Anda di halaman 1dari 3

PENILAIN TENGAH SEMESTER

SD NEGERI EGLASARI
TAHUN PELAJARAN 2020 – 2021

Nama : …………………………………… Nilai


Kelas/Semester : VI/I
PPKn B. Ind IPA IPS SBdP
Tema : 1 . Selamatkan Mahluk Hidup
Waktu/Jam Ke : 90 menit/1 3.1 3.1 3.1 3.1 3.4
Hari/ Tanggal : Rabu/16 September 2020

I. BERILAH TANDA (X) PADA JAWABAN YANG PALING TEPAT

1. Berikut yang merupakan contoh penerapan sila keempat Pancasila adalah …


A. mengumpulkan sumbangan untuk korban banjir
B. tidak memaksakan pendapat ketika berdiskusi
C. menghormati agama dan kepercayaan teman
D. membagi tugas kelompok dengan adil
2. Berikut merupakan tujuan dilaksanakannya musyawarah, kecuali ...
A. menyelesaikan masalah C. agar terjadi perpecahan
B. mencari pendapat yang paling baik D. mencapai kesepakatan
3. Simpulan merupakan … akhir dari uraian Panjang suatu bacaan atau teks.
A. Opini C. Ikhtisar
B. Fakta D. pendapat
4. Laporan hasil pengamatan dapat dibuat berdasarkan ….
A. Pengalaman C. Cerita
B. Rencana D. fakta
5. Bagian bunga yang berfungsi sebagai alat perkembangbiakan generatif adalah …
A. putik dan mahkota C. benangsari dan putik
B. mahkota dan kelopak D. kelopak dan benangsari
6. Perkembangbiakan pada tumbuhan wortel, lobak dan singkong,adalah salah satu contoh
perkembangbiakan vegetatif alami dengan ….
A. tunas C. umbi akar
B. umbi lapis D. umbi batang
7. Dibawah ini yang bukan termasuk ke dalam negara anggota ASEAN adalah …
A. Indonesia C. Malaysia
B. Inggris D. Filiphina
8. Negara yang dijuluki lumbung padi dunia adalah ….
A. Malaysia C. Singapura
B. Thailand D. Brunei Darussalam
9. Fungsi patung yang digunakan untuk mengenang jasa pahlawan adalah fungsi …
A. Religi C. dekorasi
B. monument D. hias
10. Contoh benda yang termasuk dalam bahan keras adalah ….
A. kayu jati C. plastisin
B. tanah liat D. sabun batang

II. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!


11. Sebutkan 3 contoh perilaku sehari-hari yang mencerminkan pengamalan nilai-nilai Pancasila
Sila Pertama !
12. Tuliskan dua contoh penerapan sila kedua Pancasila yang menunjukkan sikap peduli terhadap
hewan peliharaan !
13. Tuliskan langkah-langkah membuat simpulan hasil pengamatan !
14. “Hewan dan tumbuhan langka perlu dilestarikan agar tidak punah. Pemerintah dan masyarakat
bekerja sama untuk melestarikan hewan dan tumbuhan langka. Misalnya membuat cagar alam
dan suaka margasatwa.”
Ide Poko paragraph di atas adalah ….
15. Bagaimana cara melestarikan hewan agar tidak punah ?
16. Apa saja upaya yang kita lakukan untuk melestarikan tumbuhan ?
17. Negara kepulauan terbesar di Asia Tenggara adalah negara …
18. Fauna endemik dari negara Thailand adalah …
19. Contoh bahan yang dapat dipahat dalam pembuatan patung adalah …
20. Alat bantu yang digunakan dalam Teknik memahat adalah ….

Anda mungkin juga menyukai