Anda di halaman 1dari 3

SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER

SEMESTER GENAP TA. 2022 - 2023


Mata Kuliah : Akuntansi Perpajakan
Dosen : Imam Susanto, SE, M.Ak, CA
Sifat Ujian : Online
Tipe Soal :

1. Berdoalah sebelum dan sesudah mengerjakan soal


2. Jawaban diupload melalui sso
3. Anda tidak diperkenankan untuk saling mencontoh sesama teman, jika terjadi ada jawaban
yang kalimatnya sama persis antar teman maka keduanya tidak akan diberi nilai.

Soal teori
1. Akuntansi adalah suatu proses proses identifikasi, mencatat, mengklasifikasikan,
mengolah, dan menyajikan transaksi atau aktivitas keuangan kepada para pihak yang
berkepentingan. Dari proses tersebut akan dihasilkan Laporan keuangan yang akan
digunakan untuk pengambilan keputusan. Sedangkan akuntansi pajak adalah proses
penyusunan Laporan Keuangan yang disesuaikan dengan undang undang Perpajakan.
Sebutkan dan jelaskan persamaan dan perbedaan akuntansi dan akuntansi perpajakan!

2. Aset Tetap adalah elemen akiva yang sangat besar dalam Laporan
Keuangan/Neraca. Bagaimana cara menetapkan Aset Tetap di Nearca dan apa
dampak yang ditimbulkan jika salah dalam melaporkan aset tetap di Neraca?
3. Kewajiban perpajakan bagi wajib pajak adalah bagaimana menghitung,
menyetor dan melaporkan pajak yang terutang. Terkait untuk menentukan
berapa pajak yang terutang yang harus dibayar oleh wajib pajak, bagaimana cara
menghitung pajak Terutang bagi wajib pajak?
4. Dalam sewa guna usaha, ada 2 pihak yang terlibat yaitu pihak yang memberi jasa
sewa guna usaha (Lessor) dan pihak yang menyewa barang modal (lessee).
Bagaimana perlakuan perpajakan baik bagi Lessee maupun Lessor!
5. Pada tanggal 1 Maret 2022, PT ABC selaku Pengusaha kena pajak (PKP)
melakukan penjualan barang dagang secara tunai kepada PT XYZ. Nilai barang
dagang yang dijual Rp 100 juta dengan PPN 11%.
Bagaimana jurnal yang dibuat oleh PT ABC dan PT XYZ pada tanggal 1 maret
2022?
SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER
SEMESTER GENAP TA. 2022 - 2023
Mata Kuliah : Akuntansi Perpajakan
Dosen : Imam Susanto, SE, M.Ak, CA
Sifat Ujian : Online
Tipe Soal :

1. Berdoalah sebelum dan sesudah mengerjakan soal


2. Jawaban diupload melalui sso
3. Anda tidak diperkenankan untuk saling mencontoh sesama teman, jika terjadi ada jawaban
yang kalimatnya sama persis antar teman maka keduanya tidak akan diberi nilai.

Kasus
UD Langgeng
NERACA SALDO
Per 31 Desember 2022

D K
Nama Perkiraan
Kas 8,590,000
Bank 10,508,000
Piutang Usaha 298,550,000
Cadangan Piutang tak tertagih
Persediaan Barang Dagangan -
Perlengakapan kantor 5,000,000
Sewa kendaraan dibayar dimuka -
Asuransi dibayar dimuka -
Tanah 50,000,000
Bangunan 100,000,000
Akk. Peny. Bangunan -
Peralatan 60,000,000
Akk. Peny. Peralatan -
Komputer 40,000,000
Akk. Peny. Komputer
Kendaraan bermotor 80,000,000
Akk. Peny. Kendaraan bermotor
Hutang dagang 412,000,000
Hutang Gaji -
Equitas Agung 365,000,000
Prive Agung
Penjualan 324,650,000
Retur dan Potongan Penjualan
Diskon Penjualan 92,000
Pembelian 447,000,000
Retur pembelian
Potongan pembelian 700,000
SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER
SEMESTER GENAP TA. 2022 - 2023
Mata Kuliah : Akuntansi Perpajakan
Dosen : Imam Susanto, SE, M.Ak, CA
Sifat Ujian : Online
Tipe Soal :

1. Berdoalah sebelum dan sesudah mengerjakan soal


2. Jawaban diupload melalui sso
3. Anda tidak diperkenankan untuk saling mencontoh sesama teman, jika terjadi ada jawaban
yang kalimatnya sama persis antar teman maka keduanya tidak akan diberi nilai.

Iktisar Laba Rugi


Beban iklan
Beban Peny. Gedung
Beban Peny. Peralatan
Beban Peny. Komputer
Beban Peny. Kendaraan bermotor
Beban BBM 100,000
Beban Parkir 10,000
Beban cadangan Piutang tak Tertagih
Beban gaji
Beban Asuransi 1,200,000
Beban Listrik 900,000
Beban telepon 400,000
Beban Perlengakapan Kantor
Total 1,102,350,000 1,102,350,000
Berikut ini data data yang diperlukan untuk penyusunan Laporan Keuangan bulan Desember 2022
1. Metode penyusutan aktivia tetap yang digunakan adalah metode garis lurus, dengan masing-
masing aktiva tetap dengan manfaat ekonomis sbb:
Bangunan 100,000,000 20 tahun
Peralatan 60,000,000 10 tahun
Komputer 40,000,000 4 tahun
Kendaraan bermotor 80,000,000 8 tahun

2. Perlengkapan kantor yg tersisa pada akhir nopember Rp 2.000.000


3. Premi asuransi dibayar pada tanggal 11 nopember 2022 adalah untuk masa 12 bulan
terhitung mulai 11 nopember 2022
4. Biaya gaji yang masih harus dibayar pada bulan Desember 2022 adalah Rp 15.000.000
5. Cadangan piutang tak tertagih adalah 1% dari penjualan kredit
6. Persediaan barang dagangan akhir berdasarkan hasil stock opname Rp 200.300.000

Diminta:
a. Jurnal penyesuaian yang diperlukan
b. Laporan Keuangan per 31 Desember 2022

----------Be Honest, Be Confident and be Yourself--------

Anda mungkin juga menyukai