Anda di halaman 1dari 8

ANALISIS DATA SURVEY MARKET

“PAGOTO RUJAK MEGALOS”


NAMA RESPONDEN USIA
Fatimatuz Zahro Sri Mahmudah
usia respondens
Aulia Nanda putra M. P
Taufikurohman Maskurotin A.
Yuliana Rohmah Muhammad Fajar
Novia Fatkhur R. Muhammad K. M.
Rizka Ardita F. Sandi 53% 47%
Fitriana Nasichatul 'Aliyah
Hana Fajariyanti Durorul Huda
Nur Kholifatul J. Hani Bunga Putri
Nurul K. Jihan Syifa` F. <20th 20-30th >30th
Ishmah Udhiyati Cichaaaaa
Diana fauziyah Mardiyana Diagram diatas menunjukkan usia
Sikandia W. Dwi wijayanti respondens “pagoto rujak megalos”. 53%
Fanzira Nur Islani Agam Loren S. mereka berusia 20-30 tahun yaitu sebanyak
Afni Nuraini Atika Dwi Puspita 21 orang. 47% dari mereka berusia kurang
Muhammad Hadi Rizki dari 20 tahun yaitu sebanyak 19 orang. Dan
Puput Alfita Citra F.
tidak ada responden yang berusia >30 th.
Zuni Lestari Anisa rizqi
Lukman Hakim M.Said Mubarok ASAL DAERAH
Yunita Putri Salsabila A.
Domisili respondens
JENIS KELAMIN
pekalongan 5%
Jenis Kelamin
semarang 22,50%

purwodadi 25%

pati 10%
25%
laki-laki kudus
perempuan
demak 37,50%
75%
Diagram diatas menunjukkan domisili
respondens pagoto rujak megalos. 37,5%
(15 orang) dari mereka berdomisili di
Diagram diatas menunjukkan jenis kelamin
Demak, 25% (10 orang) dari Purwodadi,
respondens pagoto rujak megalos.
22,5% (9 orang) dari Semarang, 10% (4
Perempuan sebanyak 75%, yaitu 30 orang
orang) dari Pati, 5% (2 orang ) dari
dan laki-laki sebanyak 25% yaitu 10 orang.
Pekalongan, dan tidak ada yang berdomisili
di Kudus.

1 [FAZA, HANA, KHOTIM, KHUMAIDI, MUGI, PITLOK, TYAS, ULFI, YULI]


ANALISIS DATA SURVEY MARKET
“PAGOTO RUJAK MEGALOS”
SOAL 1 SOAL 3

Topping apa yang sering


Apakah anda pernah anda tambahkan saat
makan rujak eskrim?
minum es krim?

kismis 2,50%
50% 50% chochocips 40%
remahan roti 2,50%
keju 30%
cokelat 17,50%
seres 7,50%
0,00%10,00%20,00%30,00%40,00%50,00%

ya tidak
Diagram diatas menunjukkan hasil survey
Diagram diatas menunjukkan hasil survey dari respondens pagoto rujak eskrim
mengenai pernah atau belum mengenai topping yang sering ditambahkan
mengkonsumsi rujak eskrim. 50% (20 pada eskrim. 40% dari mereka (16 orang)
orang) pernah mengkonsumsi rujak eskrim, menyukai topping chochocips, 17,5% (7
sedangkan 50% (20 orang) lainnya belum orang) menyukai topping cokelat, 30% (12
pernah. orang) menyukai topping keju, 7,5% (3
orang) menyukai topping seres, 2,5% (1
SOAL 2
orang) menyukai topping kismis, dan 2,5%
Eskrim rasa apa yang sering (1 orang) menyukai topping remahan roti.
anda minum?
SOAL 4
70%
Ketika minum eskrim, apa
60%
yang anda utamakan?
50%
40% rasa
30% 60% 3% 3% 0%
12% harga
20%
10% 20% kualitas
15% 5%
0% 82% lokasi
cokelat vanila strowberi matcha penjualan
tempat
kekinian
Diagram diatas menunjukkan hasil survey
dari respondens pagoto rujak megalos
mengenai varian eskrim yang sering
dikonsumsi. 24 orang (60%) sering Diagram diatas menunjukkan hasil survey
mengkonsumsi eskrim rasa cokelat, 8 orang oleh 40 respondens mengenai hal yang
(20%) sering mengkonsumsi eskrim rasa diutamakan dalam mengkonsumsi eskrim.
vanila, 6 orang (15%) sering 82% (33 orang) dari mereka mengutamakan
mengkonsumsi eksrim rasa strowberi dan 2 rasa, 12% (5 orang) mengutamakan harga,
orang (5%) sering mengkonsumsi eskrim 3% (1 orang) mengutamakan lokasi
rasa matcha. penjualan, 3% (1 orang) mengutamakan
kualitas dan tidak ada yang mengutamakan
tempat kekinian.

2 [FAZA, HANA, KHOTIM, KHUMAIDI, MUGI, PITLOK, TYAS, ULFI, YULI]


ANALISIS DATA SURVEY MARKET
“PAGOTO RUJAK MEGALOS”
SOAL 5 SOAL 7

Buah apa saja yang anda Seberapa tingkat kepedasan


jadikan sebagai rujak? sambal rujak yang anda sukai?

Tidak
Sangat Pedas
mangga
20% Pedas 12%
30% nanas 30%
15%
bengkoang
15% 20%
mentimun
semua buah Sedang
58%

Diagram tersebut menunjukkan hasil


Diagram diatas merupakan survey tentang
survey mengenai beberapa buah yang akan
pemilihan tingkat kepedasan sambal rujak
dijadikann rujak. 30% (12 orang) dari
oleh responden. Dalam diagram tersebut
respondens menyukai mangga, 15% (6
dapat kita lihat dengan jelas bahwa rata-rata
orang) menyukai mentimun, 20% yang
responden memilih sambal dengan tingkat
lainnya (8 orang) menyukai semua buah,
kepedasan sedang, sebesar 58 % atau 23
15% (6 orang) menyukai bengkoang dan
responden. Sedangkan 12 responden
20% (8 orang) lainnya menyukai nanas.
memilih tingkat kepedasan sangat pedas
SOAL 6 yaitu sebesar 30%, dan sisanya 5 responden
sebesar 12%.
Apa varian rujak yang anda
senangi? SOAL 8

Dimana biasanya anda


rujak bebeg 15% menjumpai produk es krim
rujak?

rujak serut 22,50% 19

13
rujak biasa 62,50%

0,00% 20,00% 40,00% 60,00% 80,00% 3 4


1
Diagram diatas menunjukkan hasil survey
mengenai varian rujak yang disenangi. Dari
40 respondens pagoto rujak megalos, 62%
(25 orang) dari mereka menyukai rujak
biasa, 23% (9 orang) menyukai rujak serut,
dan 15% (6 orang) menyukai rujak bebeg.

3 [FAZA, HANA, KHOTIM, KHUMAIDI, MUGI, PITLOK, TYAS, ULFI, YULI]


ANALISIS DATA SURVEY MARKET
“PAGOTO RUJAK MEGALOS”
Diagram diatas menunjukkan presentase Diagram trsebut menunjukkan bahwa rata-
dimana responden menjumpai tempat yang rata responden lebih menyukai kemasan
menjual produk rujak eskrim. Di rujak es krim yang dibungkus
supermarket, hanya 1 responden yang menggunakan cup. Hal ini ditunjukkan
menjumpai produk rujak eskrim (2%). Di dengan hasil survey 30 responden yang
warung, 3 orang (7%), di pasar tradisional memilih cup sebesar 75%. Sedangkan
sebanyak 4 responden (10%), outlet rujak kotak makan dipilih sebanyak 8 responden
eskrim dengan perolehan terbanyak yaitu (20%), plastik denagn 2 responden (5%).
19 responden (48%), dan yang terakhir
SOAL 11
banyak pula responden yang belum pernah
menjumpai produk ini, yaitu sebanyak 13 Informasi apakah yang
responden (33%).
menurut anda perlu
SOAL 9 disertakan dalam kemasan
rujak eskrim?
Ukuran kemasan seperti apa
yang anda sukai? Kode halal komposisi

Cara Penyimpanan Bar Kode


Besar 3
1; 3%
3; 8%
Sedang 35

Kecil 2

0 20 40
21; 52%
15; 37%

Diagram diatas menunjukkan bahwa rata-


rata responden lebih menyukai kemasan
dengan ukuran yang sedang dengan
presentase diagram 87% (35 orang).
Sedangkan kemasan kecil disukai oleh 2
Hasil diagram diatas menunjukkan bahwa
orang (5%), dan kemasan besar dengan 3
terdapat 21 orang (52%) yang memilih
orang (8%).
informasi kode halal agar dimasukkan pada
SOAL 10 kemasan rujak eskrim. Sedangkan
sebanyak 15 orang (37%) memilih
Bentuk kemasan yang seperti komposisi untuk ditambahkan dalam
apa yang anda sukai? kmasan rujak eskrim. Kemudian sebanyak
30 8 2 3 orang (8%) yang memilih cara
penyimpanan produk untuk ditambahkan
pada kemasan rujak eskrim sebagai
informasi dari produk tersebut. Dan yang
terakhir, hanya 1 orang (3%) yang memilih
0
barkode.
Cup Kotak Plastik Lainnya
Makan

4 [FAZA, HANA, KHOTIM, KHUMAIDI, MUGI, PITLOK, TYAS, ULFI, YULI]


ANALISIS DATA SURVEY MARKET
“PAGOTO RUJAK MEGALOS”
SOAL 12 SOAL 14

Metode pembayaran apa yang Apakah anda akan


anda sukai? merekomendasikan produk
kami kepada teman atau
keluarga terdekat?
8%

Tidak
92% 15% Ya
Tidak

Ya
cash shopeepay 85%

Diagram tersebut menunjukkan hasil


survey mengenai metode pembayaran yang
disukai oleh respondens. 92% (37 orang) Diagram diatas menunjukkan hasil survey
dari mereka menyukai pembayaran secara mengenai rekomendasi brand pagoto rujak
cash, dan 8% (3 orang) diantaranya megalos kepada orang lain. 85% (34 orang)
menyukai pembayaran dengan shopeepay. akan merekomendasikan produk ini kepada
teman atau keuarga terdekat, sedang 15% (6
SOAL 13 orang) dari mereka tidak
merekomendasikannya.
Bagaimana proses pengiriman
yang anda sukai? SOAL 15

Apakah Brand Pagoto Rujak


Megalos Menarik Perhatian
23% Anda?
COD
57% tidak
20% Gofood 15%
Grabfood

Diagram diatas menunjukkan hasil survey ya


85%
mengenai proses pengiriman yang disukai
oleh respondens. 57% (23 orang) menyukai Berdasarkan diagram diatas, maka
pengiriman secara COD, 23% (9 orang) kebanyakan orang tertarik pada brand
menyukai pengiriman melalui grabfood, pagoto rujak megalos yaitu sebesar 85%
dan 20% (8 orang) menyukai pengiriman (34 orang) dan hanya 5% (6 orang) yang
melalui gofood. kurang tertarik.

5 [FAZA, HANA, KHOTIM, KHUMAIDI, MUGI, PITLOK, TYAS, ULFI, YULI]


ANALISIS DATA SURVEY MARKET
“PAGOTO RUJAK MEGALOS”
SOAL 16 SOAL 18

Sebelum anda ditawari mencicipi Berikan Saran Anda untuk Pengemasan


rujak eskrim untuk pertama Produk Pagoto Rujak Megalos!
kalinya, apakah anda bisa
membayangkan sensasi apa yang NO Saran
akan anda dapatkan? 1 Menggunakan cup, atau cup yang
digunakan untuk salad buah
2 Berbeda dari produk lainnya,
17%
menarik, unik dan instrgamable
83% 3 Menggunakan wadah yang awet
untuk es, tidka cepat meleleh
4 Dikasih label halal, ada levelnya
dan ada gambar yang menarik
tidak ya 5 Menggunakan cup dengan gambar
brand, diberi komposisi, tulisan
Diagram diatas menunjukkan bahwa 83% halal, dan tanggap kadaluarsa
(33 orang) dari respondens dapat 6 Packaging yang menarik, ukuran
membayangkan sensasi yang akan sedang dan harga terjangkau
didapatkan ketika mengkonsumsi rujak 7 Dikasih sendok
eskrim. Dan sisanya yaitu 17% (7 orang) 8 Menggunakan kotak makan yang
belum bisa membayangkan sensasi yang berbahan plastik
akan didapat ketika mengkonsumsi rujak 9 Menggunakan kemasan yang
eskrim. ramah lingkungan
10 Menggunakan cup bahan kertas
SOAL 17 agar mudah dibawa daan ramah
lingkungan
Ide Topping Apa yang Menarik untuk
Rujak Es Krim “Pagoto Rujak
Megalos”? KESIMPULAN
NO Topping Topping Lainnya Dari hasil market research product
Buah
pagoto rujak megalos yang sudah diolah
1 Durian Cokelat, cokelat
lava kedalam sebuah grafik, mendapat banyak
2 Strowberi Bubuk pop ice respon positive yang diberikan oleh 40
3 Kismis Susu
4 Buah-buahan Jelly responden dengan 10 orang laki-laki dan 30
kering orang perempuan. Responden didominasi
5 Buah serut Chochocips
6 Potongan Keju mozarela oleh perempuan dengan rentang usia 20-30
kurma tahun, dan sebagian berusia kurang dari 20
7 Astor
8 Mayonais tahun. Dengan domisili daerah 4 orang dari
9 Seres, oreo kota Pati, 10 orang berasal dari Purwodadi,
10 Karedok
11 Ayam krispi 15 orang dari Demak, 9 orang dari
12 Boba, caramel Semarang, dan 2 orang berasal dari kota
Pekalongan.

6 [FAZA, HANA, KHOTIM, KHUMAIDI, MUGI, PITLOK, TYAS, ULFI, YULI]


ANALISIS DATA SURVEY MARKET
“PAGOTO RUJAK MEGALOS”
Setengah dari jumlah responden Respon positif yang kami dapatkan
pernah mencicipi produk rujak es krim, dan terhadap produk “Pagoto Rujak Megalos”
sebagiannya lagi belum pernah memakan sudah cukup baik mulai dari responden
produk ini. Kebanyakan responden dapat yang tertarik dengan brand kami yang
membayangkan sensasi yang mereka bernama “Pagoto Rujak Megalos”
rasakan saat memakan produk ini meskipun kemudian mereka akan merekomendasikan
belum pernah memakannya. Selain itu tentang produk ini kepada teman,
konsumen lebih banyak menyukai es krim keluargaDengan adanya survei kita bisa
dengan rasa coklat daripada rasa lainnya, berinteraksi dan lebih mengenal apa yan
dengan pilihan topping cocochips yang diharapkan oleh responden tentang produk
paling disukai. Kemudian kebanyakan rujak eskrim.
konsumen lebih mengutamakan rasa
Market Evaluation
dibanding harga, lokasi outlet, dll.
1. Tetap menyediakan banyak varian rasa
Berdasarkan grafik mengenai buah eskrim dan banyak varian topping
yang disukai oleh konsumen untuk meskipun banyak responden yang lebih
dijadikan rujak, pilihan terbanyak jatuh menyukai rasa coklat, dan topping
kepada buah mangga. Untuk varian rujak, cocochips.
responden lebih memilih rujak biasa. 2. Dikarenakan banyak responden yang
Kebanyakan dari responden juga menyukai menguatamakan harga dibanding yang
tingkat kepedasan sambal sedang, lainnya, kami akan meningkatkan
kemudian sangat pedas, dan tidak pedas. kualitas rasa agar konsumen merasa
Kebanyakan responden menemukan puas .
produk ini pada outlet tempat penjualan 3. Tetap menyediakan berbagai level
produk rujak eskrim. Pilihan selanjutnya, tingkat kepedasan rujak, karena selera
responden memilih bentuk kemasan cup orang berbeda-beda, dan dapat
untuk packing produk ini. Informasi kode menjadikan produk ini memiliki
halal pada kemasan menjadi pilihan keunikan yang lebih karena level-level
terbanyak oleh responden pada diagram kepedasan rujaknya.
berikutnya. Responden juga lebih 4. Terkait packing, mengikuti minat
menyukai pembayaran secara cash daripada konsumen yang lebih menyukai
shopeepay. Berdasarkan graifk selanjutnya, packing menggunakan cup, kami akan
responden banyak menyukai pengiriman menyediakan packing produk sesuai
secara COD. kebutuhan konsumen.

7 [FAZA, HANA, KHOTIM, KHUMAIDI, MUGI, PITLOK, TYAS, ULFI, YULI]

Anda mungkin juga menyukai