Anda di halaman 1dari 5

DOKUMEN NEGARA KURIKULUM

SANGAT RAHASIA K-13


PEMERINTAH KABUPATEN OGAN KOMERING ILIR
DINAS PENDIDIKAN
PANITIA UJIAN SEKOLAH
SD NEGERI 1 TULUNG HARAPAN KEC. LEMPUING
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Mata Pelajaran : PKn Alokasi Waktu : 120 Menit (09.30-11.00 WIB)


Kelas : VI (Enam) Hari / Tanggal : Senin, 15 Mei 2023

PETUNJUK UMUM
1. Tulislah nomor pesertamu pada lembar jawaban yang tersedia
2. Bacalah baik-baik semua pertanyaan yang ada pada lembar soal sebelum menentukan jawaban
yang tepat
3. Tulislah jawaban pada lembaran yang tersedia
4. Lembar jawaban jangan di coret-coret
5. Jika anda akan mengganti jawaban yang anda tulis berilah tanda garis ( = ) Contoh:
( A B C D ) diganti ( A B C D )
6. Periksalah sekali lagi lembar jawaban dengan teliti, sebelum diserahkan kepada pengawas
7. Serahkan lembaran soal dan lembaran jawaban kepada pengawas apabila waktu berakhir

PETUNJUK KHUSUS
A. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat dan berilah tanda silang ( x ) pada huruf A, B, C, atau D

1. Pancasila merupakan dasar negara Republik Indonesia. Nilai-nilai dalam sila pancasila dalam pedoman
berbangsa dan bernegara bagi rakyat Indonesia.
Berikut nilai-nilai yang terkandung dalam sila pertama adalah….
A. Takwa terhadap Tuhan Yang Maha Esa
B. Solidaritas antara sesama manusia
C. Rela berkorban demi kepentingan bangsa dan negara
D. Mengembangkan persatuan Indonesia atas dasar Bhineka Tunggal Ika

2. Salah satu penerapan sila-sila pancasila adalah melestarikan hewan langka yang ada di Indonesia,
misalnya komodo, badak bercula satu, orang utan, cendrawasih, gajah sumatera dan lain-lain. Menjaga
dan melindungi hewan langka merupakan kewajiban warga negara Indonesia. Manakah contoh yang
termasuk dalam penerapan sila kedua pancasila dalam melindungi dan menyayangi hewan adalah….
A. Melindungi dan menyayangi hewan sebagai rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa
B. Melaksanakan hak dan kewajiban kita dalam merawat dan menyayangi hewan di sekitar kita
C. Bekerjasama untuk menolong hewan yang mengalami kecelakaan
D. Keluarga bermusyawarah untuk memutuskan jenis hewan yang akan dipelihara

3. Manfaat yang diperoleh jika kita menerapkan nilai-nilai persatuan dalam perbedaan di sekolah, kecuali
….
A. suasana belajar di kelas menjadi nyaman
B. persahabatan semakin erat
C. dapat saling membantu jika ada pelajaran yang tidak dimengerti
D. menumbuhkan rasa toleransi antar masyarakat

4. Contoh perilaku penerapan persatuan dan kesatuan di masyarakat adalah….


A. piket bersama membersihkan halaman sekolah
B. piket membersihkan kelas
C. gotong royong membersihkan jalan desa
D. kerja sama membersihkan taman rumah

5. Hak adalah segala sesuatu yang harus diterima oleh seseorang. Hak anak terkait di lingkungan
rumah, sekolah dan masyarakat.
k anak di lingkungan rumah, antara lain….
A. mendapatkan perhatian dari warga masyarakat C. bertanya ketika tidak mengerti
pembelajaran
B. mendapat pelajaran dari guru yang mengajar D. mendapat kasih sayang dari kedua orang
tua
6. Ali memiliki hak menonton televisi (TV) di rumah. Sikap Ali seharusnya adalah…
A. menonton TV dengan suara keras C. menonton TV sesuai waktu
B. menonton TV waktu tidur D. menonton TV sepanjang hari

7. Ekonomi setiap orang beragam karena setiap orang memiliki tingkat pendapatan dan pengeluaran yang
berbeda-beda. Sikap kita ketika memiliki teman yang latar belakang ekonomi yang berbeda adalah….
A. saling menghargai C. mengacuhkan
B. tidak peduli D. menentang

8. Salah satu bentuk meningkatkan daya saing produk Indonesia adalah….


A. menaikkan harga C. meningkatkan kualitas produk
B. menurunkan harga D. melarang kualitas produk

9. Pohon beringin melambangkan sila yang ketiga, yang artinya….


A. Ketuhanan Yang Maha Esa
B. Kemanusiaan yang adil dan beradab
C. Persatuan Indonesia
D. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia

10. Padi dan kapas melambangkan sila ke….


A. 2 C. 4
B. 3 D. 5

11. Perhatikan Tabel berikut!.


1. Rela berkorban Negara Kesatuan Republik Indonesia
2. Beribadah sebaik mungkin
3. Mendengarkan pendapat orang lain dengan bijak.
4. Tidak memaksa orang lain untuk masuk kedalam agamanya
5. Mendalami ilmu agama tanpa memperhatikan batasan umur
6. Bergaya hidup apa adanya atau sederhana
Dari pernyataan tersebut makna yang sesuai dengan pengamalan sila ke-1 Pancasila yang benar adalah ….
A. 1, 2, dan 3 C. 2, 4, dan 5
B. 3, 4, dan 6 D. 4, 5, dan 6

12. Pada awal tahun 2020 di Kabupaten Lebak mengalami bencana alam banjir bandang. Banyak rumah warga
dan fasilitas umum yang hancur akibat diterjang banjir bandang. Korban banjir ditampung sementara ke
tempat pengungsian yang aman. Karna banyak jalan yang terputus bantuan yang datang belum dapat
tersalurkan secara merata. Sikap kita dalam bencana banjir bandang yang sesuai dengan pengamalan Pancasila
sila ke 2 adalah ….
A. membuang sampah pada tempatnya C. melakukan reboisasi
B. mengirim bantuan makanan melalui PMI D. membuat sengkedan

13. Perhatikan Tabel berikut!.


1. Menjaga suasana masyarakat agar selalu tentram dan tidak menimbulkan perpecahan
2. Beribadah sebaik mungkin
3. Mendengarkan pendapat orang lain dengan bijak.
4. Menjaga keseimbangan diantaranya mengerjakan kewajiban dan menerima hak
5. Menjadi aparatur negara yang bersikap adil terhadap masyarakatnya
6. Bergaya hidup apa adanya atau sederhana
Dari pernyataan tersebut makna yang sesuai dengan pengamalan sila ke 5 pancasila yang benar adalah ….
A. 1, 2, dan 3 C. 3, 4, dan 6
B. 2, 4, dan 6 D. 4, 5, dan 6

14. Gambar berikut yang mencerminkan pengamalan Pancasila sila ke empat adalah ….
A.

B.
C.

D.

15. Perhatikan gambar berikut ini!

Sikap yang sesuai dengan ilustrasi gambar di atas adalah … .


A. menerima hasil keputusan musyawarah dengan besar hati meskipun calon ketua kelas yang dipilihnya
tidak menang
B. menerima hasil keputusan hasil musyawarah jika calon ketua kelas yang dipilihnya yang menang
C. menghargai setiap usulan atau masukan dari teman yang pilihannya sama dengannya
D. memaksakan kehendak agar teman lain mengikuti apa yang menjadi pilihannya

16. Perhatikan tabel di bawah ini!


Sikap/Perilaku pengamalan Sila dalam Pancasila
1. Mengembangkan persatuan atas dasar
4. Tidak bertindak semena-mena terhadap
Bhineka Tunggal Ika
orang lain
2. Mengakui persamaan derajat, persamaan
5. Menghargai karya orang lain
hak, dan kewajiban manusia
3. Senang memakai bahasa pemersatu dalam
6. Mengembangkan sikap tenggang rasa dan
kehidupan sehari-hari
tepa selira
Perilaku yang sesuai dengan pengamalan sila ke-2 Pancasila adalah … .
A. 1, 2, dan 3 C. 2, 4, dan 5
B. 1, 3, dan 5 D. 2, 4, dan 6

17. Perhatikan contoh-contoh sikap berikut ini!


1) Mendapatkan ilmu
2) Menjaga kebersihan kelas
3) Memakai seragam sekolah
4) Belajar dengan sungguh-sungguh
5) Memakai fasilitas sekolah
Contoh kewajiban peserta didik di sekolah ditunjukkan pada nomor...
A. 1) dan 4) C. 2) dan 5)
B. 3) dan 5) D. 2) dan 3)

18. Jika kewajiban terhadap negara tidak dilakukan akan mengakibatkan...


A. Pembangunan akan berjalan baik C. Meluasnya lapangan pekerjaan
B. Meningkatkan perekonomian masyarakat D. Kerja pembangunan terhambat

19. Sikap sebagai warga negara yang baik dalam kehidupan berbangsa dan bernegara adalah...
A. menjalankan tugas dan kewajiban yang dibebankan negara semaumya sendiri
B. belajar giat untuk meraih cita-cita mewujudkan masyarakat yang cerdas
C. tidak mengamalkan Pancasila dalam kehidupan sehari-hari
D. bertindak sendiri dalam mengambil keputusan rapat
20. Setiap peserta didik memiliki hak yang sama di sekolah. Hak yang dimiliki peserta didik di perpustakan sekolah
adalah ….
A. meletakkan kembali buku di raknya C. mengobrol bersama teman dengan suara keras
B. meminjam buku di perpustakaan sekolah D. menghabiskan bekal makanan di dalam perpustakaan

21. Setiap peserta didik memiliki hak yang sama di sekolah. Contoh hak peserta didik di sekolah adalah ...
A. bertanya kepada guru tentang pelajaran yang belum dimengerti
B. berbicara dengan keras di dalam perpustakaan sekolah
C. meminta jawaban kepada teman ketika ulangan
D. jajan ke kantin saat jam pelajaran

22. Masyarakat Indonesia terdiri atas beragam suku bangsa. Adat istiadat yang dimiliki juga berbeda beda. Sering
kali warga mengadakan suatu acara menggunakan adat daerahnya. Selama acara berlangsung, lagu daerah
diputar melalui pengeras suara. Terkadang acara berlangsung hingga tengah malam. Agar persatuan dan
kesatuan di masyarakat tetap terjaga, sikap yang sebaiknya dilakukan adalah ....
A. menghentikan lagu setelah pukul 9 malam C. tidak mengadakan acara di rumah
B. menutup jalan di sekitar tempat acara D. meminta penjagaan dari polisi

23. Makna dari Bhineka Tunggal Ika adalah … .


A. bersatu kita teguh bercerai kita runtuh C. seorang guru memberikan dorongan dan arahan dari belakang
B. berbeda-beda tetapi tetap satu jua D. seseorang harus bisa memberikan teladan yang baik bagi
orang lain

24. Pak Toni akan kedatangan banyak tamu saat merayakan hari raya keagamaan. Pak Toni meminta izin kepada
Pak Hari untuk memakai halamannya sebagai tempat parkir tamu. Sikap Pak Hari sebaiknya …
A. melarang tamu Pak Toni parkir di halamannya
B. meminta bayaran kepada Pak Toni
C. mengizinkan tamu Pak Toni parkir di halamannya dengan menarik uang parkir.
D. mengizinkan tamu Pak Toni parkir di halamannya

25. Pada era globalisasi seperti sekarang ini, kebiasaan-kebiasaan orang barat yang telah membudaya hampir dapat
kita saksikan setiap hari melalui media elektronik dan cetak. Celakanya, kebudayaan orang-orang barat tersebut
yang sifatnya negatif dan cenderung merusak serta melanggar norma-norma ketimuran kita, ditonton dan ditiru
oleh orang-orang kita, terutama para remaja yang menginginkan kebebasan seperti orang-orang barat. Lama
kelamaan, generasi penerus bangsa ini akan memiliki sifat yang lebih condong mengikuti kebudayaan barat.
Berdasarkan ilustrasi tersebut, perhatikan pernyataan berikut!
1) Gaya hidup yang sederhana
2) Mengonsumsi makanan cepat saji (fast food)
3) Mewarnai rambut dengan warna pirang seperti orang barat
4) Mempelajari budaya asing yang sesuai dengan norma bangsa

Pernyataan yang menunjukkan dampak negatif masuknya budaya asing yang tidak disaring ditunjukkan nomor

A. 1 dan 2 C. 2 dan 4
B. 2 dan 3 D. 3 dan 4

26. Perhatikan ilustrasi berikut ini!


Rani dan keluarganya berasal dari Desa Sukamakmur, Jawa Barat. Ia tinggal di sana bersama warga desa
lainnya dari suku Sunda. Rani memiliki tetangga yang berasal dari Sulawesi yaitu keluarga Pak Andi. Beberapa
waktu lalu ada juga sebuah keluarga yang pindah ke desa tempat Rani tinggal yaiut keluarga Pak Aldo. Mereka
berasal dari Maluku, Ambon.
Sikap yang harus ditunjukkan keluarga Rani untuk menjaga persatuan adalah … .
A. bergaul hanya dengan warga yang bersasal dari suku yang sama di desanya
B. menerima kehadiran mereka dan menghargai perbedaan suku
C. menghormati mereka agar tidak dianggap sombong
D. tidak mau membantu saat tetangganya kesulitan

27. Semangat persatuan dan kesatuan bangsa sesuai semboyan bhinneka tunggal ika sebaiknya kita terapkan dalam
kehidupan.
Contoh penerapan semboyan bhinneka tunggal ika adalah ….
A. menjauhi tetangga yang berbeda agama
B. memutar jalan untuk menghindari kegiatan kerja bakti
C. menghadiri undangan dari tetangga yang berbeda suku
D. menolak satu kelompok tugas dengan siswa baru di kelas

28. Perhatikan tabel berikut !


N Contoh perbuatan
o
1 Reno dan Taufiqi berangkat ke sekolah bersama - sama
2 Citra menyalinkan catatannya untuk temannya yang sedang sakit
3 Rivera dan teman – temannya mengumpulkan bantuan untuk korban banjir
4 Varo mempersilahkan temannya untuk beribadah sebelum belajar bersama
5 Etsa membersihkan rumah bersama ibu ayah dan kakaknya
Tindakan tolong menolong mengandung nilai persatuan ditunjukkan oleh nomor ….
A. 1,2 dan 3 C. 2,3 dan 5
B. 1,3 dan 4 D. 3,4 dan 5

29. Arti penting persatuan dan kesatuan bagi diri sendiri adalah …
A. mengembangkan sikap saling menghargai dalam hidup bermasyarakat.
B. menuntut untuk di prioritaskan dalam masyarakat
C. tidak mengikuti kegiatan gotong royong
D. tidak menjenguk tetangga yang sedang sakit

30. Sebutkan perilaku yang mencerminkan nilai persatuan dan kesatuan di tengah-tengah masyarakat adalah . .


A. menuntut untuk di prioritaskan dalam masyarakat
B. mengembangkan sikap tenggang rasa dalam hidup bermasyaraka
C. tidak mengikuti kegiatan gotong royong
D. tidak menjenguk tetangga yang sedang sakit

B. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat dan benar.

1. Tuliskan 5 isi Pancasila dengan urut!


2. Sikap positif terhadap keberagaman ekonomi dapat kita wujudkan dengan saling menghormati
dan menghargai masyarakat yang memiliki kegiatan ekonomi yang sama harus bersaing secara
sehat saling menghormati dan menghargai.
Sebutkan 3 contoh cara menghormati dan menghargai dalam keberagaman ekonomi!
3. Tulisakn salah satu contoh pengamalan sila Pancasila sila ke-4 di lingkungan sekolah!
4. Tuliskan 2 contoh kewajiban seorang peserta didik di sekolah!
5. Andi adalah seoraang muslim dan made beragama hindu. Mereka berteman sejak kecil dan tetap
saling menghargai dan menghormati.
Tuliskan 2 contoh sikap saling menghormati dan menghargai sesama teman yang berbeda agama.

Anda mungkin juga menyukai