Anda di halaman 1dari 3

KUNJUNGAN RUMAH IBU HAMIL

No Dokumen
No.Revisi
SOP TanggalTerbit
Halaman
 
PUSKESMAS drg.I Putu Novara Sona
 
SUKASADA 1  
NIP. 196611212002121006

1. Pengertian Kunjungan ke rumah ibu hamil sejak kehamilan muda dan terutama sejak umur
kehamilannya 34-36 minggu bagi ibu hamil yang tidak pernah memeriksakan
kehamilannya karena beberapa alasan.
2. Tujuan Melakukan deteksi oleh bidan pada ibu hamil sehingga dapat melalui masa kehamilan
dengan baik, melahirkan bayi yang sehat dan masa nifas yang normal sehingga
memperoleh kesehatan yang optimal.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Sukasada 1 no:11.1/1.1.1/001/KAPUS/I/2016 tentang jenis
pelayanan yg disediakan
4. Referensi Buku Pedoman pelayanan ante natal terpadu tahun 2012
5. Prosedur 1. Alat tulis
2. Buku KIA
3. Tensi meter
4. Pengukur LILA
5. Metlin
6. Funduscup
7. Stetoscop
8. Tablet SF
6. Langkah- 1. Melakukan anamnesa pada ibu hamil.
langkah
2. Mencuci tangan.
3. Melakukan pemeriksaan fisik.
4. Memberikan pelayanan sesuai dengan kebutuhan.
5. Melakukan pencatatan hasil pelayanan ante natal care.
6. Memberikan pelayanan tindak lanjut.
7. Mencuci tangan

7. Bagan Alir
Melakukan Mencuci Melakukan
anamnesa pada tangan. pemeriksaan fisik
ibu hamil

Melakukan pencatatan
Memberikan Memberikan pelayanan
hasil pelayanan ante
pelayanan tindak sesuai dengan
natal care
lanjut. kebutuhan

1/2
Mencuci
tangan

8. Hal-hal Faktor resiko ibu hamil


yang perlu
diperhatikan
9. Unit terkait 1. Unit KIA
2. Program imunisasi
3. Program Gizi
10. Dokumen 1. Rekam Medis
terkait. 2. Buku KIA
3. Register kunjungan bumil
4. Kartu ibu
11. Rekaman
historis
No Yang di ubah Isi perubahan Tanggal mulai di
perubahan
berlakukan

KUNJUNGAN RUMAH IBU HAMIL

No. Dokumen

DAFTAR No. Revisi


TILIK Tanggal Terbit
Halaman

2/2
PUSKESMAS drg.I Putu Novara Sona
SUKASADA I NIP. 196611212002121006

No Langkah Kegiatan Ya Tidak Tidak berlaku


1 Apakah sudah melakukan anamnesa pada ibu hamil

2 Apakah sudah mencuci tangan

3 Apakah sudah melakukan pemeriksaan fisik

4 Apakah sudah memberikan pelayanan sesuai dengan kebutuhan.

5 Apakah sudah melakukan pencatatan hasil pelayanan ante natal


care
6 Apakah sudah memberikan pelayanan tindak lanjut

7 Apakah sudah mencuci tangan

CR .....................................................................
Pelaksana/Auditor

(...........................................)

3/2

Anda mungkin juga menyukai