Anda di halaman 1dari 22

1.

Dalam kinetika silus sel, Vincristin adalah obat kanker yang bekerja pada fase :

A. Sintesis

B. Pertumbuhan G 1

C. Pertumbuhan G 2

D. Mitosis

E. Inhibisi

2. Pasien yang mendapatkan terapi warfarin harus dipantau risiko terjadinya perdarahan, dengan
melihat nilai INR, Perhitungan dosis warfarin adalah :

A. Bila nilai INR > 3 dosis warfarin dinaikkan

B. Bila nilai INR 2-3 dosis warfarin ditingkatkan

C. Bila nilai INR 2-3 dosis warfarin dipertahankan

D. Bila nilai INR 2-3 dosis warfarin diturunkan

E. Bila nilai INR < 2 dosis warfarin diturunkan

3. Pada wanita hamil terjadi perubahan farmakokinetika sebagai berikut, Kecuali :

A. Penurunan kadar air dan lemak

B. Terjadi peningkatan volume distribusi (Vd)

C. Terjadi penurunan albumin/protein binding

D. Beberapa obat dapat terjadi peningkatan metabolism hepar

E. laju glomerulus meningkat 50% mulai minggu 1 kehamilan hingga kelahiran

4. Pemberian obat secara infuse intravena memberikan beberapa keuntungan, karena :

A. Kadar obat didalam plasma tidak tergantung dosis

B. Pengaturan dosis lebih sederhana dibandingkan cara pemberian yang lain

C. Kadar yang diinginkan segera tercapai

D. Eliminasi obat akan lebih lambat

E. Fluktuasi kadar obat didalam plasma sangat kecil


5. Seorang laki laki usia 26 tahun masuk UGD RS karena riwayat tidak sengaja tertelan tablet
sianida yang biasanya digunakan untuk perawatan perhiasan ditempat kerjanya. Segera setelah
pasien tertelan tablet tersebut, pasien mengalami muntah 3 X dan agitasi. Hasil analisa gas darah,
pasien mengalami asidosis metabolic akibat zat toksik itu. Gejala klinik apa yang terjadi pada
system respirasi akibat zat toksik tersebut, jika pasien tidak segera diberikan tindakan terapi ?

A. Diare

B. Depresi pernafasan

C. Abdominal pain

D. Pruritus

E. Kejang

6. 5 floru urasil adalah obat kanker yang bekerja pada fase sintesis, dan untuk mendapatkan efek
maksimal pemberiannya :

A. IV Bolus

B. Intermitten dengan dosis tinggi

C. 1 kali perbulan

D. Setiap 24 jam

E. Setiap 12 jam

7. Apakah rekomendasi terapi untuk mengatasi nyeri neuropati perifer pada pasien DM ?

A. Fenitoin

B. Sumatriptan

C. Asam Valproat

D. Parasetamol

E. Gabapentin

8. Seorang wanita sedang hamil minggu ke 16 datang ke rumah sakit dengan keluhan dysuria,
rasa terbakar saat urinasi, sering BAK dan nyeri dipinggul. Pasien terdiagnosis ISK, Antibiotik
manakah yang anda sarankan ?

A. Ciprofloksasin

B. Amoksisilin klavulanat
C. Amikasin

D. Oflaksasin

E. Kotrimoksasol

9. Seorang pasien anak akan menjalani operasi bersih terkontaminasi, dari panduan terapi yang
digunakan di rumah sakit, dia membutuhkan antibiotic untuk mencegah terjadinya infeksi luka
operasi. Pemberian antibiotic diatas bertujuan untuk :

A. Definitive

B. Empiris

C. Streamline

D. Deescalasi

E. Profilaksis

10. Apoteker Y bekerja disuatu rumah sakit khusus ibu dan anak. Dirumah sakit tersebut banyak
pasien ibu hamil. Apoteker Y dapat mengambil peran dalam terapi ibu hamil dalam hal berikut,
Kecuali..

A. Memastikan terapi yang aman dan tepat bagi pasien hamil

B. Handling cytostatika

C. Adjusment dosis bagi pasien hamil

D. Konseling pada pasien

E. Penyedia informasi obat

11. Prinsip dasar pain management adalah 3 stepledder WHO step ke 2 adalah pemberian :

A. Non opiods +/- adjuvants

B. Weak opiods +/- adjuvants

C. Strong opiods +/- adjuvants

D. MST tablet

E. Codein tablet

12. Kemampuan untuk mengkoordinasikan anggota tim dan mempertahankan kerja yang positif
merupakan definisi dari ..
A. Tim leadership

B. Delegasi tim

C. Kohesi tim

D. Resolusi konflik

E. Teamwork

13. Bapak CJ (67 tahun) masuk ke IGD pada pukul 08.45 pasi setelah lengan kanannya tiba-tiba
terasa lemas. Bapak Cj bangun tidr pukul 07.15 saat akan berjalan ke dapur tiba tiba merasa
lemas dan sulit berbicara. Anaknya kemudian langsunng membawa ke IGD. Riwayat penyakit
dahulu : Hipertensi 10 tahun, hiperlipedimia, TIA 2 kali pada tahun 2002. Bapak CJ kemudian
didiagnosis stroke iskhemik, dengan TD 172/92 mmHg, bagaimanakah terapi hipertensi pada
bapa CJ ?

A. Captopril 6,25 – 25 mg setiap 8 jam alfa bloker

B. Diberikan labetalol iv 1 – 2 menit

C. Nikardipin 5mg/jam infus IV

D. Terapi ditunda dengan monitor ketat

E. Nifedipin oral 10 mg setiap 6 jam

14. Manakah dari terapi antidotum berikut yang memiliki strategi menurunkan absorbs zat toksik
?

A. Bilas lambung

B. Hemodialisa

C. Diuresis

D. Oksigenasi

E. Pembentukan khelasi

15. Salah satu cara pencegahan infeksi yang disebebkan oleh methicillin resistance
sthapylococcus aurerus (MRSA) adalah dengan :

A. Menggunakan penutup mata

B. Menggunakan masker

D. Menghindari kuman
D. Melakukan prinsip hand hygne

E. Menggunakan gaun disposable

16. Obat mengalami eliminasi fase awal (first past effect) setelah pemberian secara oral, artinya :

A.Terjadi perubahan proses eliminasi obat

B. Terjadi perbedaan disintegrasi formula obat didalam saluran cerna

C. Terjadi eliminasi obat pada saat melewat hepar pertama

D. Terjadi interaksi dengan makanan pada fase absorbs

E. Terjadi hambatan dalam disolusi formula obat di salurancerna

17. Manakah yang terasuk kunci kompetensi dari Interprofesional Collaborative Practice

A. Kompromi

B. Integrasi

C. Win win solution

D. Komunikasi

E. Preferensi pasien

18. Ny T, dengan usia ; 29 tahun, BB : 54 kg, menjalani operasi SC ( Section caseria ) dengan
terapi antibiotic Amoxycillin injeksi dengan laju 115 mg/jam. Volume distribusi 5% dari berat
badan, konsentrasi tunak untuk Amoxycillin 55 mikrogram/ml dan konstantaeliminasi 0,427/jam.
Berapa osis Amoxycillin oral untuk pasien tersebut dalam satu hari.

A. 1522 mg

B. 182 mg

C. 3174 mg

D. 132 mg

E. 63 mg

19. Seorang pasien masuk ke RS karena mengalami pembengkakkan pada paha kanannya. Dari
hasil assessment pasien ini mempunyai riwayat penyakit diabetes militus selama 5 tahun. Pasien
sudah mendapat terapi pioglitazone dan insulin setelah masuk rumah sakit. Dari hasil
pemeriksaan penunjang pasien didiagnosia mengalama Deep vein thrombosis, dan diberi terapi
warfarin dengan dosis 1 x sehari 4 mg per oral. Novorapid 3 x sehari 6 Ui. Proses penyelarasan
obat yang diresepkan saat ini dengan obat yang sebelumnya digunakan oleh pasien disebut :

A. Pengkajian resep

B. Penelusuran

C. Penelusuran riwayat penggunaan obat

D. Evaluasi penggunaan obat

E. Rekonsilasi

20. Pada pasien yang diberikan TPN kapan harus diberikan vitamin K?

A. Saat diberikan TPN


B. Seminggu 2x
C. 3 bulan sekali
D. Seminggu sekali
E. Sebulan sekali
21. Pemberian opioid regimen berdasarkan titrasi (tetap) disebut

A. Rescue
B. BTP
C. Dosis renjatan
D. ATC
E. Step ladder
22. Obat kanker yang punya efek cardiotoksisitas?

A. Doxorubicin
B. Mytomicin
C. Cyclophospamide
D. Vincristin
E. Bleomycin
23. Penghentian TPN sementara dilakukan pada pasien ...

A. Gagal ginjal

B. Gagal hati

C. Diabetes

D. Anestesi

24. Antodotum pada sianida..


A. Atropin

C. Sodium

D. Natrium nitrat

25. (Ada kasus keracunan amitriptilin). Antidotum untuk keracunan tersebut adalah

A. Sodium bikarbonat
B. Glucagon
C. Flumazenil
D. Atropin
E. Naloxone
26. Terapi nausea vomiting dengan breakthrough yang direkomendasikan NCCN adalah

A. Metoclopramide + lorazepam
B. Metoclopramide saja
C. Lorazepam saja
D. Ondansetron
E. Dexametason
27. Seorang laki-laki usia 10 tahun dibawa ke RS dengan keluhan (cari gejala toksisitas nikotin).
Saat di UGD pasien diberika terapi suportif terlebih dahulu untuk menstabilkan kondisi pasien.
Selanjutnya dokter mendiskusikan kepada apoteker terkait terapi antidotum yang tepat untuk
digunakan pada pasien tersebut. Apakah terapi antidotum yang bisa direkomendasikan ?
A. Natrium nitrit
B. Etanol
C. Hidoksikobalamin
D. Potasium permanganat
E. Sodium bikarbonat
28. Seseorang penderita harus diberi obat dengan dosis 80 mg IV infus berulang (setiap infus
diberikan 30 menit) diketahui frekuensi pemberian (T) = 8, T1/2 obat adalah 12 jam dengan Vd 5
L. Berapakah kadar puncak obat di dalam plasma pada keadaan steady state

A. 12,60 mg/L

B. 37,40 mg/L

C.174 mg/L

D. 42,64 mg/L

E. 87 mg/L

29. Pemberian propanolol pada kasus migrain bertujuan untuk ?


A. Kuratif

B. Profilaksis

30. Bagaimanakah cara membuat karbohidrat pasien yang kebutuhan gkukosanya 2,5 % dalam
1200 mL apabila terdapat sediaan dekstrose 5% dan 40%?

A. 666,7 ml (40%) dan 333,3 ml (5%)

B. 750 ml (40%) dan 250 ml (5%)

C. 333,3 ml (40%) dan 666,7 ml (5%)

D. 250 ml (40%) dan 750 ml (5%)

E. 600 ml (40%) dan 600 ml (5%)

31. Manakah yang bukan termasuk strategi dasar dalam bereaksi terhadap konflik

a. kompromi

b. negosiasi

c. rendah diri

d. menarik diri

e. Menekan

32. Bapak CJ (67 th) masuk ke IGD pukul 08.45 pagi setelah lengan kanannya tiba-tiba terasa
lemas, Bapak CJ bangun tidur pukul 07.15 dan saat akan berjalan ke dapur tiba-tiba merasa
lemas dan kesulitan bicara. Anaknya kemudian langsung membawanya ke IGD, riwayat penyakit
dahulu: hipertensi 10 tahun, hiperlipidemia, TIA 2x pada tahun 2002. Apakah terapi yang bisa
diberikan pada bapak CJ untuk mencegah serangan stroke berulang ?

a. Warfarin

b. Streptokinase

c. Alteplase

d. Herparin

e. Aspirin

33. Bapak JT (45tahun, 88kg) mengalami kesusahan dalam bernafas, demam, menggigil, nyeri
di dada kanan dan batuk berdahak selama 3 hari terakhir. Riwayat penyakit HT selama 15 tahun,
PPOK selama 10 tahun. Riwayat obat lisinopril 1x10mg, HCT 1x12,5mg, ipratropium/albuterol
MDI 4x2 inhalasi, albuterol MDI 2 puff prn. Pasien terdiagnosis pneumonia. Terapi di IGD 4L
O2, seftriakson 1x1g IV, azitromisin 1x500mg IV. Hasil kultur darah (hari ke-2): +streptococcus
pneumonia resisten thd penicillin (MIC ≥2) & eritromisin (MIC ≥1) namun susceptible dengan
ceftriakson (MIC ≤0,06), levofloksasin (MIC ≤0,5) & vankomisin (MIC≤1). Hasil kultur sputum
normal.

Pada kasus tersebut dengan menilik hasil suspectible antibiotic, manakah antibiotic yang paling
tinggi tingkat sensitivitasnya yang dapat diberikan pasien tersebut?

a. Vankomisin

b. Eritromisin

c. Levofloksasin

d. Amoksisilin

e. Ceftriaxone

34. Apakah prinsip terapi first line untuk eradikasi bakteri dan mengatasi PUD karena infeksi?

a. 1 obat golongan PPI + 2 antibiotik

b. 1 obat golongan H2-blocker + 2 antibiotik

c. 1 obat golongan antasida+1 antibiotik

d. 2 obat golongan PPI + 1 antibiotik

e. 2 obat golongan H2-blocker+1 antibiotik

35. Bapak JT (45 tahun, 88 kg) mengalami kesusahan dalam bernapas, demam, menggigil, nyeri
di dada kanan dan batuk berdahak selama 3 hari terakhir. Riwayat penyakit HT selama 15 tahun,
PPOK selama 10 tahun. Riwayat obat lisinopril 1x10 mg, HCT 1×25 mg, Ipatropium/Albuterol
MDI 4×2 inhalasi. Albuterol MDI 2 puff prn. Pasien terdiagnosis Pneumonia. Terapi di IGD 4 L
O², Ceftriakson 1×1g IV, Azitromisin 1×500 mg IV. Hasil kultur darah (hari ke 2) positif
Streptococcuc Pneumoniae Resisten Penicillin (MIC >= 2) dan Eritromisin (MIC >=1) namun
susceptible dengan Ceftriakson (MIC <= 0.06), Levofloksasin (MIC <= 0.5) dan Vankomisin
(MIC <=1). Hasil sputum normal.

Dari golongan obat diatas, apakah golongan obat yg digunakan untuk mengatasi sesaknya?

a. Metilxanthine dan bronkodilator

b. Antikolinergik dan kortikosteroid

c. Kortikosteroid dan bronkodilator


d. Antikolinergik dan metilxanthine

e. Antikolinergik dan bronkodilator

36. Pasien ny JS di diagnosis epilepsi sejak kecil dan rutin menggunakan obat fenitoin 3x 100
mg ,Bagaimanakah mekanisme aksi obat anti epilepsi tersebut?

a. Menginaktivasi kanal Na

b. Meningkatkan konsentrasi GABA

c. Menstimulasi reseptor GABA

d. Menghambat kerja GABA transaminase

e. Menurunkan nilai ambang arus CA

37. Manakan golongan obat berikut yang merupakan firstline untuk terapi pasien osteoporosis
dengan t score < - 2.5 ?

a. Sintesis hormone esterogen

b. Bifosfonat

c. Selektiv esterogen reseptor modulatoe

d. Fitoesterogen

e. Kalsitronin

38. Tn T usia 48 th, bb 82kg, tb 164cm, scr 0,9mg/dl, menjalani operasi appendix cytis Dan
mendapat terapi antibiotik. Betapa klirens pasien tsb

A. 98,11

B. 30,5

C. 9,811

D. 3,05

E. 0,811

39. Pasien (70th), riwayat hipertensi tidak terkontrol. Jenis antihipertensi mana yang tidak tepat
untuk pasien lanjut usia..

A. Amlodipin
B. Doxazepin
C. Lisinopril
D. Valsartan
E. Hctz
40. Seorang pasien mengeluhkan Urin warna merah setelah penggunaan onat hiperlipid,
kemungkinan disebabkan karena adanyaaa rabdomiolisis yang disebabkan oleh obat?

A. Simvastatin
B. Gemfibrosil
C. Koleriramin
D. Kolestipol
41. Apakah rekomendasi terapi untuk mengatasi nyeri neuropati perifer pada pasien DM ?
A. Fenitoin
B. Sumatriptan
C. Asam valproat
D. Parasetamol
E. Gabapentin
42. Tn.T dengan usia 48tahun BB 82kg TB 164cm SCr 0.9 mg/dl menjalani operasi appendicitis
dan mendapat terapi AB. Berapa klirens pada pasien tsb

A. 3,05ml/mnt
B. 0,811ml/mnt
C. 98,11ml/mnt
D. 9,81ml/mnt
E. 30,5ml/mnt

43. Ada pasien dengan klirens kreatinin 4 ml/menit. Pada pasien normal nilai kliren obat adalah
10 ml/menit. Pasien mendapat obat dosis 500 mg. Berapa dosis yang tepat untuk pasien tersebut.

A. 200 mg
B. 300 mg
C. 500 mg
D. 100 mg
E. 400 mg
44. Pernyataan berikut yang tepat mengenai distribusi obat pada bayi dan anak-anak:
A. Komposisi lemak pada usia 4-6 bulan rendah dibanding dewasa sehingga obat
membutuhkan dosis lebih
B. Obat vitamin k dapat menggantikan ikatan bilirubin dengan protein sehingga bilirubin
plasma bayi dapat menurun
C. Ikatan obat protein pada neonatus meningkat sehingga resiko toksik semakin
meningkat
D. Bayi baru lahi memiliki total body water yang lebih besar dibandingkan dewasa
sehingga obat water solubel perlu dosis lebih besar
E. Blood brain barrier pada bayi relatif kurang permeabel dibandingkan dewasa
sehingga obat sentral kurang berefek
45. Ny.A (70 tahun) datang ke klinik dengan keluhan gejala. Pada pemeriksaan fisik terdeteksi
tekanan darah terukur sejak dua minggu yang lalu masih 160/90mmHg. Hasil pemeriksaan lain
dalam batas normal. Jenis antihipertensi yang tidak tepat bagi lanjut usia adalah ?
A. HCT
B. Amlodipin
C. Doxorubicin
D. Lisinopril
E. Doxazosin
46. Dosis 100mg, Cpt = 16.25 x e-0.019 x t. Diketahui K 0.019 dan CpO 16.25. Ditanya Vd ?
A. 6.15L
B. 4.12L
C. 24.12L
D. 21.4L
E. 42.41L
47. Pasien tidak sadar karena stroke hemoraghi. Pasien memerlukan nutrisi untuk kelangsungan
hidupnya dengan kebutuhan 35kcal/kg/hari dengan komposisi karbohidrat, protein dan lemak,
rendah natrium. Berat badan pasien 55kg. Pasien mengalami gagal ginjal. Berapakah kebutuhan
cairan yang dibutuhkan ??
A. 2640 mL
B. 2500 mL
C. 2200 mL
D. 2440 mL
E. 2100 mL
48.

49. Jika diberi vaksin, maka.....

A. Pasif alamiah

B. Aktif alamiah

C. Pasif buatan

50. Pasien dengan usia 48 tahun, BB 82, TB 164, SCr 0,9 mg/menit dan akan melakukan operasi
apendicitis. Klirennya adalah...

A. 30,5 mL/menit

B. 98,11 mL/menit

C. 9,81 mL/menit

D. 0,811 mL/menit

E. 3,05 mL/menit

51. Seorang pasien anak akan menjalani operasi bersih terkontaminasi, dari panduan terapi yang
digunakan di RS, dia membutuhkan antibiotik untuk mencegah terjadinya infeksi luka operasi.
Pemberian antibiotik diatas termasuk untuk tujuan ?
A. Definitive
B. Empiris
C. Streamline
D. Deeskalasi
E. Profilaksis
52. Pasien hiv dengan koinfeksi hep c, terapi hep c sebaiknya pertimbangkan cd 4 pasien.
Berapakah minim cd4 yg direkomendasikan untuk dimulai terapi hepatitis

A. 350

B. 450

C. 550

D. 250

E. 150

53. Apa firstline terapi pasien depresi


A. Snri
B. Ssri
C. Tca
54. Pasien dengan fraktur menggunakan analgesik. Untuk mengetahui nyerinya yang harus
dilakukan

A. Lihat parameter di rekam medis

B. Nanya ke perawat

C. Nanya ke pasien

D. Konsultasi ke dokter

55. Obat ARV yang dihindari pada ibu hamil adalah ?

a. Zidovudin

b. Nevirapin

c. Efaviren

d. Lamivudin

e. Tenofovir
56. Kebutuhan pasien laki-laki 35kcal/kg/hari BB 55kg. Mengalami gagal ginjal. Bagaiman
kebutuhan cairan pasien? Ada tabel ketentuan khusus

A. 2100

B. 2640

C. 2500

57. Pasien laki-laki 50thn dengan BB 60kg mengalami penurunan fungsi ginjal dengan klirens
kreatinin <10ml/menit. Memiliki infeksi kuman pseudomonas, diberikan terapi gentamisin.
Gentamisin 4-7 mg/kg/hari. Bagaimana prinsip gentamisin pada pasien tersebut?

a. Perpanjang interval pemberian

b. Pendekatan waktu pemberian

C. Penurunan dosis dan perpanjang interval

D. Penurunan dosis

58. Seorang perempuan (29 tahun, 26kg) memiliki riwayat migrain yang di terapi dg sumatriptan
550mg dan propanolol 2x50mg. Apakah fungsi pemberian propanolol pada pasien tersebut?

` A. Terapi akut untuk migrain

B. Terapi penanganan hipertensi

C. Terapi profilaksis migrain

D. Terapi empirik migrain

E. Terapi pemeliharaan hipertensi

59. Pada pasien dengan gangguan ginjal, abti diabetik oral apakah yang perlu di waspdai?

A. Acarbose

B. Glikazid

C. Glibenklamid

D. Glimepirid

E. Metformin
60. Ny. T, dengan usia 29 tahun, BB 54 kg, menjalani operasi SC (Sectio Caesaria) dengan terapi
antibiotik amoxycillin injeksi dengan laju 115mg/jam. Volume distribusi 5% dari berat badan
konsentrasi tunak untuk amoxycillin 55 mikrogram/mL dan konstanta eliminasi 0.427/jam.
Berapa dosis amoxycillin oral untuk pasien tersebut dalam satu hari ?
A. 1522mg
B. 182mg
C. 3174mg
D. 132mg
E. 63mg
61. Seorang laki-laki usia 10 tahun dibawa ke RS dengan keluhan (cari gejala toksisitas nikotin).
Saat di UGD pasien diberika terapi suportif terlebih dahulu untuk menstabilkan kondisi pasien.
Selanjutnya dokter mendiskusikan kepada apoteker terkait terapi antidotum yang tepat untuk
digunakan pada pasien tersebut. Apakah terapi antidotum yang bisa direkomendasikan ?
F. Natrium nitrit
G. Etanol
H. Hidoksikobalamin
I. Potasium permanganat
J. Sodium bikarbonat
62. Mekanisme Sumatriptan..
A. Agonis Serotonis
B. Antagonis Serotonin
63. Golongan obat Sentralin dan fluxetin
A. SSRI
B. TCA
64. Jika eliminasi suatu obat dari sarah mengikuti kinetika reaksi orde ke nol, maka besarnya
kecepatan eliminasi obat tersebut:
a. Tergantung jumlah/ kadar obat yang ada
b. Tidak tergantungg jumlah/kadar yang ada orde 1
c. Tidak dipengaruhi orde reaksi
d. Tergantung waktu eliminasi
e. Tidak dipengaruhi cara pemberian
65. carboplatin merupakan obat untuk mengatasi cancer. Jika dosis carboplatin sudah diputuskan
sebesar 7xAUC ,maka yang perlu diperhatikan untuk rejimen dosis carboplatin dalah kondisi
penderita yakni.
a. apakah penderita mengalami uremia
b. apakah penderita mempunyai gejala hipertensi
c. apakah penderita mengalami diabetes
d. apakah penderita memeiliki gangguan nafas
e. apakah penderita mempunyai gangguan absorbs di GI
66. Seorang penderita diberi obat dengan dosis 100 mg secara intravena bolus berulang.
Diketahui frekuensi pemberian t=8jam, t1/2 obat tersebut adalah 9 jam dengan Vd 4L, brapakah
kadar obat didalam plasma 2 jam sebelum pemberian ke5?
a. 30,59
b. 87,12
c. 48,56
d. 17,42
e. 41,16
67. Jika waktu paruh eliminasi suatu obat t1/2 adalah 18jam, volume distribusi obat vd(16L)
dalam bentuk garam (S=0,85), maka kadar obat steady state didalam darah setelah diberi infus
intravena dengan kecepatan infus 5 mg/jam adalah 6,89mg/L
a. 30,28 mg/L
b. 5,47 mg/L
c. 30,50 mg/l
d. 3,28 mg/l
e. 7,46 mg/l
68. Tetapan kecepatan eliminasi order ke nol suatu obat (Ko) = 2 mikrogram/L/jam. Jika kadar
obat didalam plasma mula mula 120 mikrogram/ L. Berapa waktu yang diperlukan untuk obat
menjadi 80 mikrogram/L....
A. 40 jam
B. 10 jam
C. 1 jam
D. 20 jam
E. 3 jam
69. . Seorang pasien dengan kanker leher mendapat terapi Docetaxel dengan dosis 75 mg/m2.
Pasien mempunyai berat badan 50 kg dan tinggi badan 160 cm. untuk menentukan jumlah
Docetaxel yang harus disiapkan harus dilakukan :
a. obat disiapkan sesuai dengan kekuatan sediaan yang tersedia
b. perhitungan dosis berdasarkan berat badan pasien
c. perhitungan dosis dihitung berdasarkan luas permukaan tubuh pasien
d. obat diserahkan kepada pasien untuk diberikan kepada perawat
e. obat diserahkan kepada perawat dan dilakukan pengoplosan di ruang rawat
70. Beberapa obat memiliki indeks terapi yang sempit, sehingga harus dilakukan pemantauan
kadar obat dalam darahuntuk mendapatkan kadar obat aman yang cukup menimbulkan efek
terapi, dan tidak menimbulkan efek toksik. Obat yang termasuk dalam kategori ini adalah :
a. Fluorourasil
b. Eritromisin
c. Meropenem
d. Fenitoin
e. Metotreksat
71. Yang disebut MRDO adalah kuman yang
a. resistensi terhadap semua klas antibiotic kecuali kolistin dan tigesiklin
b. resistensi terhdp semua klas antibiotic
c. resistensi terhdp> 4 klas antibiotic
d. resistensi terhdp> 3 klas antibiotic (MDR)
e. resistensi terhdp 2 klas antibiotic atau lebih
72. seorang pasien anak akan menjalani operasi bersih kontaminasi, dari panduan terapi yang
digunakan di rumah sakit, dia membutuhkan antibiotic untuk mencegah terjadinya infeksi luka
operasi. Pemberian antibiotic pada pasien ini seharusnya diberikan pada
a. selama pasien dioperasi
b. 30 menit sebelum operasi (iv) ; 1jam sblm op (IM)
c. 4 jam sebelum operasi
d. 2 jam sebelum operasi
e. setelah pasien selesai operasi sampai 5 hari paska operasi
73. dalam PPRA yang mempunyai tugas membuat panduan penggunaan antibiotik
a. instalasi farmasi
b. direktur
c. komite medis
d. kelompok stafmedis
e. Panitia farmasi
74.

PX REJIMEN ANTIBIOTIK LOS


P1 INJ CEFTAZIDIN 3 X 2 gr (5 17
hari)
P2 INJ CEFTRIAKSONE 2 X 1 gr (5 5
hari)
P3 INJ MEROPENEM 1 X 2 gr (9 10
hari)
P4 TIDAK DIBERI ANTIBIOTIK 5
P5 TIDAK DIBERI ANTIBIOTIK 3
P6 INJ AMPISILIN 3 X 1 gr (10 10
hari)

Diketahui DDD WHO ceftazidim 4 g : ceftriaxone 2 gr : meropenem 3 gr ; ampisilininj 6


g. Total Ampisilin P6 adalah :
a. 3 gr
b. 10 gr
c. PX REJIMEN ANTIBIOTIK LOS 20 gr
d. P1 INJ CEFTAZIDIN 3 X 2 gr (5 17 30 gr
e. hari) 60 gr
75. P2 INJ CEFTRIAKSONE 2 X 1 gr (5 5
hari)
P3 INJ MEROPENEM 1 X 2 gr (9 10
hari)
P4 TIDAK DIBERI ANTIBIOTIK 5
P5 TIDAK DIBERI ANTIBIOTIK 3
P6 INJ AMPISILIN 3 X 1 gr (10 10
hari)
DDD MEROPENEM P3 adalah :
a. 6 gr
b. 9 gr
c. 10 gr
d. 27 gr
e. 3 gr

76. Seorang anak A berusia 3 tahun perempuan dengan BB 15 kg, TB 100 cm mengalami gangg
uan pernafasan. Berapakah kebutuhan energi pasien A bila dibutuhkan 100Kcal/kg/hari (Faktor a
ktivitas dan stress diabaikan)..
A. 2000 Ical
B. 1815 Kcal
C. 1650 Kcal
D. 1900 Kcal
E. 1500 Kcal
77. Pernyataan berikut yang tepat mengenai pediatrik adalah..
a. Faktor farmakodinamik tidak cukup besar mempengaruhi pemberian obat kepada bayi
dan anak
b. Anakanak memiliki kondisi perkembangan fungsi organ yang sudah bisa dianggap sam
a dengan dewasa
c. Bayi usia 0-1 bulan merupakan usia dimana kondisi perkembangan terjadi dengan cepa
t dan perubahan juga cepat
d. Proses absorbsi, distribusi, metabolisme dan eliminasi obat pada anak berbeda dengan
orang dewasa
e. Kategori anak-anak adalah pada kelompok usia baru lahir hingga 24 bulan
78. Apoteker N melayani resep untuk bp T (75th) yang berisi beberapa obat yaitu lisinopril, aspir
in, diazepam, bisopropol, dan simvastatin. Jenis obat yang masuk dalam kriteria beer's list adalah
:
a. lisinopril
b. Aspirin
c. Diazepam
d. Simvastatin
e. Bisopropol

79. Hal2 berikut adalah kondisi yg mempengaruhi absorpsi obat pada bayi dan anak²
A. Kulit bayi masih tipis shg absorpsi per kutan akan menurun
B. Pada 24 jam pertama kelahiran, keasaman lambung bayi menurun secara drastis
C. Pengosongan lambung bayi baru akan mencapai normal seperti dewasa setelah 6 bulan
D. Gerakan peristaltik bayi baru lahir yg sehat umumnya lebih cepat
E. Pada bayi dan anak yang sedang dalam kondisi malnutrisi maka penyimpanan obat di
otot akan menurun sehingga efek obat meningkat
80. Pemberian gelang berwarna untuk pasien yang dirawat inap di Rumah Sakit merupakan salah
satu contoh aplikasi standar keselamatan pasien (SKP) yaitu
A.pengurangan resiko infeksi
B.keamanan obat yang perlu diwaspadai
C. tepat lokasi tepat prosedur
D. ketepatan identifikasi
E.pasien komunikasi efektif
81. Dalam proses interprofessional collaboration Apakah peran dari dokter
A.melakukan tindakan non medis
B. mencegah interaksi obat
C.melakukan diagnosis
D perawatan langsung pada pasien
E. identifikasi DRP
82. Manakah contoh medication error yang dapat terjadi oleh apoteker
a. salah dalam penulisan dosis obat
b. salah dalam penyimpanan obat di bangsal
c. salah dalam pembacaan resep
d. salah dalam tindakan medis operasi
e. salah dalam diagnosis penyakit pasien
83. jika pasien mendapat terapi captopril 3 x 12.5 mg, ranitidin 3 x 150 mg, glimepirid 1 x 2 mg,
HCT 1 x 25 mg, sementara diketahui harga Clcr 20 mL/mnt, manakah dari obat-obat tersebut
yang harus disesuaikan dosisnya ?
a. Ranitidin
b. Glimepirid
c. Hct
d. Tidak ada penyesuaian
e. Captopril
84. Tuan EM (72 tahun,78kg) masuk RS d Ngan keluhan sangat lemas yang mulai sejak pagi
hari. Pemeriksaan feses menunjukkan hasil Melena. Pasien memiliki riwayat HT,CHF dan
osteoarthritis, riwayat penggunaan obat : furosemid 1x40 mg, mestoprolol 1x50mg, enalapril
1x20 mg. Meloksikam 3x15 mg, antasida pen.paaien menderita PUD. Manakah obat yang
memiliki pengaruh thdap keseimbangan elektrolit dalam tubuh
a. Antasida.
b. furosemid.
c. Metoprolol
d. Elanapril\
85. Manakah obat berikut ini yang digunakan sebagai terapi hipotiroid ?
a. Propanolol
b. Methimazole
c. Iodin
d. Levotiroksin
e. PTU
86. Seorang laki-laki masuk RS dengan keluhan sesak nafas dikarenakan asmanya yang tidak
terkontrol dengan baik. obat apakah yang diberikan untuk mengurangi keluhan secara cepat.....
a. SABA
b. LABA
c. Metilxanthin
d. Antikolinergik
e. Kromolin sodium
87. obat antidiabetes yang aman digunakan untuk ibu hamil

a. Glibenklamid

b. Insulin

c. Metformin

d. Pioglitazone

e. Akarbose

Anda mungkin juga menyukai