Anda di halaman 1dari 4

1.

Lapisan penentu terhadap hasil akhir suatu proses pembuatan prodak furniture, adalah
pengertian dari ….
a. Bahan pengawet
b. Bahan furniture
c. Bahan finishing
d. Bahan adiktif
e. Bahan alami

2. Keunggulan dari menggunakan melamine sebagai bahan finishing adalah ….


a. Terkesan mewah dan elegan
b. Terkesan hangat dan mahal
c. Terkesan murah dan hangat
d. Terkesan murah dan sejuk
e. Terkesan murah dan panas

3. Kekurangan dari menggunakan melamine sebagai bahan furniture adalah ….


a. Hanya cocok untuk barang-barang interior
b. Hanya cocok untuk barang-barnag eksterior
c. Cocok untuk barang-barang interior dan eksterior
d. Hanya cocok untuk kota-kota yang berdaerah sejuk
e. Hanya cocok untuk kota-kota yang berdaerah panas

4. Keunggulan dari menggunakan pernis sebagai bahan finishing adalah ….


a. Terkesan mewah dan elegan
b. Terkesan hangat dan mahal
c. Dapat melindungi furniture dari sinar matahari, goresan, noda, dan air
d. Dapat memberikan kehangatan pada furniture
e. Terkesan alami dan memberikan kesan yang sejuk

5. Kekurangan dari menggunakan pernis sebagai bahan furniture adalah ….


a. Keawetan sangat dipengaruhi oleh suhu udara
b. Keawetan sangat dipengeruhi oleh sinar matahari
c. Tidak tahan dengan suhu udara yang dingin
d. Permukaan furniture mudah terlihat memudar dan kusan
e. Permukaan furniture mudah mencair

6. Berukut ini yang bukan merupakan bahan finishing yang biasa digunakan pada prodak furniture
adalaha ….
a. Melamine
b. Pernis
c. Politure
d. Cat duko
e. Dempul

7. Tujuan dari dilakukannya funishing pada prodak furniture adalah ….


a. Agar terlihat tidak menarik
b. Hanya sebagai syarat dalam pembuatan produk furniture
c. Untuk memberikan keindahan dan keawetan pada produk furniture
d. Memberikan sedikit warna pada produk furniture
e. Pemanis produk furniture

8. Dari bentuk fisiknya bahan finishing terbagi menjadi dua, yaitu ….


a. Bahan finishing panas dan dingin
b. Bahan finishing gas dan non gas
c. Bahan finishing kimia dan non kimia
d. Bahan finishing padat dan cair
e. Bahan finishing buatan dan alami

9. Bahan finishing kayu berbahan cairan terbagi menjadi dua golongan besar, yaiut …
a. Opaque dan Clear finish
b. Opaque dan Water finish
c. Clear finish dan Water finish
d. Water finish dan Melamine
e. Melamine dan Opaque

10. Dua hal penting yang menjadi dasar tujuan dalam melakukan finishing adalah ….
a. Tujuan dekoratif dan Tujuan non dekoratif
b. Tujuan proteksi dan Tujuan non proteksi
c. Tujuan dekoratif dan Tujuan proteksi
d. Tujuan proteksi dan Tujuan reaksi
e. Tujuan dekoratif dan Tujuan persepektif

11. Pada dasarnya cat terbagi menjadi dua jenis, yaitu ….


a. Cat pelapis dan cat ekstra
b. Cat dasar dan cat penutup
c. Cat dasar dan cat minyak
d. Cat minyak dan cat air
e. Cat pelapis dan cat air

12. Berikut ini yang bukan pemakaian cat adalah ….


a. Cat penutup (dempul) atau meni
b. Plamir atau Plamur
c. Cat dasar
d. Cat pewarna
e. Cat pelengkap

13. Bantalan yang berfungsi untuk menopang tubuh dan peredam guncangan pada prodak furniture
adalah penjelasan dari ….
a. Bantalan furniture
b. Jok furniture
c. Sofa
d. Busa
e. Ranjang

14. Model kain yang biasa di gunakan untuk pembuatan jok pada kursi atau sofa adalah …
a. Oscar dan bludru
b. Oscar dan katun
c. Bludru dan katun
d. Katun dan panel
e. Panel dan bludru

15. Bahan yang biasa dilakukan untuk penutup bantalan / jok untuk kursi atau sofa, kecuali ….
a. Kulit
b. Kain
c. Sintetis/Oscar
d. Plastik
e. Katun

16. Kelemahan kursi yang di atasnya di berikan bantalan atau jok, kecuali ….
a. Mudah rusak jika terkena hujan atau air yang berlebih
b. Lama waktu pengeringannya
c. Perawatannya lumayan susah
d. Mudah berdebu dan susah dibersihkan
e. Lebih nyaman jika digunakan

17. Pembuatan jok atau kursi harus di sesuaikan dengan ….


a. Ukuran dudukan kursi
b. Kebutuhan ruangan
c. Ukuran meja
d. Ukuran teras
e. Kebutuhan halaman

18. Hal yang pertama yang harus diperhatikan dalam pemilihan kain adalah ….
a. Kualitas bahan dan benang jaitan
b. Kemahalan bahan
c. Produksi barang
d. Kebagusan bagahan
e. Keinginan pembeli

19. Dalam pelaksanaannya pembuatan jok pada kursi dilakukan secara ….


a. Bersamaan dengan pembuatan kursi
b. Terpisah dengan pembuatan kursi
c. Lebih dulu dari pembuatan kerangka kursi
d. Setelah kerangka kursi selesai
e. Terpisah dan setelah kerangka kursi selesai

20. Salah satu perawatan jok yang sering dilakukan, kecuali ….


a. Di lap dengan kain basah
b. Dibersihkan menggunakan facuum cleaner
c. Dibersihkan dengan kemoceng
d. Diguyur dengan air panas
e. Diberi detergen dan di sikat dengan perlahan

21.

Anda mungkin juga menyukai