Anda di halaman 1dari 2

SOAL UJIAN PRAKTEK C

ORACLE FOR INTERMEDIATE

 BERDOA SEBELUM DAN SESUDAH MENGERJAKAN SOAL UJIAN


 BUATLAH PROGRAM DENGAN MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PL/SQL
DALAM WAKTU 60 MENIT
 SALIN KODE PROGRAM DAN CAPTURE HASIL OUTPUT, MASUKKAN KE DALAM
MS. WORD DENGAN MENCANTUMKAN NAMA, NPM, KELAS, MATERI DAN SESI
ANDA
 SAVE FILE DENGAN NAMA : UP_NAMA_NPM_ORACLE_INTER(tipe soal)_SESI.DOC
 JIKA TIDAK SESUAI DENGAN FORMAT SAVE FILE, NILAI 0 (NOL)
 KETENTUAN PEMBUATAN PROGRAM ADALAH SEBAGAI BERIKUT :

BAGIAN INPUT
MASUKKAN NO PEGAWAI :

BAGIAN PROSES
1. GUNAKAN TABLE EMP, DAN DEPT.
2. TAMPILKAN EMPNO SEBAGAI NO_PEG, ENAME SEBAGAI NAMA_PEG, DEPTNO
SEBAGAI NO_DEPT, DNAME SEBAGAI DEPARTEMEN, JOB SEBAGAI PEKERJAAN,
SAL SEBAGAI GAJI, DAN LOC SEBAGAI LOKASI.
3. TAMPILAN QUERY DIATAS BERDASARKAN PARAMETER YANG DIINPUT
MENGGUNAKAN PL-SQL
BAGIAN OUTPUT
NO_PEG | NAMA_PEG | NO_DEPT | DEPARTEMEN | PEKERJAAN | GAJI | LOKASI
…. …. …. …. ….. ….. …..

============ DATA PEGAWAI RINCIAN ==============


NO PEGAWAI ANDA ADALAH :
NAMA ANDA ADALAH :
NO DEPARTEMEN ANDA :
ANDA BEKERJA SEBAGAI :
UPAH GAJI ANDA :
LOKASI BEKERJA ANDA :

TERIMAKASIH.

Bobot Nilai Ujian Praktik:

1. Bagian Input (5 Point)


2. Bagian Proses (25 Point)
3. Bagian Output (10 Point)

Anda mungkin juga menyukai