Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN NGANJUK

DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA ISLAM TERPADU (SMP IT)
“BAITUL QUR’AN”
Dusun Sempu Desa Sawahan Kecamatan. Sawahan Kabupaten. Nganjuk.
PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS)

TAHUN PELAJARAN 2022/2023

MATA PELAJARAN : PAI NAMA :


KELAS :7 NO. ABSEN :
HARI, TANGGAL :

A. berillah tanda silang pada jawaban yang benar (X) A, B, C dan D!

1. Perhatikan pernyataan berikut ini! 6. Perhatikan tabel berikut!


(1). Percaya dalam hati, diucapkan dengan lisan No Asmaul Khusna Artinya
diamalkan dengan perbuatan 1 Al ‘Aliim Maha Mengetahui
(2). Percaya dengan sungguh-sungguh akan 2 Al Bashir Maha Melihat
ajaran agama yang dianutnya 3 As Sami’ Maha Teliti
(3). Percaya kepada Allah Tuhan yang telah 4 Al Khabir Maha Mendengar
menciptakan manusia dan bumi Pasangan asmaul khusna dan artinya yang benar
(4). Menjalankan perintah agama dengan adalah …
sungguh-sungguh dalam kehidupan A. 1 dan 2 C. 2 dan 4
(5). Percaya sepenuh hati bahwa Allah B. 1 dan 3 D. 3 dan 4
senantiasa mendampingi maniusia 7. Fatimah disuruh membeli minyak goreng di
Pengertian iman secara istilah yang tepat warung. Ketika menerima uang kembalian, ia
ditunjukkan oleh nomor …. tahu bahwa jumlahnya lebih dari seharusnya, lalu
A. 1 ia mengembalikannya. Ia sadar bahwa Allah Swt.
C. 3 selalu melihat apa yang diperbuat hamba-Nya,
B. 2 sebagaimana pada Asmaul Husna .....
D. 4 A. al-‘Alim C. al- Khabir
2. Perhatikan pernyataan berikut ini! B. al-Bashir D. as-Sami’
(1). Takdir Allah 8. Perhatikan pernyataan berikut ini!
(2). Sifat-sifat Allah (1). Membaca Subhanallah ketika ada petir
(3). Nama-nama yang baik (2). Hati hati dalam menulis sesuatu di
(4). Kehendak Allah whatsaap
(5). Kebaikan kebaikan Allah (3). Menggunakan mata untuk melihat yang
Arti Asmaul Husna ditunjukkan oleh nomor …. baik
A. 1 C. 3 (4). Berbicara yang lembut tidak menyakitkan
B. 2 D. 4 (5). Selalu mengerjakan salat tepat waktu
3. Arti dari Asmaul Husna al-Khabir adalah .... Pernyataan yang merupakan pengamalan Asmaul
A. Maha Mendengar C. Maha Husna al-Bashir adalah ….
Mengetahui A. 1 C. 3
B. Maha Melihat D. Maha B. 2 D. 4
Teliti 9. Perhatikan pernyataan berikut!
4. Hasan selalu berhati-hati dalam setiap ucapan (1). Teliti dalam menjawab soal penilaian harian
dan perbuatannya, karena ia yakin bahwa Allah (2). Suka berbagi pengalaman dan pengetahuan
Swt. senantiasa mendengarnya. (3). Senang menolong orang yang sedang susah
Perbuatan tersebut merupakan pengamalan dari (4). Bersemangat dan kreatif dalam segala hal
keyakinannya bahwa Allah Swt. bersifat .... (5). Setiap selesai pekerjaan segera berganti
A. al-‘Alim C. al-Khabir pekerjaan lain
B. as-Sami‘ D. al-Bashir Pernyataan yang menunjukkan pengamalan
5. Perhatikan ilustrasi berikut ini! Asmaul Husna al-Khabir adalah ….
Walau dalam keadaan yang sangat sulit Ahmad A. 1 C. 3
tidak mau mengeluh dan berkeluh kesah serta B. 2 D. 4
tidak pernah mengatakan hal-hal yang tidak 10. Perhatikan pernyataan berikut!
baik. Ia selalu berfikir positif dan yakin bahwa (1). Berusaha menghindari kemungkaran
ucapan didengar Allah Swt. (2). Bersikap dermawan kepada sesama
Ilustrasi tersebut menggambarkan bahwa Ahmad
(3). Rajin dalam menimba/menuntut ilmu
meyakini Allah SWT memiliki asmaul husna
berupa .… (4). Bersikap pemaaf kepada sesama
A. Al-Bashir C. Al-‘Alim Pernyataan yang menunjukkan pengamalan
B. Al-Khabir D. As-Sami’ Asmaul Husna al-‘Alim adalah ….
A. 1 C. 3

1
B. 2 D. 4 4. Selalu sabar dan mendapatkan kesuksesan
11. Perhatikan al Hadist berikut! dalam kehidupan
Pernyataan yang merupakan hikmah istiqamah
secara spiritual adalah ….
Artinya : “Wajib bagi kalian untuk jujur, A. 1 C. 3
karena sesungguhnya jujur itu membawa pada B. 2 D. 4
kebaikan dan kebaikan itu membawa ke surga”.
Isi kandungan Hadist tersebut adalah .…
A. Jujur harus dimiliki oleh kita semua umat No. Pernyataan
Islam 1. Bersuci dengan air yang mengenai muka, kedua
B. Jujur perilaku yang dicontohkan oleh tangan sampai siku, sebagian kepala, kedua kaki
Rasulullah Saw sampai mata kaki dengan syarat/rukun tertentu
C. Perilaku jujur salah satu sifat yang 2. Cara mensucikan/membersihkan diri dari hadats
wajib dimiliki dan najis yang melekat pada badan/tubuh dengan
D. Perilaku jujur itu membawa kebaikan, ketentuan yang telah ditetapkan
dan membawa ke surga 3. Sesuatu pekerjaan/perbuatan yang menyebabkan
batalnya wudhu/tayamum
12. Perhatikan pernyataan berikut ini! 4. Suatu benda/barang kotor yang menyebabkan
(1). Meminjam barang lalu tidak sahnya salat
mengembalikannya 16. Perhatikan pernyataan berikut!
(2). Menemukan uang dikelas, kemudian Yang merupakan pengertian Thaharah
diumumkan dan dikembalikkan pada adalah nomor
pemiliknya A. 1 C. 3
(3). Menghormati dan menaati orangtua dan B. 2 D. 4
guru 17. Perbedaan hadats dengan najis adalah ….
(4). Teman menitipkan air, lalu ia A. Hadats tidak bisa dibersihkan, najis bisa
meminumnya sedikit dibersihkan
(5). Membantu ibu guru membawakan buku ke B. Hadats benda yang dihasilkan dari najis, najis
kelas adalah pekerjaan yang menyebabkan hadats
Pernyataan yang merupakan contoh perilaku C. Hadats adalah kotoran yang bersifat ruhaniah,
jujur adalah .... najis adalah kotoran yang berasal dari luar
A. 1 C. 3 (nyata)
B. 2 D. 4 D. Hadats hanya bisa dibersihkan dengan cara
13. Perhatikan pernyataan berikut ini! mandi wajib dan berwudhu, najis hanya bisa
dibesihkan dengan air sebanyak 7 kali salah
(1). Menghormati dan menaati kedua orangtua
satunya dengan debu/pasir/tanah
(2). Meminjam alat tulis kepada teman, lalu
mengembalikannya 18. Perhatikan anggota tubuh berikut ini!
(3). Memberikan pakaian kepada yang N Anggota tubuh No. Anggota tubuh
membutuhkan o.
(4). Berterimakasih kepada yang menolong kita 1. Hidung 5. Muka
(5). Menggadaikan motor teman uangnya
dibagi berdua 2. Telinga 6. Sebagian kepala
Pernyataan yang merupakan contoh perilaku 3. Kedua tangan sampai 7. Telapak tangan
amanah adalah .... siku
A. 1 C. 3 4. Kedua kaki sampai mata 8. Mulut
B. 2 D. 4 kaki
14. Perhatikan pernyataan berikut ini! Anggota tubuh yang wajib dibasuh saat berwudhu
1. Fatimah menyisakan uang jajannya untuk (yang merupakan rukun wudhu) ditunjukkan
persiapan masuk ke SMK tahun depan nomor ….
2. Fadil belajar sampai tengah malam karena A. 3, 4, 5, dan 6
besok akan ujian
3. Karena kelelahan Nabil tertidur dan shalat B. 1, 2, 7, dan 8
isya sendirian C. 1, 2, 3, dan 4
4. Walau hanya 2 rakaat Hasan selalu D. 5, 6, 7, dan 8
melaksanakan shalat Dhuha 19. Perhatikan pernyataan berikut!
Pernyataan yang merupakan perilaku istiqamah No Pernyataan No. Pernyataan
adalah .... .
A. 1 C. 3 1. Membaca niat 5. Membasuh muka
B. 2 D. 4 2. Membaca basmalah 6. Tertib
15. Perhatikan pernyataan berikut! 3. Membaca doa 7. Kumur-kumur dan
1. Tidak gentar menghadapi kehidupan yang selesai bewudhu membasuh hidung
akan datang
4. Membasuh 8. Membasuh tiga
2. Akan dijauhkan dari rasa takut dan sedih
(sebagian) kepala kali-tiga kali
3. Akan mendapat ridha dari Allah SWT

2
Gerakan/bacaan yang merupakan sunnah ketika D. Penyakit yang menyebabkan dirinya dilarang
berwudhu ditunjukkan nomor .… kena air telah sembuh sebelum melaksanakan
A. 1, 2, 3, dan 4 salat
B. 1, 6, 7, dan 8
C. 1, 4, 5, dan 6 24. Perhatikan pernyataan berikut!
D. 2, 3, 7, dan 8 (1). Melakukan istinja, kemudian membasuh
muka dan kedua tangan sampai sikut dengan
20. Perhatikan pernyataan berikut! air mengalir
No. Gerakan Wudhu No. Gerakan Wudhu (2). Mengusap muka dengan debu tersebut satu
1. Membasuh dua 6. Membasuh dua kali sambil membaca niat: “Nawaitut
tangan sampai kaki sampai mata Tayammuma Li Istibahatis Sholati Fardhol
siku kaki Lillahi Ta’ala”
2. Mengusap telinga 7. Kumur-kumur (3). Membasuh muka dengan debu tersebut satu
3. Niat 8. Membasuh muka kali sambil membaca niat: “Nawaitul Ghusla
4. Mengusap 9. Membaca doa Lirof’il Hadatsil Akbari Fardhol LIllahi
sebagian kepala selesai wudhu Ta’ala”
5. Membasuh hidung 10. Membasuh telapak (4). Letakkan kedua tangan di atas debu yang
tangan suci, kemudian ditiup perlahan agar menipis
Urutan berwudhu yang benar adalah nomor .… debunya
A. 3 – 7 – 10 – 8 – 1 – 5 – 4 – 2 – 6 – 9 Yang merpakan aktifitas saat bertayamum
ditunjukkan nomor .…
B. 3 – 1 – 7 – 5 – 8 – 10 – 4 – 2 – 6 – 9 A. 1 dan 2 C. 2 dan 4
C. 3 – 10 – 5 – 7 – 8 – 1 – 4 – 2 – 6 - 9 B. 3 dan 4 D. 1 dan 3
25. Cara mensucikan najis Mutawassitoh ‘Ainiyyah
D. 3 – 10 – 7 – 5 – 8 – 1 – 4 – 2 – 6 – 9 adalah ….
A. Cukup memercikkan pakaian dengan air ke
21. Perhatikan perbuatan berikut ! tempat terkena najis tersebut
No Perbuatan B. Dengan membersihkan tempat terkena najis
. sampai hilang zatnya, baunya, rasanya dan
1. Makan dan minum warnanya
C. Dengan cara membersihkan dengan air
2. Mengalami hadats kecil dan hadats besar sebanyak tujuh kali, salah satunya dicampur
3. Bercanda dan lupa dengan debu/pasir/tanah sampai hilang
4. Menyentuh dua lubang tubuh depan dan belakang zatnya, baunya, rasanya dan warnanya
(anus dan alat kelamin) D. Dengan cara mengalirkan dengan air ke
Perbuatan yang membatalkan wudhu tempat terkena najis sampai hilang baunya
ditunjukkan nomor ….
A. 1 dan 2 C. 2 dan 4 26. Cara mensucikan diri dari najis Mugholadhoh
B. 2 dan 3 D. 1 dan 4 adalah ….
A. Cukup memercikkan pakaian dengan air ke
22. Perhatikan pernyataan berikut! tempat terkena najis tersebut
(1). Membaca niat B. Dengan cara membersihkan dengan air dan
(2). Mengusap kepala dengan tanah/debu suci sabun sampai bersih ke tempat terkena najis
(3). Mengusap muka dengan tanah/debu suci tersebut sampai hilang zatnya, baunya,
(4). Mengusap hidung dengan tanah/debu suci rasanya dan warnanya
C. Dengan cara membersihkan dengan air
(5). Mengusap kedua tangan sampai siku-siku
sebanyak tujuh kali, salah satunya dicampur
dengan tanah/debu suci
dengan debu/pasir/tanah sampai hilang
(6). Mengusap sebagian kepala dengan debu/tanah zatnya, baunya, rasanya dan warnanya
suci D. Dengan cara mengalirkan dengan air ke
(7). Tertib tempat terkena najis sampai hilang baunya
(8). Membaca doa selesai tayammum 27. Perhatikan pernyataan berikut!
Pernyataan tersebut yang merupakan rukun dalam (1). Berasal dari keluarga terpandang
bertayamum adalah …. (2). Memiliki kemampuan ekonomi yang kuat
A. 1, 2, 3, dan 4 C. 2, 4, 6, dan 8
(3). Mengetahui syarat dan rukun shalat serta
B. 5, 6, 7, dan 8 D. 1, 3, 5, dan 7
perkara yang membatalkannya
23. Berikut ini merupakan hal-hal yang membatalkan
tayamum, kecuali …. (4). Imam yang paling termasyur di kalangan
A. Semua yang membatalkan wudhu adalah makmum
membatalkan tayammum Pernyaataan yang merupakan syarat menjadi
B. Lupa berwudhu, makan dan minum serta imam adalah ….
tertidur A. 1 C. 3
C. Melihat/mendapatkan air bagi yang B. 2 D. 4
bertayammum karena sulit mendapatkan air 28. Perhatikan al Hadis berikut!
sebelum salat

3
Hadis tersebut menjelaskan tentang … shalat
berjama’ah.
A. Kewajiban
B. Keutamaan
C. Rukun
D. Syarat

29. Perhatikan pernyataan berikut!


(1). Makmum laki-laki dewasa
(2). Makmum perempuan dewasa
(3). Makmum laki-laki anak-anak
(4). Makmum perempuan anak-anak
Urutan shaf dalam shalat berjama’ah yang
benar adalah ….
A. 1, 3, 4, dan 2
B. 1. 2, 3, dan 4
C. 4, 3, 2, dan 1
D. 2, 4, 1, dan 4

30. Jika imam melakukan kekeliruan gerakan saat


shalat berjama’ah, maka cara
mengingatkannya dengan mengucapkan ….
A. Takbir
B. Tasbih
C. Tahlil
D. Istighfar

Anda mungkin juga menyukai