Anda di halaman 1dari 4

DOKUMEN NEGARA KURIKULUM

SANGAT RAHASIA K-13


PEMERINTAH KABUPATEN OGAN KOMERING ILIR
DINAS PENDIDIKAN
PANITIA UJIAN SEKOLAH
SD NEGERI 1 TULUNG HARAPAN KEC. LEMPUING
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Mata Pelajaran : MATEMATIKA Alokasi Waktu : 120 Menit (07.30-09.00 WIB)


Kelas : VI (Enam) Hari / Tanggal : Selasa, 16 Mei 2023

PETUNJUK UMUM
1. Tulislah nomor pesertamu pada lembar jawaban yang tersedia
2. Bacalah baik-baik semua pertanyaan yang ada pada lembar soal sebelum menentukan jawaban yang
tepat
3. Tulislah jawaban pada lembaran yang tersedia
4. Lembar jawaban jangan di coret-coret
5. Jika anda akan mengganti jawaban yang anda tulis berilah
tanda garis ( = ) Contoh: ( A B C D ) diganti ( A B C D )
6. Periksalah sekali lagi lembar jawaban dengan teliti, sebelum diserahkan kepada pengawas
7. Serahkan lembaran soal dan lembaran jawaban kepada pengawas apabila waktu berakhir

PETUNJUK KHUSUS
A. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat dan berilah tanda silang ( x ) pada huruf a, b, c, atau d !
1. Pak Ahmad bekerja sebagai pembuat sumur bor. Pada suatu hari Pak Ahmad mampu menggali sumur
sedalam 42 m. Kedalaman sumur tersebut jika dinyatakan dalam bentuk bilangan bulat adalah . . . .
a. ( -52 ) b. ( -42 ) c. ( -24 ) d. 42

2. Hasil dari : ( -3 ) + 8 x ( -2 ) adalah . . . .


a. 10 b. ( - 10 ) c. ( - 13 ) d. ( - 19 )

1
3. Bu Nita pergi ke pasar untuk berbelanja . Bu Nita membeli 8 kg beras , 3
kg gula pasir dan 0,75 kg tepung
4
3 1
terigu . Dalam perjalanan pulang ia bertemu dengan Bu Sella. Bu Nita memberikan 4 kg beras dan kg
4 2
gula pasir.kepada Bu Sella.. Berat belanjaan yang dibawa pulang Bu Nita adalah . . . kg.
3 1 3 1
a. 6 b. 7 c. 7 d. 8
4 4 4 4

3 1
4. Hasil dari : 5 x + 0,85 - 2 adalah . . . .
4 2
a. 2,10 b. 2,25 c. 3,20 d. 4,10

5. Di bawah ini merupakan pernyataan yang benar tentang lingkaran , kecuali . . . .


a. Diameter lingkaran merupakan ruas garis yang menghubungkan dua buah titik pada lingkaran yang
melalui titik tengah lingkaran.
b. Juring lingkaran merupakan daerah pada lingkaran yang dibatasi oleh dua buah jari – jari dan busurnya.
c. Panjang diameter lingkaran adalah setengah dari jari - jari
d. Tembereng merupakan daerah pada lingkaran yang dibatasi oleh tali busur dan busurnya.

6. Sebuah taman berbentuk lingkaran dengan panjang diameter 14 m. Taman tersebut akan ditutupi dengan
rumput hingga penuh , maka rumput yang dibutuhkan adalah . . . m 2
a. 616 b. 516 c. 415 d. 154

7. Vina mempunyai sebuah benda yang berbentuk tiga demensi. Benda tersebut mempunyai 6 buah titik sudut,
Banyak sisinya ada 5 buah. Sisi alas dan sisi atas sama serta mempunyai 9 buah rusuk. Benda yang dimiliki
Vina tersebut berbentuk . . . .
a. Balok b. Tabung c. Prisma segitiga d. Prisma segiempat
8. Perhatikan gambar bangun berikut ini !
1. 2. 3. 4.

Dari gambar di atas , bangun limas ditunjukkan dengan angka . . . .


a. 4 b. 3 c. 2 d. 1

9. (1) Sisi alas dan sisi atas berbentuk lingkaran yang sama besar.
(2) Memiliki 2 buah sisi.
(3) Selubungnya berbentuk persegi
(4) Tidak memiliki titik sudut.
Pernyataan di atas yang merupakan sifat bangun tabung adalah . . . .
a. (2) dan (3) b. (3) dan (4) c. (1) dan (3) d. (1) dan (4)

10. Sebuah bangun berbentuk prisma segiempat dengan ukuran panjang 15 cm , lebar 12 cm dan tingginya 20
cm. Prisma tersebut akan diisi dengan kubus kecil dengan satuan luas yang sama ( cm 2) ). Banyak kubus kecil
yang dapat memenuhi prisma tersebut adalah . . . .
a. 4.600 b. 3.600 c. 2.600 d. 2.360

11. Perhatikan gambar di bawah ini !


(1) (2) (3) (4)

Dari gambar di atas , jaring – jaring kubus ditunjukkan dengan angka . . . .


a. (1) dan (2) b. (1) dan (3) c. (2) dan (3) d. (2) dan (4)

12. Perhatikan gambar di bawah ini !

Gambar di samping menunjukkan gabungan dari bangun . . . dan . . . .


a. Tabung dan prisma c. Prisma dan kerucut
b. Kerucut dan tabung d. Limas dan tabung

13. Perhatikan gambar di bawah ini !


Gambar di samping merupakan gabungan bangun prisma segitiga dan
limas segitiga. Jika luas alas prisma 180 cm 2 dan tinggi prisma 8 cm serta
tinggi limas 18 cm , maka volume bangun gabungan tersebut adalah . . .
cm3
a. 5.220 c. 2.720
b. 5.020 d. 2.520

14. Sebuah prisma tegak alasnya berbentuk segitiga dengan luas alas 216 cm 2 serta tinggi prisma 40 cm., maka
volume prisma tersebut adalah . . . . cm 3
a. 8.640 b. 8.460 c. 6.840 d. 6.480

15. Anton dan teman – temannya duduk di pinggir jalan. Mereka ingin mengetahui banyak kendaraan beroda dua
, beroda empat dan beroda lebih dari empat yang melintas di depannya. Dalam waktu satu jam , mereka telah
mengumpulkan data yang dimaksud. Mereka ingin mengetahui “ modus “ data tersebut. Modus data artinya
adalah . . . .
a. Data yang terletak di tengah - tengah
b. Data yang nilainya paling besar
c. Data yang paling banyak muncul
d. Data yang jarang muncul
16. Di bawah ini merupakan diagram hasil panen kedelai di desa “ Nuansa Baru “ selama lima tahun.
4.000 -
-
3.000 -
Hasil panen ( ton )

-
2.000 -
-
1.000 -
-
0
Tahun 2017 2018 2019 2020 2021

Hasil panen kedelai terbanyak terjadi pada tahun . . . .


a. 2020 b. 2019 c. 2018 d. 2017
17. Perhatikan diagram pada soal nomor 16 .
Selisih hasil panen kedelai terbanyak dan tersedikit adalah . . . ton.
a. 2.000 b. 2.250 c. 2.500 d. 2.750
18. perhatikan diagram pada soal nomor 16.
Pernyataan di bawah ini yang tidak sesuai dengan diagram tersebut adalah . . . .
a. Panen kedelai terbanyak terjadi pada tahun 2018.
b. Jumlah hasil panen kedelai selama lima tahun adalah 13.250 ton.
c. Hasil panen kedelai pada tahun 2020 adalah 3.250 ton.
d. Selisih hasil panen kedelai tahun 2019 dan 2021 adalah 150 ton.
19. Dalam satu semester , Syahida telah mengikuti ulangan matematika dan memperoleh nilai sebagai berikut :
6 , 9 , 7 , 9 dan 8 . Nilai rata – rata ulangan matematika Syahida pada semester tersebut adalah . . . .
a. 8,0 b. 7,8 c. 7,6 d. 7,4
20. Sebuah perusahaan swasta membuka lowongan kerja.. Calon pekerja yang mendaftar akan diseleksi melalui
tes tertulis. Calon pekerja akan diterima apabila nilai tesnya berada di atas rata – rata hitung. Hasil tes
disajikan dalam bentuk tabel berikut .

No Nilai Frekuensi
1 6 3
2 7 8
3 8 5
4 9 4
Banyak calon pekerja yang diterima pada perusahaan swasta tersebut adalah . . . . orang
a. 7 b. 8 c. 9 d. 10

B. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar !


1. Siswa SD Makmur melakukan bakti sosial. Setiap siswa mengumpulkan 8 buah buku tulis. Jumlah siswa SD
Makmur 150 anak. Setelah terkumpul , sebanyak 360 buku tulis disumbangkan kepada siswa kurang
mampu. Selebihnya disumbangkan kepada 6 SD lain korban banjir yang masing – masing sama banyak.
Tentukan berapa banyak buku tulis yang diterima setiap SD korban banjir !

2. Kafa memiliki sebuah roda yang berjari – jari 35 cm. Oleh Kafa roda tersebut digelindingkan sebanyak 20
kali. Berapa meter jarak lintasan roda tersebut ?

3. Sebuah limas segiempat panjang alasnya 12 cm dan lebar 8 cm. Jika tinggi limas 20 cm , hitunglah volume
limas tersebut !

4. Tentukan volume bangun gabungan di bawah ini !

3 cm

8 cm

12 cm
20 cm
5. Nilai ulangan matematika kelas VI SD Makmur diperoleh data sebagai berikut : 8 , 6 , 7 , 9 , 8 , 6 , 7 , 8 , 9 , 5
Tentukan : a. Modus b. Median C. Rata-rata (mean)

Anda mungkin juga menyukai