Anda di halaman 1dari 11

1. Berikut ini yng termasuk limbah padat adalah...

a. Plastik dan kertas ✅


b. Kertas dan minyak
c. Detergen dan pupuk
d. Air panas dan asam sulfat
e. Air cucian dan kaleng
2. Berikut ini yang merupakan sampah mudah lapuk adalah
a. Plastic
b. Kawat
c. Kaleng
d. Kaca
e. Daun ✅
3. Limbah pertanian dapat mencemari lingkungan melalui...
a. Sisa pestisida ✅
b. Polusi udara
c. Polusi tanah
d. CO2 hasil reparasi
e. Air
4. Limbah berikut ini yang dapat langsung digunakan tanpa didaur ulang adalah
a. Sisa sayuran
b. Plastik
c. Kotoran ternak
d. Kertas bekas
e. Jerami ✅
5. Limbah organic yang berasal dari rumah tangga atau pertanian dapat ditangani secara ramah
lingkungan dengan cara...
a. Dibakar
b. Ditimbun
c. Dibuat kompos ✅
d. Dipilah
e. Didaur ulang
6. Limbah gas yang tidak berwarna, berbau menusuk, sangat asam, dan dapat membentuk kabut jika
terkena udara lembab adalah...
a. Gas nitrogen oksida ✅
b. Gas asam klorida
c. Gas karbon monoksida
d. Gas sulphur oksida
e. Gas hydrogen sulfida
7. Limbah gas yang tidak berwarna, berbau khas seperti telur busuk adalah...
a. Gas nitrogen dioksida
b. Ammonia
c. Metan
d. Nitrogen sulfida ✅
e. Klorin
8. Kadar CO2 yang meningkat di udara dapat menyebabkan...
a. Terjadinya korosi pada logam rumah
b. Terjadi hujan asam
c. Terjadinya efek rumah kaca ✅
d. Penurunan suhu udara
e. Memudarkan cat
9. Suatu bahan kimia yang wadahnya terdapat gambar tengkorak menandakan bahwa bahan kimia
bersifat...
a. Berbahaya
b. Membunuh
c. Mengiritasi
d. Beracun✅
e. Reaktif
10. Limbah yang mudah bereaksi hebat dengan air termasuk dalam golongan limbah...
a. Mudah meledak
b. Mudah terbakar✅
c. Mudah bereaksi
d. Mudah korosif
e. Mudah mengiritasi
11. Metode pengolahan limbah cair yang paling efektif digunakan untuk menyingkirkan polutan
berupa minyak atau lemak adalah...
a. Pengendapan
b. Penyaringan
c. Lumpur aktif
d. Metode tetesan
e. Pengapungan✅
12. Pengolahan limbah cair yang bertujuan menghilangkan koloid dan menstabilkan zat organik dalam
limbah dengan memanfaatkan mikroorganisme merupakan tahapan pengolahan...
a. Tersier
b. Primer
c. Sekunder✅
d. Disinfektan
e. Lumpur aktif
13. Kelemahan metode open dumping untuk pengolahan limbah padat adalah...
a. Gas metan yang dihasilkan berbau✅
b. Dapat mengurangi sampah dengan cepat
c. Dapat menguraikan sampah organic lebih murah
d. Gas pembusukan sampah langsung terbuang ke lingkungan
e. Cairan dari pembusukan sampah dapat diolah di tanah
14. Pembuatan kompos dikatakan sebagai cara terbaik mengurangi limbah organic karena ...
a. Bahan membuat kompos berasal dari dedaunan
b. Limbah organik mudah terurai oleh tanah✅
c. Lebih efektif mengolah sampah organic
d. Biaya membuat kompos tidak banyak
e. Dapat memperbaiki struktur tanah
15. Limbah di bawah ini yang dapat digunakan untuk membuat kompos adalah ...
a. Kertas minyak
b. Karet gelang
c. Kertas foto
d. Sisa sayuran✅
e. Pipa
16. Memanfaatkan bekas kaleng makanan menjadi pot tanaman merupakan upaya mengurangi
limbah padat yang disebut...
a. Reduce
b. Recycle
c. Reuse✅
d. Replace
e. Repair
17. Keuntungan menggunakan pembungkus organik adalah...
a. Tahan lama
b. Mudah diperoleh
c. Mudah diuraikan
d. Mudah didaur ulang ✅
e. Bentuknya menarik
18. Karbon monoksida (CO) hasil pembakaran kendaraan bermotor dapat dikurangi konsentrasinya
menggunakan...
a. Filter basah
b. Pengendap katalik✅
c. Pengendap gravitasi
d. Pengubah katalitik
e. Pengendap silicon
19. Alat yang digunakan untuk menghilangkan materi partikulat dari gas pembuangan dengan
menggunakan elektroda dan dirilisarus DC adalah...
a. Pengendap katalik
b. Pengendap elektrostatis✅
c. Pengubah elektrostatis
d. Pengendap gravitasi
e. Pengendap silicon
20. Metode penanganan limbah B3 di bawah ini yang menggunakan cara biologi adalah...
a. Kolam penyimpanan
b. Biomeridiasi✅
c. Stabilisasi
d. Sumur injeksi
e. insinesasi
21. Proses alam yang dapat mengganggu keseimbangan alam adalah...
a. Penggunaan pupuk pabrik terus-menerus
b. Pembukaan hutan untuk lahan pertanian
c. Perburuan sirip hiu sebagai makanan alternative
d. Pergeseran lempeng bumi menyebabkan gempa bumi atau tsunami✅
e. Tanah longsor akibat penggundulan hutan
22. Masuknya limbah di perairan akan mengganggu keseimbangan lingkungan seperti
a. Munculnya organisme yang dominan
b. Ekosistem perairan semakin subur
c. Kematian organisme di perairan✅
d. Limbah akan diuraikan di perairan
e. Cahaya matahari lebih mudah masuk ke perairan
23. Limbah yang tidak mengandung unsure karbon, seperti logam, kaca, pupuk organic adalah
a. Limbah anorganik✅
b. Limbah organic
c. Limbah padat
d. Limbah domestic
e. Limbah industry
24. Memperbaiki barang-barang yang rusak agar dapat dipakai kembali disebut...
a. Recycle
b. Repair ✅
c. Reuse
d. Reduce
e. Replace
25. Memanfaatkan gaya sentrifugal dari gas buangan yang sengaja diembuskan melalui tepi dinding
tabung sehingga partikel yang relative berat akan jatuh ke bawah adalah
a. Filter basah
b. Filter udara
c. Pengendap system gravitasi
d. Pengendap elektrostatis
e. Pengendap siklon✅
26. Berikut ini yang merupakan langkah-langkah metode ilmiah yaitu
1. Perumusan hipotesis
2. Pengumpulan data
3. Perumusan masalah
4. Kesimpulan
5. Percobaan
Urutan langkah yang benar dalam metode ilmiah adalah

a. 1-2-3-4-5
b. 1-2-3-5-4
c. 3-2-1-4-5
d. 3-2-1-5-4
e. 3-1-2-5-4✅

27. Jawaban sementara terhadap pertanyaan penelitian adalah


a. Rumusan masalah
b. Rumusan penelitian
c. Variabel
d. Hipotesis✅
e. Eksak

28. Sesuatu yang menjadi pusat perhatian dan menentukan hasil penelitian adalah
a. Hipotesis
b. Variabel✅
c. Metode
d. Manipulasi
e. Respon

29. Suatu proses untuk mengenal suatu dengan memperhatikan suatu obyek atau peristiwa adalah
a. Pengamatan✅
b. Percobaan
c. Penelitian
d. Mendengar
e. Melihat

30. Yang dimaksud dengan Objektifitas adalah


a. Data yang didapatkan dari hasil pengamatan tidak dipengaruhi oleh maksud-maksud tertentu
pengamat ✅
b. Dari pengamatan suatu objek didapatkan data yang tepat
c. Besaran yang dapat mempengaruhi hasil pengamatan
d. Cara mengukur dengan mengikuti aturan penelitian
e. Cara mengukur tanpa mengikuti aturan penelitian

31. Yang tidak merupakan bagian laporan ilmiah adalah


a. Kata pengantar
b. Bahan dan metode
c. Perbandingan teori
d. Hasil dan pembahasan
e. Daftar pustaka✅
32. Tujuan dilakukannya suatu percobaan adalah
a. Menganalisis informasi dari data yang terkumpul
b. Memastikan bahwa hasil percobaan benar ✅
c. Mengikuti langka-langkah metode ilmiah
d. Menemukan sebuah hokum ilmiah
e. Membuktikan kebenaran teori

33. Pengamatan yang dilakukan dengan menggunakan alat ukur yang mengacu pada suatu pengukuran
tertentu disebut
a. Kuantitatif ✅
b. Kualitatif
c. Pengukuran
d. Variabel
e. Eksak

34. Tujuan laporan ilmiah adalah


a. Menunjukan pemahaman peneliti terhadap suatu teori
b. Media komunikasi antara peneliti dan pihak lain
c. Menguji kebenaran teori atau hukum tertentu ✅
d. Untuk mendapatkan prestasi tertentu
e. Mengukur suatu teori tertentu

35. Hasil pengamatan memiliki reliabilitas tinggi jika…


a. Hasil pengamatan berulang-ulang pada obyek yang sama menunjukkan nilai yang tetap ✅
b. Hasil pengamatan berulang-ulang pada obyek yang berbeda menunjukkan nilai yang tetap
c. Hasil pengamatan berulang-ulang pada obyek yang sama menunjukkan nilai yang berubah
d. Hasil pengamatan berulang-ulang pada obyek yang berbeda menunjukkan nilai yang berubah
e. Hasil pengamatan yang berulang-ulang harus berubah-ubah pada obyek yang sama

36. Setelah beberapa saat daun putri malu yang mula-mula kuncup kemudian mekar. Hal ini
menunjukkan bahwa tumbuhan…
a. Bernapas
b. Bergerak ✅
c. Berkembang biak
d. Dapat tumbuh
e. Memerlukan makan

37. Ciri-ciri makhluk hidup yang erat hubungannya dengan usaha pelestarian jenisnya adalah…
a. Memerlukan makan
b. Berkembang biak ✅
c. Memerlukan oksigen
d. Dapat tumbuh
e. Mengalami pertumbuhan
38. Salah satu ciri umum makhluk hidup adalah…
a. Memerlukan karbondioksida
b. Memerlukan suhu tertentu
c. Mengeluarkan oksigen
d. Memerlukan cahaya
e. Peka terhadap rangsang ✅

39. Setiap makhluk hidup memiliki kemampuan untuk berkembang biak. Tujuan berkembang biak
adalah…
a. Memperkuat kelompok
b. Menambah anggota populasi
c. Menambah keturunan
d. Menghasilkan keturunan yang baik dan berkualitas
e. Menjaga kelestarian jenisnya agar tidak mengalami kepunahan ✅

40. Pada proses pertumbuhan dan perkembang biakan terjadi perubahan, kecuali…
a. Sel menjadi lebih sederhana ✅
b. Sel menjadi lebih kompleks
c. Ukuran sel bertambah besar
d. Jumlah sel bertambah
e. Menjadi dewasa

41. Pernapasan adalah suatu proses yang…


a. Menghasilkan energy ✅
b. Menghasilkan oksigen
c. Memerlukan karbondioksida
d. Menghasilkan makanan
e. Membutuhkan energy

42. Pernyataan berikut berhubungan dengan hidup, kecuali…


a. Merupakan proses perkembangan
b. Dapat kembali ke keadaan semula ✅
c. Bersifat irreversible
d. Menerima rangsang
e. Berkembang biak

43. Tumbuhan mampu membuat makan sendiri dari bahan di bawah ini, kecuali…
a. Gas karbondioksida
b. Gas nitrogen
c. Gas oksigen
d. Gas karbon monoksida
e. Gas hydrogen

44. Manusia mengalami perkembangan. Artinya, manusia dapat…


a. Membentuk individu baru
b. Menjadi dewasa ✅
c. Memperbanyak jenis
d. Bertambah besar
e. Mengalami pertumbuhan

45. Berikut adalah fungsi makanan bagi makhluk hidup, kecuali…


a. Pertumbuhan
b. Energi
c. Mengganti sel yang rusak
d. Reproduksi
e. Respon

46. Variasi adalah….


a. Keanekaragaman pada satu spesies
b. Keanekaragaman pada satu populasi
c. Keanekaragaman pada satu habitat
d. Keanekaragaman pada satu individu
e. Perbedaan antar populasi

47. Pelestarian terhadap tumbuhan langka disebut….


a. Fauna
b. Cagar satwa
c. Flora dan fauna
d. Suaka margasatwa
e. Cagar alam ✅

48. Proses perubahan struktur tubuh makhluk hidup dalam waktu yang sangat lama adalah
a. Variasi
b. Evolusi ✅
c. Mutasi
d. Revolusi
e. Seleksi

49. Manfaat keanekaragaman hayati bagi manusia adalah sebagai berikut, kecuali…
a. Sumber karbohidrat dan protein
b. Sebagai bahan pembuat obat
c. Tempat rekreasi dan pariwisata
d. Sumber perikanan
e. Sumber irigasi

50. Perlindungan terhadap satwa langka disebut…


a. Fauna
b. Flora
c. Cagar satwa
d. Suaka margasatwa ✅
e. Suaka alam

51. Sumber daya alam hayati yang sangat dibutuhkan manusia sebagai bahan obat adalah…
a. Jahe ✅
b. Alpukat
c. Melati
d. Mawar
e. Anggrek

52. Timbulnya variasi individu disebabkan oleh factor…


a. Tingkah laku dan makanan
b. Tingkah laku dan habitat
c. Tingkah laku dan genetika
d. Genetika dan lingkungan ✅
e. Makanan dan lingkungan

53. Perbedaan dan persamaan yang dimiliki oleh anak menunjukan adanya…
a. Mutasi
b. Variasi✅
c. Persaingan
d. Adaptasi
e. Seleksi

54. Keanekaragaman hayati adalah….


a. Kepekaan makhluk hidup terhadap perubahan factor biotic dan abiotik
b. Keanekaragaman morfologi dan fungsi berbagai jenis makhluk hidup
c. Variasi sifat- sifat dan tingkah laku berbagai jenis makhluk hidup
d. Macam-macam jenis tumbuhan dan hewan yang ada di bumi ✅
e. Keberadaan makhluk hidup di suatu ekosistem dan habitat

55. Kualitas dan kuantitas yang berbeda pada susunan factor biotic dan abiotik menyebabkan…
a. Keanekaragaman hayati tidak terganggu
b. Ekosistem terus-menerus berubah ✅
c. Tercipta ekosistem yang berbeda
d. Ekosistem dalam keadaan stabil
e. Muncul makhluk hidup baru

56. Pengertian keanekaragaman individu adalah…


a. Keselurahan variasi yang dapat ditemukan pada makhluk hidup
b. Hubungan interaksi makhluk hidup dengan lingkungan yang membentuk suatu system
c. Keanekaragaman yang ditemukan di antara organisme dalam jenis yang berbeda
d. Variasi yang dapat ditemukan di antara organisme dalam satu spesies ✅
e. Hubungan makhluk hidup dengan beraneka spesies

57. Yang menyebabkan keanekaragaman makhluk hidup, kecuali…


a. Adaptasi
b. Cara makan ✅
c. Seleksi alam
d. Prilaku hidup
e. Mutasi

58. Ciri khas burung pemakan daging adalah…


a. Selalu terbang pada ketinggian tertentu
b. Paruh tebal dan runcing ✅
c. Tubuhnya berukuran besar
d. Paruh runcing dan pendek
e. Memiliki kecepatan tinggi

59. Yang mempengaruhi keanekaragaman hayati adalah…


a. Siang dan malam
b. Tumbuhan
c. Bulan
d. Cahaya matahari
e. Ekosistem ✅

60. Pernyataan berikut yang tidak benar adalah…


a. Masuknya spesies asing akan merusak ekosistem asli
b. Pengambilan ikan berlebihan akan menyebabkan industry ikan tutup
c. Minyak bumi dan gas alam adalah sumber daya alam yang bias diperbarui ✅
d. Pemanasan global menjadi ancaman makhluk hidup
e. Rusaknya habitat menyebabkan makhluk hidup punah

61. Proses fotosintesis pada tumbuhan menghasilkan…


a. CO2
b. Zat gula
c. Klorofil
d. O2 ✅
e. H2O

62. Kawasan pelestarian alam yang memiliki ekosistem asli dan dikelola dengan system zonasi
adalah…
a. Cagar alam
b. Cagar budaya
c. Taman nasional ✅
d. Suaka margasatwa
e. Suaka alam
63. Bagian laporan ilmiah yang berisi tentang masalah penelitian, ruang lingkup penelitian, tujuan
penelitian dan alasan penting dilakukan penelitian adalah…
a. Bahan dan metode
b. Ringkasan
c. Kata pengantar
d. Hasil dan pembahasan
e. Pendahuluan ✅

64. Objek penelitian yang berubah sebagai akibat perubahan variable manipulasi adalah…
a. Variabel
b. Variabel respon ✅
c. Variabel control
d. Variabel manipulasi
e. Besaran

65. Pengelompokan makhluk hidup dapat dilakukan berdasarkan persamaan dan perbedaan dalam hal
berikut, kecuali…
a. Tingkah laku ✅
b. Morfologi
c. Anatomi
d. Fisiologi
e. Biokimia

Anda mungkin juga menyukai