Anda di halaman 1dari 1

5.

Satire
Satire adalah majas yang berisi kritik sosial, satir dapat ditulis secara implisit
maupun eksplisit.

Satir merupakan sebuah ungkapan yang menggambarkan sarkasme, ironi, parodi, untuk
mengkritik atau mentertawakan suatu gagasan yang tidak masuk akal.

Contoh majas satire:

-Aku lalai di pagi hari


-Beta lengah di masa muda
-Kini hidup meracun
-Hati miskin ilmu, miskin harta (Bait II puisi Menyesal karya M. Ali Hasymi)

Anda mungkin juga menyukai