masyarakat.
 MISI Puskesmas Martoba yaitu :
Memberikan Pelayanan yang Ramah, Lancar, Nyaman, terjangkau,
Rasional, Bermutu dan Bermasyarakat
 Tata Nilai Puskesmas adalah “ MELATI’
M = Mantap dalam melangkah
E= Empati menjadi napas
L = Lancar dalam pelayanan
A = Antusias dalam gerak
T = tanggap selesaikan masalah
I = Inofatip dalam perubahan
 Tugas Puskesmas adalah : Melaksanakan kebijakan kesehatan untuk
mencapai tujuan pembangunan Kesehatan di wilayah kerja Puskesmas
dalam rangka terwujudnya masyarakat Sehat.
Dalam melaksanakan tugas, Puskesmas fungsi penyelenggaraan UKM
dan UKP tingkat pertama di wilayah kerjanya
ker janya
 RUK dan RPK harus disusun berdasarkan prioritas baik dari upaya
Kesehatan wajib dan upaya kesehatan pengembangan .
 RUK harus disususun mencakup semua rencana Puskesmas baik semua
rencana puskesmas baik yang memiliki dana maupun tidak memiliki
Dana.

Pembahasan rapat hari ini :

a. Pemaparan dari Ketua Pokja UKM ( Tianggur Hutapea)

 Pemaparan pencapaian program dan evaluasinya tahun 2016


 Pemaparan RUK dari masing-masing program.
 Telah dilaksanakan SMD dan MMD pada tahun 2016
 Hasil rekapitulasi SMD baik dari UKM maupun UKP
 Hasil analisa / identipikasi dari SMD tahun 2016
 Hasil MMD tahun 2016.

b. Penyusunan RUK/RPK

 RUK /RPK disusun sesuai dengan kebutuhan harapan masyarakat ( dari


hasil SMD/MMD)
 RUK/RPK juga disusun dari RUK masing-masing program
 Direncanakan untuk mengusulkan peningkatan SDM pegawai berupa
mengikuti seminar, pendidikan dan pelatihan.
 Direncanakan untuk memenuhi kebutuhan alat medis dan non
medisdirencanakan pemeliharaan sarana dan prasara puskesmas

c. Kesimpulan.

 Jenis pelayanan kesehatan baik UKP dan UKM telah sesuai dengan
harapan masyarakat
 Jenis Pelayanan kesehatan yang ada didalam gedung Puskesmas adalah :
RuangPemeriksaan/Tindakan,RuangKesehatan Gigi danMulut,
RuangKIA, Ruang Konsultasi terpadu , RuangLaboratorium.
 Adapun jenis pelayanan UKM ( Upaya kesehatan masyarakat) adalah
- Penyuluhan kesehatan
- Prolanis
- Pelayanan KIA KB
- Posyandu Balita
- Posyandu lansia
- UKS/UKGS
- Penanggulangan DBD
- Posbindu
- Olahraga(Senam)
- Kesehatan Jiwa
- Bahtra
- TOGA
- Pembinaan kesehatan kerja
- Homevisite/Kunjungan rumah
- Pemantauan kesling/TTU/TPM

 Perencanaan Puskesmas telah disesuaikan dengan Visi,Misi,Tata Nilai,


Tugas pokok, dan fungsi Puskesmas

Penutup

Dengan terlaksananya rapat penyusunan perencanaan tingkat Puskesmas


ini diharapkan perencanaan Puskesmas dapat meningkatkkan mutu
 pelayanan kesehatan yang sesuai dengan kebutuhan harapan masyarakat.

Diketahui :
Kepala Puskesmas Martoba Notulis

Lamtiar Betty Togatorop,Skm Marihot Sihaloho


 Nip.19730708 199303 2 005 Nip.19710925 199403 1 001

Anda mungkin juga menyukai