Anda di halaman 1dari 2

SOAL CERDAS CERMAT USIA 5 SAMPAI 8 TAHUN

1. Sebutkan Warna Dari Bendera Negara Indonesia ? (Merah Putih)


2. Sebutkan Sila Ke 3 Dari Pancasila ? (Persatuan Indonesia)
3. Ada Berapakah Sila-Sila Dari Pancasila ? (5 Sila)
4. Lambang Negara Indonesia Adalah ? (Burung Garuda)
5. Sebutkan Lagu Kebangsaan Indonesia ? (Lagu Indonesia Raya)
6. Sebutkan Jumlah Provinsi Di Indonesia Saat ini ? (37 Provinsi)
7. Sebutkan Nama Presiden Pertama Negara Indonesia ? ( Ir.Soekarnao Hatta)
8. Sebutkan Nama Presiden Kedua Negara Indonesia ? (Ir. Soeharto)
9. Sebutkan Nama Presiden Negara Indonesia Saat Ini ? ( Ir.Jokowidodo)
10.Sebutkan Jumlah seluruh Presiden di Indonesia ? (7 Presiden)
11.Negara Indonesia Merdeka Pada Tanggal ? (17 Agustus 1945)
12.Satu-satunya Presiden Perempuan Indonesia adalah ? (Megawati)
13.Sebutkan Lambang Sila Ke-4 ? (Kepala Banteng)
14.Sebutkan Nama Ibukota Negara Indonesia ? ( DKI Jakarta )
15.Sebutkan Lambang Sila pertama ? (Bintang Emas)
SOAL CERDAS CERMAT USIA 9 SAMPAI 13 TAHUN
1. Sebutkan Nama Pita Yang Melekat Di Kaki Burung Garuda ? ( Pita Bhineka
Tunggal Ika).
2. Tuliskan Arti dari Bendera Merah Putih ? ( Merah Artinya Berani, Putih
Artinya Suci, Merah Putih Artinya berani Dan Suci).
3. Proklamasi Dibacakan Pada Tanggal ? (17 agustus 1945).
4. Sebutkan Nama Bapak Proklamator Indonesia? (Ir.Soekarno hatta).
5. Sebutkan kepanjangan Dari BPUPKI ? (Badan Penyelidik Usaha-Usaha
Persiapan Kemerdekaan Indonesia).
6. Sebutkan Kepanjangan Dari PPKI ? (panitia persiapan Kemerdekaan
Indonesia).
7. Sebutkan 2 Negara Yang pernah Menjajah Negara Indonesia ?
(belanda,jepang,Portugis,Spanyol,Prancis).
8. Belanda Menjajah Indonesia Selama berapa Tahun ? (350 Tahun).
9. Jepang Menjajah Indonesia Selama Berapa Tahun? (3,5 Tahun).
10. Pahlawan Indonesia Berperang Dengan Penjajah Menggunakan Alat?
(Bambu Runcing).
11. Sebutkan Nama penjahit Bendera merah Putih ? (Fatmawati).
12. Sebutkan Nama Pencipta Lagu Indonesia Raya ? (W.R.Soepratman).
13. Sebutkan Nama Negara yang Keluar Dari Negara Indonesia ? (Timor Leste,
Brunei darussalam, Singapura, Malaysia, kamboja, Filipina).
14. Sebutkan Kepanjangan dari DPR ? (Dewan Perwakilan Rakyat).
15. Sebutkan Nama Presiden yang pernah Membuat sebuah Pesawat Terbang?
(B.J. Habibie)

Anda mungkin juga menyukai