Anda di halaman 1dari 3

IMAGE ENHANCEMENT (HISTOGRAM)

Untuk memenuhi tugas mata kuliah Pengolahan Citra


Yang diampu oleh Bapak Dr. Heru Wahyu Herwanto , S.T., M.Kom

Oleh:
Neno Fani Safrida 200533628029
S1 PTI’20 OFF B

UNIVERSITAS NEGERI MALANG


FAKULTAS TEKNIK
JURUSAN TEKNIK ELEKTRO
PRODI S1 PENDIDIKAN TEKNIK INFORMATIKA
SEPTEMBER 2022
A. Dasar Teori
Histogram citra adalah grafik yang menggambarkan penyebaran nilai-nilai intensitas
pixel dari suatu citra atau bagian tertentu di dalam citra. Dari sebuah histogram dapat
diketahui frekuensi kemunculan nisbi (relative) dari intensitas pada citra tersebut.
Histogram juga dapat menunjukkan banyak hal tentang kecerahan (brightness) dan kontas
(contrast) dari sebuah gambar. Karena itu, histogram adalah alat bantu yang berharga
dalam pekerjaan pengolahan citra baik secara kualitatif maupun kuantitatif.
Sedangkan Histogram Equalization adalah suatu proses perataan histogram, dimana
distribusi nilai derajat keabuan pada suatu citra dibuat rata. Untuk dapat melakukan
histogram equalization ini diperlukan suatu fungsi distribusi kumulatif yang merupakan
kumulatif dari histogram.

B. Histogram
 Data Array

Dari data di atas, didapatkan hasil sebagai berikut:


Penjelasan:
Array di atas merupakan angka yang dibuat acak antara 0-7. Selanjutnya dengan
menggunakan rumus equalization, kita mencari V, F, Cw, W, dan melakukan pembulatan
ke atas.
- V : data awal dimulai dari angka 0 sampai 7
- F : frekuensi data
- Cw : distribusi kumulatif, didapatkan dari hasil penambahan frekuensi 1 +
frekuensi 2 kemudian ditambahkan dengan frekuensi 3 dan seterusnya.
- W : nilai pixel baru, didapatkan menggunakan rumus

t adalah nilai treshold derajat keabuan dari 23 = 8


nx dan ny adalah ukuran dari array
- Selanjutnya dilakukan pembulatan nilai keatas dan menampilkan grafik histogram
citra

C. Histogram Equalization
 Proses histogram equalization ini menggunakan distribusi kumulatif, karena dalam
proses ini dilkakukan perataan gradien dari distribusi kumulatifnya. Data Histogram
equalization merupakan hasil pembulatan keatas dari histogram citra array diatas,
berikut merupakan hasil beserta grafiknya:

Anda mungkin juga menyukai