Anda di halaman 1dari 2

Ichsan Afandi Alfa Sugiyatno

21522271
F
DM-98
1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan Regresi Linear Sederhana dan Regresi Linear
Berganda! (10%)
• Regresi linear sederhana adalah hubungan secara linear antara satu variabel independen
(X) dengan variabel dependen (Y)
• Regresi Linear Berganda adalah model regresi linear dengan melibatkan lebih dari satu
variable bebas atau predictor
2. Pertanyaan:
a. Berapakah nilai koefisien korelasi (R) yang didapatkan dari proses SPSS? (dan
bagaimana kekuatan hubungannya) (30%)

Model Summaryb
Adjusted R Std. Error of the
Model R R Square Square Estimate
1 ,977a ,955 ,950 481,83342
a. Predictors: (Constant), Jarak_Tempuh
b. Dependent Variable: Cost
Dalam menentukan tingkat kekuatan hubungan antar variabel, kita dapat berpedoman
pada nilai koefisien korelasi yang merupakan hasil dari output SPSS, dengan ketentuan:
Nilai koefisien korelasi sebesar 0,76 - 0,99 = hubungan sangat kuat, dikarenakan (R) kita
mempuyai hasil 0,97.

b. Berapa nilai signifikansi yang didapatkan pada tabel ANOVA hasil SPSS? (dan
apakah model regresi dapat digunakan atau tidak untuk melakukan prediksi) (30%)

ANOVAa
Model Sum of Squares df Mean Square F Sig.
1 Regression 49067309,506 1 49067309,506 211,348 ,000b
Residual 2321634,494 10 232163,449
Total 51388944,000 11
a. Dependent Variable: Cost
b. Predictors: (Constant), Jarak_Tempuh

Karena nilai signifikasinya 0,000 < 0,05 maka hipotesis ditolak (Ho ditolak), artinya
Ha diterima yaitu promosi mempengaruhi kenaikan tingkat penjualan produk.
c. Bagaimana persamaan regresi yang didapatkan berdasarkan hasil output SPSS? (30%)

Coefficientsa
Unstandardized Standardized
Coefficients Coefficients 95,0% Confidence Interval for B
Model B Std. Error Beta t Sig. Lower Bound Upper Bound
1(Constant) 9509,019 1208,554 7,868 ,000 6816,194 12201,844
Jarak_Tempuh 7,112 ,489 ,977 14,538 ,000 6,022 8,202
a. Dependent Variable: Cost

Tabel coefficient di atas menggambarkan persamaan regresi linear sederhana yang


muncul dengan variabel dependen tingkat penjualan dan variabel independennya adalah
promosi. Persamaan regresi linear sederhana dilihat dari kolom unstandardized
coefficient, dimana nilai (constant) sebagai konstanta a, dan nilai promosi sebagai
koefisien b. Berikut adalah persamaan regresi linear sederhananya.

Y = a + bx
Y= 9509,019 + 7,112 X

Anda mungkin juga menyukai