Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN SAMBAS

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS SEKURA
Jalan Kesehatan Nomor 41 Sekura Kode Pos 79465
Telp. (0562) 380361/ 08115722456
Email : pkm.sekura@gmail.com

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS SEKURA


NOMOR …. TAHUN ……
TENTANG
……………………………..

KEPALA PUSKESMAS SEKURA,

Menimbang : a. bahwa dalam rangka pemenuhan kebutuhan masyarakat akan


pelayanan kesehatan, maka dipandang perlu mengidentifikasi
serta menetapkan jenis pelayanan yang dilaksanakan pada
Puskesmas Sekura sesuai kebutuhan masyarakat;
b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana tersebut pada
huruf a perlu ditetapkan dengan keputusan Kepala Puskesmas
Sekura;

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 27 tahun 1959 tentang Penetapan


Undang-Undang Darurat Nomor 3 Tahun 1953 Tentang
Pembentukan Daerah Tingkat II di Kalimantan (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 1953 Nomor 9, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 352) sebagai Undang-Undang
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1959 Nomor 72,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 1820);
2. Undang-Undang Nomor 25 tahun 2009 tentang Pelayanan Publik
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 112,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5038)
3. Undang-Undang Nomor 36 tahun 2009 tentang Kesehatan
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 144,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5063)
4. Undang-Undang Nomor 5 tahun 2014 tentang Aparatur Sipil
Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014
Nomor 6, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5494)
5. Undang-Undang Nomor 23 tahun 2014 tentang Pemerintah
Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014
Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5587) sebagaimana telah dua kali diubah dan terakhir
dengan Undang Undang nomor 9 tahun 2015 tentang Perubahan
Kedua atas Undang-Undang Nomor 23 tahun 2014 tentang
Pemerintah Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 5679);
6. Peraturan Pemerintah Nomor 96 Tahun 2012 tentang
Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2009
tentang Pelayanan Publik (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2012 Nomor 215, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 5357);
7. Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun 2019 tentang Pengelolaan
Tenaga Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2019 Nomor 173, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 6391);
8. Peraturan Presiden Nomor 72 Tahun 2012 tentang Sistem
Kesehatan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2012 Nomor 193);
9. Peraturan Presiden Nomor 82 Tahun 2018 tentang Jaminan
Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2018
Nomor 165, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 6391);
10. Peraturan Menteri Kesehatan nomor 1 Tahun 2012 tentang
Sistem Rujukan Pelayanan Kesehatan Perorangan (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor 122);
11. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 44 Tahun 2016 tentang
Pedoman Manajemen Puskesmas;
12. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 14
Tahun 2017 tentang Tata Naskah Dinas di Lingkungan
Kementrian Kesehatan;
13. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 27
Tahun 2017 tentang Pedoman Pencegahan dan Pengendalian
Infeksi di Fasilitas Pelayanan Kesehatan;
14. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 52
Tahun 2018 tentang Keselamatan dan Kesehatan Kerja di
Fasilitas Pelayanan Kesehatan ;
15. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 4 Tahun
2019 tentang Standar Teknis Pemenuhan Pelayanan Dasar pada
Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan ;
16. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 31
Tahun 2019 tentang Sistem Informasi Puskesmas;
17. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43
Tahun 2019 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;
18. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 21
Tahun 2020 tentang Rencana Strategis Kementerian Kesehatan
Tahun 2020-2024 ;
19. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 30
Tahun 2022 tentang Indikator Nasional mutu Pelayanan
Kesehatan Tempat Praktik Mandiri Dokter dan Dokter gigi dan
Klinik, Pusat Kesehatan Masyarakat, Rumah Sakit, Laboratorium
Kesehatan, dan Unit Transfusi Darah ;
20. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 34
Tahun 2022 tentang Akreditasi Pusat Kesehatan Masyarakat,
Klinik, Laboratorium Kesehatan, Unit Transfusi Darah, Tempat
Praktik Mandiri Dokter, dan Tempat Praktik Mandiri Dokter Gigi;
21. Peraturan Bupati Sambas Nomor 14 Tahun 2010 tentang Tata
Naskah Dinas Di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Sambas;
22. Peraturan Bupati Sambas Nomor 24 Tahun 2014 tentang Tata
Kearsipan;
23. Peraturan Bupati Sambas Nomor 21 tahun 2017 tentang
Pembentukan Unit Pelaksana Teknis Daerah Pusat Kesehatan
Masyarakat pada Dinas Kesehatan Kabupaten Sambas;
24. Peraturan Bupati Sambas No 32 Tahun 2020 tentang Perubahan
keempat atas Peraturan Bupati Sambas Nomor 11 Tahun 2014
tentang Tarif Pelayanan Pada Pusat Kesehatan Masyarakat
Badan Layanan BLUD di kabupaten Sambas;
25. Peraturan Bupati Kabupaten Sambas Nomor 61 Tahun 2018
Tentang Perubahan atas Peraturan Bupati Sambas Nomor 37
Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi , Tugas
dan Fungsi dan Tata Kerja Dinas Kesehatan Kabupaten Sambas;
26. Peraturan Bupati Kabupaten Sambas Nomor 07 Tahun 2021
Tentang Penyelenggaraan Pusat Kesehatan Masyarakat di
Kabupaten Sambas;

Anda mungkin juga menyukai