Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN TULANG BAWANG BARAT

DINAS PENDIDIKAN

KELOMPOK : TEKNOLOGI, BISNIS DAN MANAJEMEN


Marga Jaya, KecamatanGunung Agung, Kabupaten Tulang Bawang Barat Kode Pos 34595 Telp. : 08127976383

ULANGAN SEMESTER GANJIL


TAHUN PELAJARAN 2016 / 2017
Mata Pelajaran : TROUBLE SHOTING Hari/Tanggal : Selasa, 06 Des 2016
Kelas/ Jurusan : XII / TEKNIK KOMPUTER JARINGAN Waktu : 90 Menit
1. Penyebab dari adanya icon network conection c. Port uplink
tapi silang merah, yaitu …. d. Port hyperlink
a. Pada pilihan show icon belum dipilih / di check e. Port 80
list
b. Jaringan secara fisik tidak terhubung ke 7. Protocol transport yang andal adalah ….
komputer a. UDP
c. Terjadi IP conflict b. TCP
d. Server gagal memberikan IP ke network c. HTTP
e. Network di disable d. FTP
e. NTP
2. Adanya IP address yang sama dengan komputer
lain di dalam jaringan disebut …. 8. Mati atau tidak berfungsinya komponen
a. IP conflict pendukung jaringan disebabkan oleh korosi (berkarat)
b. Collision dan rusak. Korosi yang terjadi dikarenakan ….
c. IP Spoofing a. perawatan yang dilakukan secara berkala
d. Crash b. ruang atau tempat jaringan yang lembab
e. Hang c. penggunaan secara berlebihan
d. komponen yang sudah benar-benar rusak
3. Mengirim/menerima frame secara berurutan e. salah dalam penggunaan
adalah tugas dari ….
a. Bingkai kontrol lalu lintas 9. Sebuah spesifikasi yang dibuat oleh
b. Bingkai pengakuan International Business Machine (sebenarnya dibuat
c. Bingkai pengurutan oleh Sytek Inc. Untuk IBM) dan Microsoft yang
d. Membatasi bingkai mengizinkan aplikasi-aplikasi terdistribusi agar dapat
e. Pemeriksaan galat bingkai saling mengakses layanan jaringan, tanpa
memperhatikan protokol transport yang digunakan
4. Memeriksa bingkai yang diterima untuk disebut ….
integritas adalah tugas dari …. a. NetBIOS
a. Bingkai kontrol lalu lintas b. Netware
b. Bingkai pengakuan c. BIOS
c. Bingkai pengurutan d. Net transport
d. Membatasi bingkai e. Transport BIOS
e. Pemeriksaan galat bingkai
10. Lapisan yang berfungsi untuk menstranmisikan
5. Yang berfungsi untuk mengenali MAC address sinyal analog atau sinyal digital pada lapisan osi layer
dari penerima karena kondisi semua komputer pada adalah ……
awalnya mati adalah …. a. Physical Layer
a. LRC b. Data Link Layer
b. CRC c. Session Layer
c. VRC d. Transport Layer
d. ARP e. Application Layer
e. ICMP
11. Mendefinisikan Eror saat proses transmisi
6. Port dalam sebuah hub atau switch yang merupakan salah satu fungsi dari ……
digunakan untuk menghubungkan hub/switch tersebut a. Application Layer
dengan hub lainnya di dalam sebuah jaringan berbasis b. Transport Layer
Ethernet adalah …. c. Session Layer
a. Port forwarding d. Data Link Layer
b. Port redirecting e. Physical Layer
jaringan dengan forwarding berdasarkan alamat
12. Lapisan Kedua dari bawah Model OSI MAC ). Adalah…….
adalah …. a. Switching Jaringan
a. Data Link Layer b. Router Jaringan
b. Session Layer c. Repiter jaringan
c. Presentation Layer d. Network bridge
d. Transport Layer e. Bridge
e. Application Layer
19. Asynchronous transfer mode adalah mode
13. Lapisan ini merupakan lapisan yang akan transfer yang disusun dalam bentuk………..
melakukan transmisi data antara perangkat – perangkat a. Sel-sel
jaringan yang saling berdekatan didalam sebuah Wide b. Lon-lon
area network ( Wan ), atau antara Node didalam c. Jaringan kecil
sebuah segmen local area network ( LAN ) yang sama d. Segmen
adalah… e. Bit

a. Data Link Layer 20. Sebuah aturan atau standar yang mengatur
b. Session Layer terjadinya hubungan, komunikasi, dan perpindahan
c. Presentation Layer data antara dua atau lebih titik computer adalah……
d. Transport Layer a. Protocol
e. Application Layer b. Hokum
c. Teori jaringan
14. Lapisan ini bertanggung jawab dalam membuat d. Aturan pentransferan data
frame, flow control, koreksi kesalahan dan e. Collusion
pentransmisian ulang terhadap Frame yang dianggap
gagal. Adalah lapisan….. 21. Pada tahun berapa standar IEEE
a. Data Link mempublikasikan makalah berjudul “ Protocol sebagai
b. Session paket interkoneksi jaringan “
c. Transport a. Mei 1994
d. Presentation b. Juni 1994
e. Application c. Juli 1994
d. Mei 1993
15. Sebuah alamat jaringan yang e. Juni 1993
diimplentasikan pada lapisan Data Link dalam tujuh
lapisan OSI adalah ……. 22. Yang bukan merupakan karakteristik dari
a. MAC Addres TCP adalah ………
b. Gateway a. Tidak terorientasi sambungan
c. On The Way b. Full Duplex
d. Subnet Mask c. Dapat diandalkan
e. TCP/IP d. Byte system
e. Memiliki layanan flow control
16. Bridge jaringan Beroprasi didalam lapisan
……….. pada model OSI. 23. Sebuah segmen di TCP dapat berukuran
a. Data Link Layer hingga…….
b. Session Layer a. 65495 byte
c. Transport Layer b. 64596 byte
d. Presentation Layer c. 65459 byte
e. Application Layer d. 65945
e. 64569 byte
17. Bridging adalah teknik forwarding yang
digunakan dalam jaringan computer packet- 24. TCP mampu mengindikasikan sebuah lokasi
switched…. tertentu untuk menyampaikan segmen – segmen, TCP
a. Bridging yang dikirimkan yang diidentifikasi dengan..,…..
b. Switching a. TCP port Number
c. Belching b. TCP/IP
d. Mancing c. Transport
e. Northbridge d. Network
e. Port TCP/IP
18. Sebuah alat jaringan yang melakukan
bridging transparan ( penghubung segmentasi banyak
25. User datagram Protokol ( UDP ) adalah salah 32. Pencurian data perbankan seseorang untuk
satu protocol lapisan transport …… kepentingan belanja secara online disebut ...
a. TCP/IP a. Hacking
b. TCP b. Cracking
c. Transport Layer c. Carding
d. Network Layer d. Deface
e. Port TCP e. Physing

26. Pesan – pesan UDP akan dikirimkan tanpa 33. Bentuk pengamanan pada jaringan internet
harus dilakukan negosiasi koneksi antara dua host dapat dilakukan dengan cara ...
yang hendak bertukar informasi. Disebut….. a. Soft Security berupa Sistem Firewall
a. Conectionless b. menambah kapasitas RAM
b. handal c. menggunakan keyboard wireless
c. realible d. menambah jalur dari ISP
d. unrealible e. menggunakan sistem operasi Linux
e. unconectionless
34. Posisi firewall dalam topologi jaringan yang
27. UDP menyediakan penghitungan Cheksum terhubung internet adalah ...
berukuran…… a. di antara jaringan publik dan jaringan lokal
a. 16 bit b. di antara server dan client
b. 8 bit c. di dalam sebuah ISP
c. 2 bit d. di luar jaringan lokal
d. 32 bit e. di antara printer dan server
e. 64 bit
35. Proses perlindungan yang dilakukan oleh
28. Udp menyediakan mekanisme untuk mengirim sebuah firewall adalah ... kecuali ...
pesan – pesan kesebuah protocol lapisan atau peroses a. memblokir
tertentu didalam sebuah host dalam jaringan yang b. membatasi
menggunakan…. c. menyaring
a. TCP/IP d. menolak
b. TCP e. menyalurkan
c. Transport layer
d. Port TCP 36. Translasi alamat jaringan dengan pola many to
e. Application layer one adalah ...
a. satu alamat privat dipetakan satu alamat publik
29. Gangguan pada jaringan komputer yang b. beberapa alamat privat dipetakan ke satu alamat
disebabkan oleh pihak ke tiga berupa ... publik
a. tegangan listrik tidak stabil c. beberapa alamat publik dipetakan ke satu alamat
b. pencurian hak akses privat
c. petir d. beberapa alamat privat dipetakan ke beberapa
d. hardware jaringan rusak alamat publik
e. kesalahan administrator e. pemetaan alamat tanpa menggunakan alamat
publik
30. Kejahatan internet berupa pemalsuan terhadap
data resmi dilakukan untuk hal yang berkaitan dengan 37. Jenis firewall yang paling tangguh dalam
pemanfaataanya disebut ... mengantisipasi penyusupan jaringan adalah ...
a. Hacking a. Application layer gateway
b. Cracking b. Packet filtering gateway
c. Carding c. Circuit level gateway
d. Deface d. Statefull multi layer inspection gateway
e. Physing e. Session layer gateway

31. Tindakan merubahan terhadap tampilan suatu 38. Metode penyaringan paket-paket yang masuk ke
website secara illegal disebut ... jaringan lokal merupakan prinsip dari ...
a. Hacking a. Application layer gateway
b. Cracking b. Packet filtering gateway
c. Carding c. Circuit level gateway
d. Deface d. Statefull multi layer inspection gateway
e. Physing e. Session layer gateway
39. Packet filtering gateway bekerja pada layer ... b. 3
a. Application c. 4
b. Transport d. 5
c. Internet e. 6
d. Network
e. Physic 47. Paket UDP lebih efisien dibanding dengan tipe
paket lainnya, karena ...
40. Jenis firewall yang dapat mengecek sampai ke isi a. tidak mengirimkan kembali paket-paket yang
dari sebuah paket adalah ... rusak
a. Application layer gateway b. tidak menggunakan jalur komersial
b. Packet filtering gateway c. dapat dibangun dengan mudah
c. Circuit level gateway d. jumlah paket lebih banyak
d. Statefull multi layer inspection gateway e. tidak terdapat kesalahan
e. Session layer gateway
48. Hasil akhir sebuah iptables adalah paket yang
41. TCP handshaking berfungsi untuk ... selanjutnya akan bersifat ...
a. mengecek apakah pola hubungan dengan a. ACCEPT, FORWARD, USE
jaringan publik dapat dilakukan b. FORWARD, ACCEPT, USE
b. memblokir semua paket yang masuk ke jaringan c. DROP, ACCEPT, GIVE
lokal d. USE, GIVE, ACCEPT
c. membatasi jumlah paket e. ACCEPT, FORWARD, DROP
d. menambah header paket
e. menyaring paket yang masuk jaringan lokal 49. Network Translation Protocol berfungsi untuk ...
a. memetakan alamat publik ke alamat lokal
42. Layer yang digunakan oleh firewall statefull multi b. menghubungkan alamat publik ke alamat publik
layer inspection adalah ... lainnya
a. Internet, application, transport c. memindahkan paket yang berbeda bentuk
b. Physic, internet, transport d. mempercepat koneksi
c. Application, session, data link e. mengurangi potensi kerusakan paket
d. Session, transport, internet
e. application, transport, internet 50. Tujuan yang memerlukan konversi network
address translation adalah ...
43. Berikut ini aturan yang terdapat pada iptables ... a. SNAT
kecuali ... b. CNAT
a. koneksi baru c. DNAT
b. koneksi yang sudah ada d. XNAT
c. koneksi yang berhubungan dengan koneksi lain e. WNAT
d. koneksi yang tidak benar
e. koneksi yang bercabang

44. Iptables disebut sebagai statefull protocol,


karena ...
a. berisi aturan yang lengkap tentang koneksi
jaringan
b. bekerja pada tiga lapis TCP/IP
c. penuh dengan paket yang dikirim
d. lalu lintas jaringan padat
e. terjadi antrian paket data

45. Kelompok koneksi paket pada jaringan internet


terdiri dari ...
a. WEB, MAIL, FTP
b. TCP, IP, UDP
c. EMAIL, CHAT, FTP
d. TCP, FTP, UDP
e. WEB, FTP, TCP

46. Langkah proses hubungan pada Connection


Oriented berjumlah ...
a. 2

Anda mungkin juga menyukai