Anda di halaman 1dari 5

EXPRESSING PLANS AND INTENTIONS

Plan : rencana yang ingin dilakukan atau dicapai di masa depan.


Contoh: “I have made plans to join the national essay competition”.
(Artinya sudah diputuskan untuk mengikuti sebuah kompetisi
esai nasional, juga sudah dipikirkan dengan baik apa yang
harus dipersiapkan untuk mengikuti kompetisi tersebut)

Intention : hal-hal berupa maksud, rencana, harapan, atau niat


yang ingin dicapai tetapi yang ini baru sebatas keinginan
saja jadi belum direncanakan secara detail.
Contoh: “I intend to join the national competition”.
(Artinya ada keinginan atau berminat untuk mengikuti
sebuah kompetisi esai nasional tapi baru sekedar niat saja)

Struktur Kalimat

1. Diikuti infinitive atau kata kerja bentuk pertama (V1)


Contoh:
I’d like to + Infinitive/V1
+ O  I’d like to visit Rome next year
atau (Aku ingin berkunjung ke Roma
I would like to + tahun depan).
Infinitive/V1 + O

I hope to see my classmates after


the pandemic is over.
I hope to + Infinitive/V1
(Aku ingin bertemu teman-teman
+O
sekelas ku setelah pandemi
selesai)

I want to + Infinitive/V1 I want to join some singing


+O competitions in the future.
(Aku ingin mengikuti beberapa
kompetisi bernyanyi di masa
depan).

I am planning to color my hair red


I’m planning to + next year.
Infinitive/V1 + O (Aku berencana untuk mengecat
merah rambutku tahun depan).
2. Diikuti gerund atau kata kerja ditambah “ing” (V-ing). 

Contoh:
I’m planning on having a massive
birthday party oneday.
I’m planning on + gerund/V-
( Aku berencana untuk membuat
ing + O
pesta ulang tahun yang sangat besar
suatu hari nanti.)

I’m thinking about taking a day off


in the near future.
(Aku berpikir/berencana untuk
mengambil cuti dalam waktu dekat).
I’m thinking about/of +
gerund/V-ing + O (I’m thinking of going on a vacation
with my best friends next year).
(Aku berpikir/berencana untuk pergi
berlibur bersama sahabat-sahabatku
tahun depan.)

I’m planning on having a massive


birthday party oneday.
I’m planning on + gerund/V-
Artinya: Aku berencana untuk
ing + O
membuat pesta ulang tahun yang
sangat besar suatu hari nanti.

I’m thinking about taking a day off in


the near future.
(Aku berpikir/berencana untuk
mengambil cuti dalam waktu dekat).
I’m thinking about/of +
gerund/V-ing + O I’m thinking of going on a vacation
with my best friends next year.
(Aku berpikir/berencana untuk pergi
berlibur bersama sahabat-sahabatku
tahun depan.)
Stating willingness

Willingness : kesediaan, kemauan untuk melakukan sesuatu.

Untuk menyatakan itu kita dapat menggunakan modal –will/would.


Yang berarti akan/mau/sedia.

Will dan would memiliki kesamaan.


Perbedaannya adalah Will digunakan untuk bentuk present tense
(Sekarang) dan would untuk bentuk lampau.

Pola Kalimat:

(+) S + Will/would + V1 (+)


(-) S + Will/Would + not + V1 (-)
(?) Will/would + S + V1? (?)

Contoh:

(+) I will visit your house.

(+) She will come to your bithday party.

(- )Dodi will not (won’t) pay the bill.

(- )Ririn would not (wouldn’t) take part in the competition.

(?) Will Tina go with Arum tonight? Yes, She will. No, She will not
(won’t).

(?) Would you come here? Yes, I would. No, I wouldn’t.

Anda mungkin juga menyukai