Anda di halaman 1dari 4

MODUL AJAR LITERASI NUMERASI DAN STEAM

TK PURBA ADHI SUTA PLUS


2022/2023

Tema : Yuk Jalan-Jalan Naik Trans Jateng!


Tanggal : 27 Februari - 2 Maret 2023
Durasi : 90 menit

Tujuan Pembelajaran:
1. Ananda mampu mengenal bus trans Jateng sebagai kendaraan umum
2. Ananda mampu mencocok bentuk bagian-bagian bus
3. Ananda mampu mengurutkan gambar bus dari yang terkecil ke yang terbesar dan atau
sebaliknya.

Alat dan Bahan:


1. Alat cocok
2. Pola bentuk bus trans jateng
3. Gambar bus trans Jateng
RENCANA PEMBELAJARAN HARIAN
LITERASI NUMERASI DAN STEAM
TK PURBA ADHI SUTA PLUS
2022 / 2023
Oleh : Nurul Zakiyah

Hari / Tanggal Senin-Selasa , 27 - 28 Februari 2023

Durasi 90 menit
1. Ananda mampu mengenal bus trans Jateng sebagai
Tujuan Pembelajaran kendaraan umum
2. Ananda mampu mencocok bentuk bagian-bagian bus

Lokasi Ruang Kelas


Tahap Pembelajaran  PENDAHULUAN
1. Morning Circle ( salam dan do’a)
2. Senam Pagi

 INTI PEMBELAJARAN
Kategori A
1. Guru bertanya kepada siswa apakah siswa pernah
menaiki kendaraan umum berupa bis trans Jateng
2. Guru menunjukkan gambar bus trans Jateng
kepada siswa
3. Siswa mulai mencocok bentuk bus trans Jateng
4. Siswa melepas hasil cocok dan menempelnya
pada buku gambar

Kategori B
1. Guru bertanya kepada siswa apakah siswa pernah
menaiki kendaraan umum berupa bis trans Jateng
2. Guru menunjukkan gambar bus trans Jateng
kepada siswa
3. Siswa mulai mencocok bentuk bus trans Jateng
4. Siswa melepas hasil cocok dan menempelnya
pada buku gambar

 PENUTUP
1. Memberikan apresiasi dengan mengucapkan kata
“Hebat” , “Good Job” dan mengacungkan jempol
dan melakukan tos.
2. Salam dan do’a
RENCANA PEMBELAJARAN HARIAN
LITERASI NUMERASI DAN STEAM
TK PURBA ADHI SUTA PLUS
2022 / 2023
Oleh : Nurul Zakiyah

Hari / Tanggal Rabu dan Kamis, 1 - 2 Maret 2022

Durasi 90 menit

Tujuan Pembelajaran Ananda mampu mengurutkan gambar bus dari yang


terkecil ke yang terbesar dan atau sebaliknya.

Lokasi Ruang Kelas


Tahap Pembelajaran  PENDAHULUAN
1. Morning Circle ( salam dan do’a)
2. Senam Pagi

 INTI PEMBELAJARAN
Kategori A
1. Siswa diminta untuk mengurutkan gambar bus trans
Jateng dari yang terkecil ke yang terbesar
2. Siswa diminta untuk mengurutkan gambar bus trans
Jateng dari yang terbesar ke yang terkecil.

Kategori B
1. Siswa diminta untuk mengurutkan gambar bus
trans Jateng dari yang terkecil ke yang terbesar
2. Siswa diminta untuk mengurutkan gambar bus
trans Jateng dari yang terbesar ke yang terkecil.

 PENUTUP
1. Memberikan apresiasi dengan mengucapkan kata
“Hebat” , “Good Job” dan mengacungkan jempol
dan melakukan tos.
2. Salam dan do’a
RENCANA PEMBELAJARAN MINGGUAN
LITERASI NUMERASI DAN STEAM
TK PURBA ADHI SUTA PLUS
2022 / 2023
Oleh : Nurul Zakiyah

Untuk siswa dengan maksimal bantuan


NO HARI / TANGGAL KEGIATAN
1. Senin, 27 Februari 2023 Memasukkan kerikil dan ranting kayu ke botol

2. Selasa, 28 Februari 2023 Memindah pasir menggunakan tangan

3. Rabu, 1 Maret 2023 Menyusun lego

4. Kamis, 2 Maret 2023 Memasukkan benda ketempat yang lebih kecil

Mengetahui, Purbalingga, 26 Februari 2023

Kepala Sekolah Guru Kelas

Andari Restiana Nurul Zakiyah

Anda mungkin juga menyukai