Anda di halaman 1dari 22

LAPORAN PELAKSANAAN KEGIATAN KKN-DIK 2023

Anggota:
A310200086 Bayu Dwi Nugroho
A310200107 Frida Ariyani
A310200139 Viatusholihah Ardi Pratiwi
A310200154 Ananda Nur Aprilia Ika W.
A320190226 Shofi Aini Robusin
A320200055 Septiana Putri Rahmawati
A320200059 Abian Bagus Wibisono
A320200066 Shanti Pitaloka Buono
A320200107 Della Hera Larasati

Lokasi Sekolah dan PCM:


SMA Muhammadiyah 3 Batu
PCM Bumiaji

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2023

i
i
ii
DAFTAR ISI

A. HASIL KEGIATAN DI SEKOLAH...............................................................1


B. HASIL KEGIATAN DI PCM.........................................................................12
C. KESIMPULAN DAN SARAN.......................................................................15

iii
A. HASIL KEGIATAN DI SEKOLAH

No Nama Kegiatan Waktu Hasil Kegiatan


Minggu Ke-1
1. Penyerahan di sekolah SMA Senin, 30 Januari 2023 Mengenal lingkungan
Muhammadiyah 3 Batu persekolahan, warga
sekolah, serta fasilitas
yang ada di sekolahan
Foto Kegiatan

2. a. Bertemu dengan Bapak Selasa, 31 Januari 2023 Mengetahui jadwal


Zainal selaku guru Bahasa mengajar dan
Inggris serta melakukan mengetahui contoh
konsultasi bahan ajar bahasa materi dan rancangan
inggris kelas XII pembelajaran kelas XII.
b. Bertemu dengan Ibu Khoen
Eka Anthy selaku guru
Bahasa Indonesia serta
melakukan konsultasi bahan
ajar kelas XII
Foto Kegiatan

3. Hafalan Al-Qur’an dan Sholat Setiap hari Selasa-Kamis Siswa dapat


Dhuha secara Rutin mengahafal Al-Qur’an
secara bertahap dan
membiasakan diri untuk
melaksanakan sholat
iv
dhuha berjama’ah.
Foto Kegiatan

Minggu Ke-2
4. a. Observasi dan Selasa, 7 Februari 2023 a. Mahasiswa
pengevaluasian tehnik mendapatkan
pembelajaran di kelas gambaran
bersama guru bahasa inggris bagaimana cara
kelas XII IPA/IPS mengajar,
b. Praktik mengajar mata mengetahui cara
pelajaran Bahasa Indonesia mengkondiskan
kelas XII IPA siswa dikelas, dan
c. Pembahasan panitia PPDB dapat mengetahui
bersama guru SMA kemampuan siswa
Muhammadiyah 3 Batu dengan jurusan
yang berbeda.
b. Mahasiswa
mempunyai
pengalaman
mengajar di kelas,
belajar
mengkondisikan
siswa pada saat
pembelajaran
berlangsung.
c. Membahas program
kerja PPDB yang
akan dilaksanakan
dan pembentukan
panitia.
Foto Kegiatan

v
5. Kunjungan perpustakaan SMA Rabu, 8 Februari 2023 Mengetahui kondisi
Muhammadiyah 3 Batu perpustakaan dan
semua fasilitas yang
ada.
Foto Kegiatan

6. Penyebaran surat izin presentasi Kamis, 9 Februari 2023 Menentukan waktu


PPDB di SMP daerah Batu presentasi PPDB SMA
Muhammadiyah 3 Batu
Foto Kegiatan

vi
7. a. Membersihkan Perpustakaan Jum’at, 10 Februari 2023 a. Menjadikan
b. Keputrian perpustakaan lebih
rapid an nyaman
jika dikunjungi oleh
siswa maupun guru.
b. Tausiah bersama
siswa SMA
Muhammadiyah 3
Batu tentang
“Gambaran-
gambaran orang
yang masuk
neraka”.
Foto Kegiatan

Minggu Ke-3
8. Konsultasi RPP kepada guru Senin, 13 Februari 2023 Mendapatkan masukan
pembimbing bahasa inggris dan saran terkait RPP
kelas XII bahasa inggris kelas XII
dan bahan ajar yang
telah diajukan.
Foto Kegiatan

vii
9. a. Praktik mengajar Bahasa Selasa, 14 Februari 2023 a. Membuat video
Inggris kelas XII MIPA & praktik mengajar
IPS dengan materi
b. Praktik mengajar Indonesia Discussion Text di
kelas XII IPA kelas XII MIPA &
IPS.
b. Mahasiswa dapat
mengetahui
bagaimana cara
mengajar dengan
baik dan benar
sesuai dengan
teknik dan metode
yang membuat
siswa nyaman dan
tidak merasa bosan
pada saat
pembelajaran
berlangsung.
Foto Kegiatan

10. a. Praktik mengajar Bahasa Kamis, 16 Februari 2023 a. Menambah


Indonesia kelas XII IPS pengalaman dalam
b. Kunjungan DPL ke SMA mengajar secara
Muhammadiyah 3 Batu langsung di kelas.
b. Melakukan sharing
session bersama
DPL serta

viii
membahas tentang
kendala selama
KKN-dik
berlangsung
Foto Kegiatan

11. Keputrian Jum’at, 17 Februari 2013 Mendapatkan materi


ataupun ilmu baru
tentang bagaimana adab
tidur yang baik dan hal-
hal apa saja yang
diperbolehkan dan tidak
diperbolehkan pada saat
tidur.
Foto Kegiatan

Minggu Ke-4
12. Konsultasi dengan guru Senin, 20 Februari 2023 Mendapatkan masukan
pembimbing mata pelajaran B. dan saran terkait RPP
Inggris dan B. Indonesia bahasa inggrisdan
mengenai RPP dan bahan ajar. bahasa indonesia kelas
XII dan bahan ajar yang
ix
telah diajukan. Serta
mendiskusikan tentang
metode pembelajaran
yang menarik untuk
siswa.
Foto Kegiatan

13. a. Praktek Mengajar Bahasa Selasa, 21 Februari 2023 Menambah pengalaman


Inggris dengan materi mengajar serta
Review Text memperbaiki
b. Praktek mengajar Bahasa kekurangan dalam
Indonesia dengan materi pembelajaran di
kritik sastra dan esai minggu yang lalu.
Foto Kegiatan

14. Mengikuti kegiatan presentasi Rabu, 22 Februari 2023 Memperkenalkan serta


PPDB di SMP Darush Sholihin mempresentasikan
profil sekolah kepada
sekolah yang dituju.
Foto Kegiatan

x
15. Praktik mengajar Bahasa Kamis, 23 Februari 2023 Mengajar serta
Indonesia kelas XII IPS memberikan tugas
kepada siswa tentang
materi kritik esai.
Foto Kegiatan

Minggu Ke-5
16. Menjaga ujian USP kelas XII Senin, 27 Februari-Senin, Mengontrol jalannnya
dan PTS kelas X dan II 6 Maret 2023 ujian di SMA
Muhammadiyah 3 Batu.
Foto Kegiatan

17. Merepikan dan menghias Jum’at, 3 Maret 2023 Membuat perpustakaan


perpustakaan menjadi bersih, rapi,
dan nyaman
Foto Kegiatan

xi
18. Karnaval dalam rangka HUT Sabtu, 4 Maret 2023 Ikut serta memeriahkan
Desa Sidomulyo Ke-76 HUT Desa Sidomulyo
Ke-76 bersama siswa
SMA Muhammadiyah
3 Batu
Foto Kegiatan

Minggu Ke-6
19. Menjaga ujian USP kelas XII Senin, 6 Maret 2023 Mengontrol jalannnya
ujian kelas XII di SMA
Muhammadiyah 3 Batu.

Foto Kegiatan

xii
20. Class Meeting Siswa/i SMA Selasa, 7 Maret 2023 Pembiasaan siswa
Muhammadiyah 3 Batu untuk meningkatkan
sifat kompetitif dan
sebagai ajang
menampilkan bakat
yang dimiliki oleh
siswa.
Foto Kegiatan

21. Persiapan penarikan Mahasiswa Rabu, 8 Maret 2023 Memasang MMT dan
KKN-Dik FKIP UMS 2023 merapikan ruangan
yang akan di pakai.
Foto Kegiatan

22. Penarikan Mahasiswa KKN-Dik Kamis, 9 Maret 2023 Penyerahan Mahasiswa


FKIP UMS 2023 KKN-Dik FKIP UMS
kepada DPL selaku

xiii
perwakilah dari UMS
dan perpisahan dengan
warga SMA
Muhammadiyah 3 Batu
Foto Kegiatan

23. Penutupan KKN-Dik FKIP Sabtu, 11 Maret 2023 Laporan kegiatan


UMS 2023 KKN-Dik secara
singkat oleh Ketua Lab
Microteaching dan
dilanjutkan dengan
penyerahan kembali
Mahasiswa kepada
DPL UMS.
Foto Kegiatan

xiv
B. HASIL KEGIATAN DI MASYARAKAT PCM

No Nama Kegiatan Waktu Hasil Kegiatan


1. Kuliah Subuh Rutin Minggu, 5 Februari 2023 Kegiatan tersebut
membahas tentang
makna dari surat Al-
A’laa dan membaca
sesuai dengan tajwid
yang baik dan benar
Foto Kegiatan

2. Pengajian Rutin Ba’da Maghrib Senin, 6 Februari 2023 Kegiatan tersebut


membahas tentang tata
cara sholat yang sesuai
dengan syariat menurut
tarjih Muhammadiyah.
Foto Kegiatan

3. Kajian Akbar Pra-Musda ke-5 Minggu, 12 Februari 2023 Membahas materi


Muhammadiyah dan Aisyiyah kajian tentang
Kota Batu “Kepemimpinan dalam
Islam (Muhammadiyah)
Foto Kegiatan

xv
4. Mengajar TPA di Masjid Nur Senin, 13 Februari 2023 Mendapatkan
Huda pengalaman mengajar
iqro’ dan surat-surat
pendek kepada anak
didik di TPA.
Foto Kegiatan

5. Pengajian Rutin Ahad Pagi Minggu, 19 Februari 2023 Membahas tentang


keutamaan Isra’Mi’raj
Foto Kegiatan

6. a. Mengajar TPA di Masjid Nur Senin, 20 Februari 2023 a. Mengajarkan


Huda kepada anak-anak
b. Kajian rutin Ba’da Maghrib untuk belajar
membaca dan
menulis huruf
hijaiyah
b. Membahas materi
tentang tata cara
sholat yang baik

xvi
dan benar sesuai
dengan syari’at
Islam.
Foto Kegiatan

7. Mengajar TPA di Masjid Nur Senin, 28 Februari 2023 Mengajar membaca


Huda iqra’/Juz amma,
menghafal surat pendek
dan do’a-do’a, dan
belajar menulis huruf
hijaiyyah kepada anak-
anak TPA.
Foto Kegiatan

8. Kajian Ranting di Masjid Jum’at, 3 Maret 2023 Silaturahmi anggota


Muhammadiyah dan membahas materi
kajian tentang
keutamaan tauhid
Foto Kegiatan

xvii
9. Pengajian Rutin Ahad Pagi Minggu, 5 Maret 2023 Silaturahmi dengan
jama’ah Masjid
Muhammadiyah
Sidomulyo dan pada
saat kajian membahas
materi tentang Surat Al-
A’laa
Foto Kegiatan

10. Mengajar TPA di Masjid Nur Senin, 6 Maret 2023 Mengajar membaca
Huda iqra’/Juz amma,
menghafal surat pendek
dan do’a-do’a, dan
belajar menulis huruf
hijaiyyah kepada anak-
anak TPA dan
perpisahan.
Foto Kegiatan

11. Kajian rutin hari senin setelah Senin, 6 Maret 2023 a. Silaturahmi dengan
maghrib dan penyerahan kenang- jama’ah Masjid
kenangan kepada bapak Ta’mir Muhammadiyah

xviii
Masjid dan ketua PCM Sidomulyo dan pada
Muhammadiyah Sidomulyo saat kajian
membahas materi
tentang sholat.
b. Silaturahmi dengan
bapak Ta’mir
masjid dan ketua
PCM sekaligus
berpamitan,
memberikan
kenang-kenangan,
dan foto bersama.
Foto Kegiatan

xix
C. KESIMPULAN DAN SARAN
1. KESIMPULAN
KKN-Dik atau Kuliah Kerja Nyata khusunya di fakultas pendidikan adalah salah
satu bentuk pengabdian dari mahasiswa untuk masyarakat dan sekolah mitra. KKN-Dik
terintregasi PLP 2 ini tersebar atau terbagi dalam beberapa wilayah di daerah Kota
Malang dan Batu. Dari kegiatan KKN-Dik Terintegrasi PLP 2 Luar Jateng DIY yang
ditempatkan di Sekolah Mitra SMA Muhammadiyah 3 Batu yang berwilayah di Kota
Batu tepatnya Desa Sidomulyo. Kegiatan KKN-Dik mulai dilaksanakan dari tanggal 30
Januari 2023 – 11 Maret 2023. KKN-Dik yang kami laksanakan selama 1 bulan lebih ini,
dapat disimpulkan bahwa kegiatan KKN-Dik lebih fokus dalam kegiatan di sekolahan.
Tetapi, selain melaksanakan kegiatan di sekolah, kami juga mengikuti kegiatan di PCM
di daerah Bumiaji.
Dari proses kegiatan KKN-Dik ini kami juga menyusun beberapa program kerja
yang dilaksanakan di sekolah maupun di PCM. Dari proses kegiatan tersebut, kami
mendapatkan banyak pengalaman yang belum pernah kami dapatkan sebelumnya. Selain
itu kami juga melaksanakan praktik mengajar di kelas. Dari situ kami dapat merasakan
dan memahami betapa sulitnya menjadi seorang guru yang professional. Sebagai
pendidik kita harus selalu sabar dalam menghadapi segala situasi dan kondisi yang kita
hadapi saat mengajar.
Dari pemaparan laporan kegiatan KKN-Dik di Desa Sidomulyo iniprogram KKN-
Dik di SMA Muhammadiyah 3 Batu yang telah dijalankan antar lain meliputi program
bidang keagamaan dan bidang pendidikan. Dalam bidang keagamaan mahasiswa memilik
program yaitu pendampingan TPA di Musholla Nur Huda, selain itu kami juga aktif
mengikuti kegiatan keagamaan di wilayah PCM yaitu, kajian yang dilaksanakan setiap
hari senin dan Minggu. Untuk program kerja di bidang pendidikan adalah membantu
sekolah dalam pelaksanaan PPDB, menghias dan merapikan perpustakaan sekolah,

xx
2. SARAN

Dari hasil kegiatan KKN-Dik FKIP UMS 2023 yang telah dilakukan, beberapa saran
yang dapat kami berikan yaitu:

1. Pihak Universitas Muhammadiyah Surakarta:


a. Perlu adanya peningkatan kerjasama antara pihak Universitas dengan pihak
sekolah sehingga mahasiswa KKN-Dik FKIP UMS dapat melaksanakan kegiatan
dengan lebih optimal.
b. Tetap terbinanya hubungan baik antara UMS, UMM, maupun mahasiswa dengan
seluruh keluarga besar SMA Muhammadiyah 3 Batu, meskipun kegiatan KKN-
Dik FKIP UMS tahun 2023 telah berakhir.

2. Pihak Sekolah SMA Muhammadiyah 3 Batu:


a. Pihak sekolah diharapkan dapat meningkatkan kebersihan serta peraturan yang
berlaku.
b. Pihak sekolah diharapkan dapat mengoptimalkan kegiatan ekstrakurikuler guna
meningkatkan minat dan bakat peserta didik.

xxi

Anda mungkin juga menyukai