Anda di halaman 1dari 2

PELAYANAN BAYI BARU LAHIR

No.Dokumen :

No. Revisi :

SOP Tanggal Terbit :

Halaman : 1/1

UPTD PUSKESMAS TAWIRIYAH, Amd.Kep


KOTA BARU NIP. 19680210 199003 1 004

Pelayanan Bayi Baru Lahir (KN) adalah pemeriksaan bayi baru lahir ada usia 6 jam
1.Pengertian sampai usia 28 hari

Meningkatkan pengetahua, sikap dan perilaku ibu dengan menggunakan buku KIA
2.Tujuan dalam mewujudkan tumbuh kembang balita yang optimal

Berdasarkan Surat Keputusan Kepala Puskesmas tentang jenis-jenis pelayanan yang ada
3.Kebijakan di puskesmas

Buku pelayanan Kesehatan Ibu dan Anak


4.Referensi

1. APD
5.Alat dan Bahan 2. Formulir Pemeriksaan
3. ATK.

a. Petugas menetapkan sasaran


6. Prosedur b. Petugas membuat surat dan menentukan jadwal kunjungan
c. Petugas mengirim surat kepihak terkait
d. Persiapan alat oleh petugas
e. Petugas kunjungan rumah bayi baru lahir
f. Petugas memberikan konseling pada ibu tentang perawatan bayi baru lahir
g. Petugas melakukan pemeriksaan pada bayi baru lahir
h. Apabila ditemukan komplikasi bayi dirujuk kepuskesmas / rumah sakit
i. Petugas mengevaluasi
j. Petugas membuat dokumentasi kegiatan

7. Bagan Alir -

Dinas Kesehatan Kab. Indragiri Hulu , poli KIA, Desa, Bidan, dokter, Petugas
8. Unit Terkait
gizi

9. Rekaman Historis Perubahan

Halaman Yang diubah Isi Perubahan Tgl. Mulai Diberlakukan

1
PELAYANAN BAYI BARU LAHIR

No.Dokumen :

No. Revisi :

SOP Tanggal Terbit :

Halaman : 1/1

UPTD PUSKESMAS TAWIRIYAH, Amd.Kep


KOTA BARU NIP. 19680210 199003 1 004

Anda mungkin juga menyukai