Anda di halaman 1dari 1

Dalam sebuah basis data relasi, terdapat 4 tingkatan data yang tersimpan dalam basis data yaitu tabel,

record, field, dan karakter. Berikan contoh kasus yang Anda ketahui disertai penjelasan ke 4 tingkatan
tersebut!

Field
Jenis Usia
Total
kelamin
<10 11-20 21-30 31-40 41-50 51-60 >60 Karakter

Laki-laki 1 4 2 6 12 19 4 48 Record
Perempuan 5 3 4 12 4 4 2 34

Karakter : bagian terkecil dalam database, dapat berupa karakter numerik (0 sd 9), huruf (a-z), ataupun
karakter-karakter khusus (“, :, *, &, dsb).

Field atau attribute : bagian dari record yang menunjukkan suatu item data yang sejenis, missal field
jenis kelamin, field usia, dan lain sebagainya.

Record atau tupple : kumpulan data value dari attribute yang berkaitan sehingga dapat menjelaskan
sebuah entity secara lengkap. Missal Record entitiy jenis kelamin adalah kumpulan data value dari field
laki-laki dan perempuan. Dalam database, record disebut juga baris.

Tabel : sesuatu yang dapat diidentifikasi dari suatu sistem database, bisa berupa objek, orang, tempat,
kejadian, atau konsep yang informasinya akan disimpan di database. Disebut table karena dalam
merepresentasikan datanya diatur dalam bentuk baris dan kolom.

Ada beberapa sifat yang melekat pada suatu table yaitu :

Tidak boleh adanya record yang sama atau kembar.

Urutan record tidak terlalu penting karena data dalam record dapat diurutkan sesuai dengan kebutuhan.

Setiap field harus mempunyai nama yang unik atau tidak boleh ada yang sama.

Setiap field mesti mempunyai tipe data dan karakteristik tertentu.

Anda mungkin juga menyukai